Jurnal Pendidikan Akuntansi dan Keuangan
Vol 6, No 2 (2018): JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI DAN KEUANGAN 2018

PENGARUH TRANSFER PRICING TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

Panjalusman, Paskalis A (Unknown)
Nugraha, Erik (Unknown)
Setiawan, Audita (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jul 2018

Abstract

AbstractThis study aims to examine the effect of transfer pricing on tax avoidance. The independent variable used in this study is transfer pricing. While the dependent variable used in this study is tax avoidance, which is measured using the effective tax rate (GAAP-ETR). The population in this study amounted to 15 multinational manufacturing sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) during the 2014-2017 period. Determination of research samples using purposive sampling method and obtained a sample of 9 multinational manufacturing companies based on certain criteria. The results of the study show that transfer pricing has an effect but not significantly on tax avoidance. Key Word. transfer pricing; tax avodiance AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh transfer pricing terhadap penghindaran pajak (tax avoidance). Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah transfer pricing. Sedangkan variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah penghindaran pajak (tax avoidance) yang diukur menggunakan effective tax rate (GAAP-ETR). Populasi dalam penelitian ini berjumlah 15 perusahaan sektor manufaktur multinasional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2014-2017. Penentuan sampel penelitian menggunakan metode purposive sampling dan memperoleh sampel sebanyak 9 perusahaan manufaktur multinasional berdasarkan kriteria tertentu. Hasil penelitian menunjukan bahwa transfer pricing berpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap penghindaran pajak (tax avoidance). Kata Kunci. transfer pricing; penghindaran pajak

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JPAK

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Pendidikan Akuntansi dan Keuangan Publishes papers in the field of accounting and finance of Education that give a contribution to the development of accounting education, accounting science, and finance. We accept mainly research-based articles related to accounting science and finance. The ...