cover
Contact Name
Hasan Bisri
Contact Email
hasan.bisri@unida.aci.id
Phone
+62251-8240773
Journal Mail Official
tadbir.muwahhid@unida.ac.id
Editorial Address
Program Studi Manajemen Pendidikan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Djuanda Bogor, Gedung Guru lt 3
Location
Kota bogor,
Jawa barat
INDONESIA
Tadbir Muwahhid
ISSN : 25794876     EISSN : 25793470     DOI : -
Jurnal Tadbir Muwahhid is a periodic scientific journal published in Indonesian Language published twice in a year on every April and October. The manuscript submission process is open year-round. All submitted manuscripts are reviewed with blind-peer reviews and editorial reviews before being accepted for publication. Jurnal Tadbir Muwahhid is an information media and scientific knowledge mainly publishes research articles in the field of Islamic Education Management and Tauhid-Based Management receives manuscripts from the following areas with an interdisciplinary and multidisciplinary approach: Islamic studies Islamic education and institutional management Islamic curriculum management and learning resources Islamic facilities and finance management Islamic education psychology Islamic education management information systems and technology Islamic education leadership Islamic counseling management Islamic education planning Islamic education evaluation
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid" : 7 Documents clear
PERAN PONDOK PESANTREN (PONPES) MODERN DALAM PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT Asep Sugandi; Hasan Basri Tanjung; Radif Khotamir Rusli
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.950

Abstract

Pondok pesantren dalam perkembangannya konsisten sebagai peran sosial dan lembaga pendidikan Islam. Peran sosial pada pemberdayaan masyarakat dalam upaya mendorong, memberikan motivasi, dan penguatan berbagai aspek kehidupan. Penelitian bertujuan untuk mendeskripsikan peran pesantrendalam pemberdayaan ekonomi masyarakat, faktor pendukung dan faktor penghambat. Penelitian dilaksanakan di Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami Leuwiliang Bogor. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif studi kasus. Teknik pengambilan data melalui wawancara dan pengamatan. Sumber data primer adalah pimpinan pesantren, sedangkan data sekunder berupa dokumentasi, dan pengamatan. Hasil akhir penelitian ini menunjukkan ada pemberdayaan masyarakat oleh Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami. Bentuk pemberdayaan berupa bidang sosial, ekonomi, dan bidang pendidikan. Berdasarkan kajian pustaka mengenai konsep pemberdayaan ekonomi masyarakat menyatakan bahwa pemberdayaan bertujuan memberi daya atau kekuatan, sehingga orang, kelompok, atau masyarakat menjadi mandiri. KATA KUNCI: ekonomi, masyarakat, pemberdayaan, pesantren modern. THE ROLE OF ISLAMIC BOARDING SCHOOL MODERN IN ECONOMIC EMPOWERMENT OF SOCIETY  ABSTRACT Pondok pesantren in its development consistent as social role and institution of Islamic education. Social roles in community empowerment in an effort to promote, motivate, and strengthen various aspects of life. The study is intended to describe the role of pesantren in the economic empowerment of society, supporting factors and inhibiting factors. The research was undertaken at Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami Leuwiliang Bogor. The research method used is a qualitative method of case study. Technique of collecting data through interview and observation. Primary data source is the leadership of pesantren, while secondary data are documentation, and observation. The final result of this research shows that there is community empowerment by Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami. Form of empowerment in the form of social, economic, and educational fields. Based on the literature review of the concept of community economic empowerment states that empowerment aims to give power or strength, so that people, groups, or communities become independent.  
PROGRAM PENDIDIKAN KEPEMIMPINAN DI SEKOLAH DASAR Ibnu Santosa; R Siti Pupu Fauziah; Agus Tamami
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.955

Abstract

Tujuan pelaksanaan penelitian adalah agar mengetahui pelaksanaan model pendidikan berbasis kepemimpinan dan pelaksanaan pendidikan berbasis kepemimpinan di SD Kreativa YASMINA Bogor. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatfif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi, dokumen dan triangulasi data. Hasil dari penelitian dan pengamatan  bahwa pelaksanaan model pendidikan berbasis kepemimpinan melalui dua pendekatan:1) penerapan modeling, lingkungan, kurikulum, intruksi, sistem dan tradisi. 2) melalui program-program khusus SD untuk menunjang dalam pengembangan kepemimpinan peserta didik (a). Aspek personal: pembiasaan model kepemimpinan, (b) aspek sosial: penerapan kerjasama, dan contoh (c) aspek akademik: mampu memahami mata pelajarn, berani tunjuk tangan ketika mampu, dan mandiri. kemudian faktor kebutuhan atau pendukung dan kekurangan atau hambatan  pelaksanaan model pendidikan berbasis kepemimpinan di sekolah SD YASMINA, 1) faktor pendukung: visi dan budaya sekolah dasar kreativa, terdapat pendidik yang profesional, sarana prasaranayang memadai.2) faktor penghambat, 2) perbedaanya pola pikir peserta didik tentang kepemimpinan, ada salah satu guru yang masih kesulitan dalam mengajarkan kepemimpinan kepada peserta didik yang berkebutuhan khusus  (ABK), dan keruasakan pada sarana.KATA KUNCI: pendidikan, kepemimpinan, sekolah dasar. EDUCATION LEADERIN ELEMENTARY SCHOOL PROGRAMABSTRACTThis study is intended to determine the implementation of leadership-based education model and implementation of leadership-based education model in Kreativa SD YASMINA Bogor. The research method used is descriptive qualitative method. Data collection is conducted by interview, observation, document and data triangulation. Results from research and observation that the implementation of leadership-based education model through two approaches: 1) application of modeling, environment, curriculum, instruction, system and tradition. 2) through special SD programs to support in leadership development of learners (a). personal aspects: habituation of leadership model,  (b) social aspect: application of cooperation, and example (c) academic aspect: able to understand student's eyes, dare to show hand when capable, and independent. Then the need or supporting factors and the lack or obstacles of implementing leadership-based education model at SD YASMINA: 1) supporting factors: vision and culture of creativity primary school, there are professional educators, adequate infrastructure; 2) inhibiting factors; 3) the difference is fixed / mindset learners about leadership, there is one teacher who still difficulty in teaching leadership to the students ABK, and passion on the means. 
SIGNIFIKANSI DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK Sayu Safira Andalucy; Syamsuddin Ali Nasution; Hasan Bisri
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.954

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh disiplin belajar dalam  pembelajaran terhadap hasil belajar pada mata pelajaran akidah akhlak. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, asosiatif berupa sebab akibat. Penggunaan sampel sebanyak 55 siswa dari populasi 122 siswa. Teknik pengambilan hasil data menggunakan angket skala bertingkat, observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan signifikansi persamaan regresi dengan hasil nilai Fhitung25.932 dan Ftabel dengan dfreg=1 dfres=53  adalah 4,03 pada taraf 5%. Dengan demikian Fhitung> Ftabel (25.932> 4,03) sehingga H0 ditolak, artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara disiplin belajar dengan hasil belajar siswa mata pelajaran akidah akhlak. Hasil koefisien determinasi yaitu 0.5732 = 0.328 artinya hasil yang ada dalam proses belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak sebesar 32.8% dipengaruhi oleh disiplin belajar. Sedangkan 64.6% hasil belajar siswa mata pelajaran akidah akhlak dipengaruhi oleh faktor lain.KATA KUNCI: akidah akhlak, disiplin belajar, hasil belajar.  THE INFLUENCE OF LEARNING DISCIPLINE AGAINST STUDENTS AT SUBJECT AQEEDAH MORALSABSTRACTThe purpose of research to determine whether or not the influence of learning discipline in instructional process of learning outcomes on the subjects of moral aqid. This research used quantitative, associative approach in the form of cause and effect. The sample use of 55 students from the population of 122 students. The data collection technique used multilevel scale questionnaire, observation, interview and documentation. The results showed the significance of regression equation with the result value of Fh25.932 and Ft with dfreg = 1 dfres = 53 is 4.03 at 5% level. Thus Fh> Ft (25.932> 4.03) so that Ho is rejected, it means there is a significant influence between the learning discipline with student learning outcomes subjects akidah akhlak. The result of coefficient of determination is 0.5732 = 0.328 means that the results of existing in the learning process of students on the subject of moral aqid is 32.8% influenced by the discipline of learning. While 64.6% of students' learning achievement subjects akidah akhlak influenced by other factors. 
MANAJEMEN PENGEMBANGAN KECAKAPAN HIDUP UNTUK MENINGKATKAN KEMANDIRIAN SANTRI DI PESANTREN Siti Rohmah
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.1093

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana manajemen pengembangan serta pendidikan kecakapan hidup dalam meningkatkan kemandirian santri serta faktor penghambat dan pendukung pengembangan kecakapan hidup untuk meningkatkan kemandirian di Pesantren Islam Hasmi Bogor.Metode penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif deskriptif.Data dikumpulkan melalui teknik observasi partisipan, wawancara dokumentasi dan triangulasi berdasarkan fenomena dilapangan. Hasil penelitian manajemen pengembangan kecakapan hidup di pesantren Islam Hasmi menggunakan dua pendekatan:1). Penerapan sistem kurikulum integrative, mengacu pada Kementerian Agama, dan Kementerian Nasional;2). Program khusus pesantren, yaitu: a) personal  skill: kuliah umum, kajian kitab, b) sosial skill: pelatihan da’iyah, muhadatsah dan kerja bakti, c) akademik skill: bahsmul masail, d) vokasional skill: proyek tata boga, tata busana Hisami usaha, market day. Faktor pendukung yaitu visi,falsafah, guru ahli, sarana dan prasarana,minat, motivasi dan hubungan kerja.Beberapa faktor penghambat yaitu perbedaan pola pikir, kemampuan santri, serta minimnya alokasi waktu.KATA KUNCI: kemandirian santri, manajemen pengembangan, pendidikan kecakapan hidup, pesantren.  MANAGEMENT OF LIFE SKILLS DEVELOPMENT TO IMPROVE STUDENT INDEPENDENCE IN ISLAMIC BOARDING SCHOOL (PESANTREN)ABSTRACTThis study aims to determine how the management of development and life skills education in improving the independence of students and inhibiting factors and support the development of life skills to increase independence in Islamic Boarding Schoola Hasmi of Bogor. This research method using descriptive qualitative approach method. Data were collected through participant observation technique, documentation interview and triangulation based on field phenomenon. The result of the management of life skills development in Islamic pesantren Hasmi uses two approaches: 1). Implementation of an integrative curriculum system, referring to the Ministry of Religious Affairs, and the Ministry of National Affairs; 2). Special programs for pesantren are: a) personal skill: general lecture, book review, b) social skill: training of da'iyah, muhadatsah, and consecration, c) academic skill: bahsmul masail, d) vocational skill: catering project, Clothing Hisami venture, market day. Supporting factors are a vision, philosophy, expert teacher, facilities and infrastructure, interest, motivation and working relationship. Some of the inhibiting factors are differences in mindset, the ability of students, and the lack of time allocation.
IMPLEMENTASI MANAJEMEN ORGANISASI “HISADA” SEBAGAI WADAH KEPEMIMPINAN SANTRI Abdul Kholik; Romlah Sri Suharyati
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.957

Abstract

Organisasi HISADA (Himpunan Santri Daarul Uluum), memililki peran strategis dalam keberlangsungan proses pendidikan di sekolah Daarul Uluum. Sebagai sebuah organisasi di lingkungan sekolah, HISADA dituntut untuk bisa menjadi wadah dalam menumbuhkan jiwa kepemimpinan santri yang merupakan salah satu tujuan sekolah. Oleh sebab itu, pelaksanaan manajemen organisasi HISADA menjadi sangat penting dalam pencapaian salah satu tujuan sekolah yang lebih efektif dan efisien. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan fungsi manajemen organisasi HISADA terkait perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan. Data yang dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Validitas data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakn uji kredibilitas yang dilakukan dengan memperpanjang waktu penelitian, meningkatkan ketekunan peneliti dan triangulasi data. Hasil penelitian ini menggambarkan bagaimana fungsi-fungsi manajemen organisasi HISADA yang terdiri dari: 1) perencanaan operasional yang dilakukan untuk jangka waktu satu tahun melalui musyawarah kerja HISADA sebagai langkah awal dari bentuk wadah kepemimpinan santri; 2) pengorganisasian dilakukan melalui beberapa tahapan hingga menghasilkan struktur organisasi HISADA dengan susunan personalia dan pembagian tugas yang terbagi ke dalam delapan bagian pada organisasi HISADA; 3) pelaksanaan dalam organisasi HISADA berjalan dengan baik melalui beberapa kegiatan yang sudah dirumuskan dalam program kerja pada setiap bagian organisasi HISADA yang dapat mengasah jiwa kepemimpinan santri meskipun masih ada hambatan yang dialami; 4) bentuk pengawasan yang dilakukan oleh pengurus HISADA  dalam organisasi HISADA adalah bentuk pengawasan langsung dan tidak langsung. Pengawasan secara langsung dilakukan ketua dan wakil HISADA kepada pengurus organisasi dan santri lainnya. Sementara itu, pengawasan tidak langsung dilakukan dengan menunjuk jasus (mata-mata).KATA KUNCI: kepemimpinan, manajemen, organisasi, santri.  IMPLEMENTATION OF “HISADA” ORGANIZATIONAL MANAGEMENT AS A OF STUDENT’S LEADERSHIP FACILITATOR ABSTRACTAssociation of Santri Darul Ulum or usually called as HISADA, has a strategic role in the continuity of education process at Daarul Uluum School. As an internal school organization, HISADA is required to be a facilitator in growing the soul of santri leadership which is known as one of the school goals. Therefore, implementation of HISADA organizational management becomes very important in achieving one of the school goals to be more effective and efficient. The purpose of this study was to describe HISADA management functions related to planning, organizing, implementing and monitoring. Data were collected through observation, interviews, and documentation. The study used a qualitative approach with case study method. The validity of the data used a credibility test conducted by prolonging the time of research, was increasing research and triangulation of data persistence. The results of this study is to describe: 1) operational planning conducted for a period of one year through HISADA work deliberation, 2) organizing carried out through several stages to enhance HISADA organizational structure, 3) implementation of HISADA’s program goes well even though there are some obstacles to be minimized, 4) supervision form conducted by the board of HISADA is both direct and indirect supervision.
PENDIDIKAN KEMANDIRIAN BERBASIS KEWIRAUSAHAAN Rusi Rusmiati Aliyyah; Siti Rahmah
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.958

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan fungsi manajemen diantaranya perencanaan, pelaksanaan, pengawasan pendidikan kemandirian dan kewirausahaan pondok pesantren. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif studi kasus. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dokumen, dan merekam informasi. Teknik analisis data menggunakan model analisis Miles Huberman melalui komponen analisis berupa reduksi data, penyajian data, serta kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian menyatakan perencanaan pendidikan kemandirian berbasis kewirausahaa dibuat oleh tim penyelenggara diantaranya pimpinan pesantren, ketua umum yayasan, kepala sekolah, dan guru. Perencanaan dibuat berdasarkan analisis kebutuhan dan kepentingan organisasi. Pelaksanaan pendidikan kemandirian berbasis kewirausahaan dilakukan melalui suri tauladan dari seluruh pengelola pesantren, dilakukan melalui pembiasaan, penugasan, pelaksanaan pendidikan kemandirian berbasis kewirausahaan termasuk dalam kegiatan Ta’aruf.  Pengawasan pendidikan kemandirian berbasis kewirausahaan dilakukan oleh seluruh pengelola pesantren, pengawasan diberikan secara akademik dan manajerial, serta pengawasan melalui rapat konsultasi, dan koordinasi.KATA KUNCI: Pendidikan, Kemandirian, dan KewirausahaanINDEPENDENCE EDUCATION BASED ON ENTREPRENEURSHIP EDUCATIONABSTRACTIndependent Character Education  has a purpose of confidence in carrying out an affair. This self-reliance education spurred the courage of someone in action, not resigned and frozen, but dynamic, energetic and always optimistic toward the future. Through Entrepreneurship it is a provision of santri or students in the future with the added value in the market, through the process of combining resources through different new ways, in order to compete. The purpose of this research is to describe the management function such as planning, implementation, supervision of self-reliance education, entrepreneurship of Darussyifa Al-Fithroh Sukabumi pesantren. The research used qualitative approach of case study. Data are collected through observation, interviews, documents, and recording / recording information. Data analysis techniques on research using Miles Huberman analysis model, the analysis component in the form of data reduction, data presentation, and conclusion or verification. The result of the research states that self-reliance education based on entrepreneurship planning is made by the team of pesantren, among them the leadership of pesantren, the chairman of the foundation, the heads, the teachers, the planning made the aspect of needs and interests, and determines the teachers who are capable in the implementation of the activities. The implementation of entrepreneurship based self-reliance education is done through the role model of all pesantren managers, conducted through habituation, assignment, implementation of entrepreneurial based self-reliance education included in Ta'aruf activities. The supervision of entrepreneurship based autonomy education is carried out by all board managers, supervision is given academically and managerially, and supervision through consultation meeting, coordination.
PENDIDIKAN NILAI PERSPEKTIF AL-QUR’AN Fachrur Razi Amir
TADBIR MUWAHHID Vol. 1 No. 2 (2017): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v1i2.959

Abstract

Tafsir tarbawi merupakan salah satu model pembacaan dan penafsiran Al-Qur’an dari perspektif Pendidikan. Pada dasarnya model penafsiran ini dapat dikategorikan sebagai tafsir maudhu’iy yang dikembangkan oleh Al-Farmawi, salah seorang pakar kajian Al-Qur’an dari Mesir. Dalam artikel ini dideskripsikan beberapa macam nilai di dalam Al-Qur’an, dan model pendidikan nilai berbasis pada nilai-nilai dalam Al-Qur’an serta bagaimana metode pendidikan nilai mengacu kepada metode yang terdapat di dalam Al-Qur’an.KATA KUNCI: Pendidikan nilai, Tafsir Tarbawi, PerspektifAl-Qur’anVALUE EDUCATION WHICH IS BASED ON AL-QUR’ANABSTRACT Tafsir tarbawi is kind of contemporer model of reading and interpreting Al-qur’an from the prespective of Education. Basically, this model of tafsir is could be rooted to the thematic model of tafsir (tafsir mawdhuiy) which was developed by Al-Farmawi, prominent scholar on Quranic studies and its tafsir from Egypt. This paper aimed to describe some values in Al-Qur’an; to develop a model for value education which is based on Al-qur’an, and to explore how is the methods to educate values towards students in all level based on some teaching methods in Al-qur’an.

Page 1 of 1 | Total Record : 7