IT JOURNAL RESEARCH AND DEVELOPMENT
Vol 2 No 1 (2017)

Implementasi Intrusion Detection System Pada Rule Based System Menggunakan Sniffer Mode Pada Jaringan Lokal

Arta, Yudhi (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2017

Abstract

Intrusion Detection System (IDS) membantu pengguna dalam memonitor dan menganalisa gangguan pada keamanan jaringan. Tujuan penelitian ini adalah merancang IDS menggunakan Snort dengan tampilan antarmuka berbasiskan web dan implementasi sistem untuk memantau aktifitas para pengguna Hotspot Universitas Islam Riau. Penelitian ini berisi analisa gangguan pada jaringan nirkabel UIR, usulan solusi keamanan pada jaringan, proses dan cara kerja sistem IDS yang dibuat dengan basis web, serta evaluasi penerapan sistem IDS pada jaringan. Keamanan sebuah jaringan komputer diperlukan untuk menjaga validitas dan integritas data serta menjamin ketersedian layanan bagi penggunanya. Sistem harus dilindungi dari segala macam serangan dan usaha-usaha penyusupan yang dapat merusak sistem yang ada.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ITJRD

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Engineering

Description

Information Technology Journal Research and Development (ITJRD) adalah Jurnal Ilmiah yang dibangun oleh Prodi Teknik Informatika, Universitas Islam Riau untuk memberikan sarana bagi para akademisi dan peneliti untuk mempublikasikan tulisan dan karya ilmiah di Bidang Teknologi Informatika. Adapun ...