Teknosains: Media Informasi Sains dan Teknologi
Vol 8 No 3 (2014): Desember

APLIKASI ANALISIS CLUSTER DALAM MENGELOMPOKKAN KECAMATAN BERDASARKAN FAKTOR PENYEBAB PENDUDUK BUTA AKSARA DI KABUPATEN JENEPONTO

Irwan - (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Dec 2014

Abstract

Tulisan ini membuat tentang pengelompokan kecamatan berdasarkan faktor penyebab penduduk buta aksara di kabupaten Jeneponto dengan aplikasi analisis cluster. Jenis faktor yang mempengaruhi penduduk buta aksara yakni faktor ekonomi, budaya dan geografis.Pengumpulan data dilakukan dengan cara survey melalui penggunaan kuesioner sebagai instrument penelitian. Sampel yang dilibatkan sebanyak 200 orang dengan teknik pengambilan sampelnya Proporsional Random Sampling. Data dianalisis dengan menggunakan teknik Hierarchical. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang menyebabkan penduduk buta aksara yang paling banyak di Kabupaten Jeneponto yaitu faktor ekonomi di antara sebelas kecamatan. Adapun kecamatan yang paling banyak penduduk buta aksaranya yang disebabkan dari faktor ekonomi yakni kecamatan Binamu.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

teknosains

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Physics

Description

Teknosains: Media Informasi Sains dan Teknologi is a peer-reviewed journal that publishes three times a year (January-April, May-August, and September-December) on articles concerning all areas of science and technology in both theoretical and applied research. The below-mentioned areas are just ...