cover
Contact Name
Rita Oktavia
Contact Email
ritaoktavia87@gmail.com
Phone
+6285373532786
Journal Mail Official
info@stkipbbm.ac.id
Editorial Address
2nd Floor Building, STKIP Bina Bangsa Meulaboh. Jl. Meulaboh-Tapaktuan, Kec. Meureubo, Kab Aceh Barat. Postal Code: 23681.
Location
Kab. aceh barat,
Aceh
INDONESIA
MAJU : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika
ISSN : 23553782     EISSN : 25794647     DOI : -
Core Subject : Education,
MAJU : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika (e-ISSN 2579-4647 dan p-ISSN 2355-3782) merupakan publikasi ilmiah berkala yang diperuntukkan bagi dosen, mahasiswa dan pemerhati kependidikan untuk menyebarluaskan hasil kajian, pemikiran dan penelitian yang relevan dalam bidang pendidikan matematika dan tebit 2 kali dalam setahun (Maret dan September).
Arjuna Subject : -
Articles 11 Documents
Search results for , issue "Vol 6, No 1 (2019): MAJU: JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN MATEMATIKA" : 11 Documents clear
PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKASISWA SD KELAS 4 MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING Nurisa Puspitasari; Nyoto Hardjono
MAJU : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Vol 6, No 1 (2019): MAJU: JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN MATEMATIKA
Publisher : STKIP Bina Bangsa Meulaboh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian Tindakan Kelas ini bertujuan meningkatkan proses dan hasil belajar matematika siswa kelas 4 SDN Kutowinangun 01 melalui Problem Based Learning (PBL). Penelitian ini menggunakan model Kemmis dan Taggart terdiri dari 2 siklus, siklus 1 dan 2. Peningkatan proses dibagi menjadi aktivitas guru dan aktivitas siswa. Hasil penelitian: (1) Kondisi prasiklus sebelum menggunakan PBL dilihat dari skor rata-rata aktivitas guru sebesar 2,27 dan 2,23 untuk skor rata-rata aktivitas siswa atau 39% pada prasiklus, jika dilihat dari ketuntasan belajar menunjukkan prasiklus sebesar 39% atau 12 siswa yang tuntas. (2) Dengan PBL dapat meningkatkan skor rata-rata proses belajar, dilihat dari skor rata-rata aktivitas guru siklus I sebesar 3,10 atau 77,5% dan 3,71 atau 92,8% pada siklus II. Sedangkan skor rata-rata aktivitas siswa siklus I sebesar 2,73 atau 68,3% dan 3,6 atau 90% pada siklus II. (3) Peningkatan proses berdampak pada peningkatan hasil belajar, dilihat dari ketuntasan belajar prasiklus sebesar 39% atau 12 siswa, siklus I sebesar 61,3% atau 19 siswa dan siklus II meningkat menjadi 83,87% atau 26 siswa.

Page 2 of 2 | Total Record : 11