Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi
Vol 1, No 1 (2017): JURNAL NERACA

PENGARUH PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (STUDI KASUS PERUSAHAAN LQ 45)

Oktala, Rosananda (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2017

Abstract

AbstrakTujuan dari penelitan ini adalah untuk menguji pengaruh GCG terhadap kinerja perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah regresi linier sederhana yang dibantu dengan software E-views ver. 6. Nilai GCG pada penelitian ini dapat diproksi dengan ROE sebagai indicator dari Corporate Performance sedangkan kinerja keuangan akan dihitung dengan menggunakan Tobins Q. Hasil dari pengujian hipotesis pada penilitian ini menunjukkan bahwa nilai p-value sebesar 0.6746> 0,05, hal ini berarti bahwa GCG tidak mempengaruhi kinerja perusahaan LQ 45.Kata Kunci: Corporate governance, ROE,Tobins Q, Kinerjakeuangan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

neraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi was first printed in Juni 2017 with register number ISSN 2580-2690 (Print), 2615-3025 (Online) and published bay study program education accounting FKIP University PGRI of Palembang. Journal of Neraca include the results of the qualitative ...