Holistik Jurnal Kesehatan
Vol 12, No 1 (2018)

HUBUNGAN RIWAYAT HIPERTENSI DENGAN KEJADIAN PREEKLAMPSIA BERAT PADA IBU BERSALIN DI RSUD Dr. H. ABDUL MOELOEK PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2015

Naziah Naziah (Dosen Program Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Nasional Jakarta.)
Nuraini Nuraini (Dosen Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Tanggerang.)
M. Arifki Zainaro (Dosen Akademi Keperawatan Malahayati Bandar Lampung.)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2019

Abstract

Pendahuluan Pendidikan kesehatan dengan media booklet kepada penderita penyakit jantung koroner merupakan hal yang sangat penting karena dapat meningkatkan pengetahuan dan pemahaman pasien terhadap penyakit dan pengobatannya. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan dengan media booklet tentang pencegahan primer dan sekunder terhadap pengetahuan pasien CAD. Faktor –faktor yang dapat mempengaruhi pengetahuan dalam penkes adalah usia, pendidikan dan pengalaman seseorang.Metode Desain penelitian adalah quasi eksperimen, dengan pendekatan nonequivalent pre-post test control group design.Hasil Hasil analisis statistik didapatkan bahwa terdapat perbedaan tingkat pengetahuan pada kelompok kontrol yang tidak diberikan perlakuan dan kelompok intervensi yang diberikan perlakuan berupa pendidikan kesehatan dengan menggunakan media booklet infromasi tentang pencegahan primer dan sekunder pada pasien CAD dengan p= 0.000.Diskusi Tingkat pengetahuan kelompok intervensi lebih tinggi dibandingkan dengan kontrol tanpa diberikan pendidikan kesehatan.Penelitian selanjutnya agar melibatkan komponen edukasi dan counseling dengan media yang lebih menarik terhadap pasien-pasien coronary artery disease (CAD) dan sebagai protap dalam menajalankan pembinaan terhadap pasien rawat jalan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

holistik

Publisher

Subject

Nursing

Description

Berisi kumpulan karya ilmiah dari peneliti diberbagai perguruan tinggi di Indonesia, di bidang ilmu kesehatan khususnya bidang ilmu keperawatan yang berdasarkan kepada kebutuhan pasien secara total meliputi: kebutuhan fisik, emosi, sosial, ekonomi dan spiritual. Adapun penelitiannya mencakup 4 aspek ...