SOSIOHUMANIORA: Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial dan Humaniora
Vol 4 No 2 (2018)

ANALISIS KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP DI TINJAU DARI SELF-CONCEPT

Melly Susanti (Ikip siliwangi)



Article Info

Publish Date
11 Jul 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan komunikasi matematis yang ditinjau dari self concept siswa kelas VIII SMP Negri 10 Cimahi. Metode ini berjenis penelitian deskriptif dengan pendekan kualitatif, penelitian ini mendeskripsikan kesalahan siswa dalam menjawab soal-soal komunikasi matematis yang dilihat dari self-concept. penelitian ini di ujikan ke pada 22 siswa yang menjadi Sampelnya adalah 9 siswa. sampel yang di tentukan dilakukan dengan mengambil 3 siswa yang memiliki self concept tinggi, 3 siswa yang memiliki self concept sedang, dan 3 siswa yang memiliki self concept rendah. Hasil analisis data menunjukan kemampuan komuikasi matematis untuk siswa yang memiliki self concept tinggi yaitu 2 siswa menunjukan tes kemampuan komunikasi matematisnya cukup dan 1 siswa yang rendah. kemampuan komuikasi matematis untuk siswa yang memiliki self concept sedang yaitu 2 siswa menunjukan tes kemampuan komunikasi matematisnya baik dan 1 siswa yang rendah. kemampuan komuikasi matematis untuk siswa yang memiliki self concept rendah yaitu 2 siswa menunjukan tes kemampuan komunikasi matematisnya kurang dan 1 siswa yang cukup.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

sosia

Publisher

Subject

Arts Humanities Education

Description

SOSIOHUMANIORA berisi artikel tentang gagasan konsep, teori, kajian dan hasil penelitian dari berbagai bidang yang berkaitan dengan sosial, budaya dan pendidikan dari para peneliti, praktisi serta hasil karya tugas akhir mahasiswa yang memenuhi ...