Jurnal Ilmiah Bidan
Vol 1 No 1 (2015)

BIDAN MENGAWAL GENERASI PENERUS SEJAK AWAL KEHIDUPAN

Indra Supradewi (Pengurus Pusat Ikatan Bidan Indonesia)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2015

Abstract

Berketurunan diperlukan untuk menjaga keberlanjutan generasi agar tidak punah. Kualitas anak sepanjang hidupnya sangat tergantung pada 1000 hari pertama kehidupannya. Kesehatan perempuan merupakan kunci bagi kualitas generasi penerusnya. Ibu yang sehat ketika hamil, aman ketika melahirkan umumnya akan melahirkan bayi yang sehat. Begitu pula sebaliknya jika ibu tidak sehat ketika hamil akan melahirkan bayi yang tidak sehat.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jib

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Other

Description

Jurnal Ilmiah Bidan (JIB) merupakan jurnal publikasi ilmiah bidan yang terbit setiap 4 bulan sekali (3 edisi dalam setahun) dengan menggunakan sistem peer review untuk seleksi artikel. Makalah ditulis berdasarkan hasil penelitian atau pemikiran inovatif, yang akan diseleksi tim editor Jurnal Bidan. ...