Jurnal Jalan Jembatan
Vol 10 No 1 (1993)

KONDISI BAHU JALAN TERHADAP PERKERASAN DAN TINJAUAN SPESIFIKASI BAHAN

Daclan, A Tatang (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Mar 2019

Abstract

Bahu jalan yang merupakan bagian dari DAMAJA ( Daerah Manfaat Jalan ) berfungsi sangat penting antara lain: sebagai daerah penahan landas pada saat kendaraan perlu berhenti darurat. Sebagai syarat kebebasan samping, sebagai penghubung melintang drainase sebelum mencapai saluran tepi, serta dalam keadaan tertentu sering digunakan sebagai tempat pejalan kaki dan pelengkap pengatur lalu lintas.

Copyrights © 1993






Journal Info

Abbrev

jurnaljembatan

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Transportation

Description

Jurnal Jalan-Jembatan adalah wadah informasi bidang Jalan dan Jembatan berupa hasil penelitian, studi kepustakaan maupun tulisan ilmiah terkait yang meliputi Bidang Bahan dan Perkerasan Jalan, Geoteknik Jalan, Transportasi dan Teknik Lalu-Lintas serta Lingkungan Jalan, Jembatan dan Bangunan ...