JURNAL AGRICA
Vol 3, No 1 (2010): JURNAL AGRICA

ANALISIS AGRIBISNIS DAN AGROINDUSTRI KELAPA DI PROVINSI SUMATERA UTARA

Lubis, Mitra Musika (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Jan 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kelayakan dan model pengembangan agrlblsnis dan agroindustri kelapa di Sumatera Utara. Metode yang digunakan adalah perhitungan kelayakan proyek yang terdiri dari B/C ratio dan IRR; Hasil kajian menunjukkan bahwa hasil olahan samping dari kelapa berdasarkan nilai B/C ratio dan IRR adalah : sabut kelapa (3,58 dan 76° o); tempurung kelapa (1,11 dan 23° 0) nata de coco (1,32 dan 32" 0); dan biodiesel kopra (1,78 dan 24,720 0). Model yang sebaiknya dilakukan adalah model koperasi usaha ' kelapa rakyat karena besarnya potensi perkebunan kelapa rakyat di Sumatera Utara.Kata Kunci : Agribisnis, agroindustri, kelayakan, model, kelapa

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

agrica

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

AGRICA Journal of Agribusiness Agriculture which aims to container for researchers in the field of agribusiness agriculture to publish the results of research. Coverage of AGRICA includes agricultural economics, agricultural policy, marketing and banking, agribusiness entrepreneurship. AGRICA ...