cover
Contact Name
Muhammad Fahmi
Contact Email
aqilmumtazkaffi01@gmail.com
Phone
+61-42781072
Journal Mail Official
lpbe227@gmail.com
Editorial Address
Jalan Persamaan Gg. Aman No. 107 Kode Pos 20219 Medan – Sumatera Utara
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Literasi Jurnal Ekonomi dan Bisnis
ISSN : -     EISSN : 27162249     DOI : -
Core Subject : Economy, Science,
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS is a journal which publishes research results of business study and economic concerning accounting, management and developmental economic. This journal will be published in electronic form. LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS published by LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI abbreviated LPBE. LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Publishes papers in the field of economic and business that give a contribution to the development of, accounting science, management science and economics development science. We accept mainly research-based articles related to economic and business. The scopes of the topics include: Accounting Science include: Management Accounting, Financial Accounting, Public Sector Accounting, Sharia Accounting, Accounting Information Technology, Auditing, Professional Ethics, and taxes. Management Science include: Human Resources Management, Marketing Management, Operations Management, and Financial Management. Economic Development. Editorial Team welcome submissions of papers describing researchers, practitioners, regulators, students, and other parties interested in the development of accounting science, management science and economics development science. LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS accepts manuscripts of either quantitative research, qualitative research, mix method research, and Research and Development (R&D) written in either Indonesia or English language.
Articles 86 Documents
PENGARUH PERSONAL BACKGROUND, DAN PENGETAHUAN TENTANG PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH, TERHADAP PERAN AUDITOR INSPEKTORAT DALAM PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH (Studi Kasus Inspektorat Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu): Putri Novita Munthe Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 1 (2019): Juni
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Personal Background, Pengetahuan Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah terhadap Peran Auditor Inspektorat dalam Pengawasan Keuangan Daerah Kabupaten Labuhan Batu. Responden dalam penelitian ini merupakan Staf Auditor Inspektorat.Jumlah responden dalam penelitian ini berjumlah 32 responden dari 35 kuesioner yang disebar. Berdasarkan hasil pengolahan data kuesioner dengan menggunakan uji kualitas data, analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, serta uji hipotesis yang terdiri dari koefisien determinasi (Adjusted R2), ujiF, dan uji t. Hasil penelitian terbukti bahwa variabel Personal Background, Pengetahuan Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Peran Auditor Inspektorat dalam Pengawasan Keuangan Daerah Kabupaten Labuhan Batu. Secara parsial, variabel Personal Background, Pengetahuan Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah berpengaruh signifikan terhadap Peran Auditor Inspektorat dalam Pengawasan Keuangan Daerah Kabupaten Labuhan Batu References Agoes Sukrisno, 2012 Auditing Buku 1, Jakarta : Salemba Empat.Agoes Sukrisno, 2013 Auditing Buku II, Jakarta : Salemba Empat.Amalia, Fitri. “Faktor-faktor yang mempengaruhi Peran DPRD dalam Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Kasus Pada DPRD Kabupaten Purworejo)”. Skripsi. Semarang: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Semarang.Badan Pemeriksa Keuangan, 2017. Peraturan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Nomor 01 Tahun 2017 tentangStandar Pemeriksaan Keuangan Negara, Badan Pemeriksa Keuangan, Jakarta.Badan Pemeriksa Keuangan, 2018. Peraturan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Nomor 01 Tahun 2018 tentangStandar Pemeriksaan Keuangan Negara, Badan Pemeriksa Keuangan, Jakarta.Budiono, Tania. 2014. Keterbatasan Financial Attitude, Financial Behaviour & Financial Knowladge pada Mahasiswa Strata 1 Universitas Atmajaya Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Atmajaya.Conner, K.R dan Prahalad, C.K (1996). A Resourches-Based Theory Of The Firm : Knowladge Versus Oppurtunism. Organization Science, 7 (5), 477501.Hasibuan. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.Jaka winarna dan Sri Murni (2007). “Pengaruh Personal Background, Political Background dan Pengetahuan Dewan tentang Anggaran Terhadap Peran DPRD Dalam Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Kasus Di Kerasidenan Surakarta Dana Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2006)”. Jural Bisnis Dan Akuntansi Vol 9,No 2, Agustus 2007.Juliandi Azuar, Irfan, Saprinal Manurung, (2015). Metodologi Penilitian Bisnis : Untuk Akuntansi Edisi Kedua, UMSU Press, Medan.La Palombara, J. 1974. Politic With In Nation. Englewood Cliffs : Prentice – Hall Inc.Manurung, Adler H dan Rizky, Luthfi T, 2009. Succesful Financial Palnner : A Complete Guide. Jakarta : GrasindoMardiasmo. (2001). Akuntasnis Sektor Publik. Yogyakarta : Erlangga.M.D Ulum Ihyaul (2012). Audit sektor Publik. Jakarta : PT Bumi Aksara.Mulia Andirfa dan Sri Wahyuni (2018). “Pengaruh Personal Background Dan Pengetahuan Auditor Inspektorat Tentang Anggaran Terhadap Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Kasus Pada Inspektorat Lhokseumawe)”. Jurnal Akuntansi dan Pembangunan Volume 4 No 1, Februari 2018.Peraturan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia No 1 Tahun 2007 tentang Standar Pemeriksaan Keuangan Negara. 2007. Badan Pemeriksa Keuangan Negara. 2007. Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Jakarta.Peraturan Pemerintah, Nomor 20 Tahun 2001, tentang Pembinaan dan Pengawasan Aparatur Penyelenggaraan Pemerintah Daerah.Peraturan Daerah, No 05 Tahun 2004, tentang Pemebentukan, Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah.Putu, A., Musmini, Lucy., dan Sujana. 2014. “Pengetahuan pengelolaan keuangan daerah, personal background, komitme, dan kemampuan SKPD dalam penyusunan laporan keuangan:. Jurnal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja Vol 2 No. 1.Rimbano, Dheo. 2016. “Pengaruh kompetensi keuangan auditor (personal background, pengetahuan tentang pengelolaan keuangan daerah srta proses pelaksanaan audit internal) terhadap peran auditor inspektorat dalam pengawasan keuangan daerah Musi Rawas”. Jurnal Adminika Vol 2 No.1.Rumengan,Jemmy, (2013). Metodologi Penelitian. Cita Pustaka Media Peritis. Medan.Saragih, Dita Amanda. 2016. “Pengaruh Personal Background, Pengetahuan tentang Pengelolaan Keuangan Daerah Pengalaman Auditor, akuntabilitas, dan Independensi terhadap Kualitas Kinerja Auditor Inspektorat Provinsi Sumatera Utara”. Skripsi Universitas Sumatera Utara. Medan.Sitorus, Andi Haposan. 2009. “Pengaruh Personal Background Dan Pengetahuan Pengelolaan Keuangan Daerah Terhadap Peran Auditor Inspektorat Dalam Pengawasan Keuangan Daerah, Studi Kasus Inspektorat Dalam Pemerintah Kabupaten Langkat.” Skripsi, USU, Medan.Syahrudin & Werry, 2002:23) Indikator Pengetahuan Pengelolaan Keuangan Daerah. Jurnal Pelita Vol.XI No.2Undang-Undang Republik Indonesia, Nomor 15 Tahun 2006 tentang Badan Pemeriksaan Keuangan._____,Nomor 25 Tahun 1990 jungto (jo). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah._____,Nomor 25 Tahun 1999 jungto (jo). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah.Widayati, Irin. 2012. Faktor-faktor yang Mempenagruhi Literasi Finansial MahasiswaFakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya. Jurnal Akuntansi dan Pendidikan Vol.1 Madiun. IKIP PGRI Madiun.Winanrna, Murni 2007. “Pengaruh Personal Background, Political Bakground dan Pengetahuan Dewan tentang Anggaran Terhadap Peran DPRD dalam Pengawasan Keuangan Daerah’. Jurnal Akuntansi Universitas Negri Semarang.
PENGARUH INDEPENDENSI, PROFESIONALISME, TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI KOTA MEDAN: Rabiatun Hasanah Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 1 (2019): Juni
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui pengaruh independensi terhadap kualitas audit. Menguji dan mengetahui pengaruh profesionalisme terhadap kualitas audit. Menguji dan mengetahui pengaruh tingkat pendidikan terhadap kualitas audit. Menguji dan mengetahui pengaruh pengalaman terhadap kualitas audit. Populasi penelitian ini adalah auditor yang yang bekerja di Kantor Akuntan Publik (KAP) di kota Medan. Adapun pemilihan sampel berdasarkan kemudahan yang datanya mudah diperoleh oleh peneliti. Maka didapat jumlah sampel sebanyak 67 responden. Metode pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner secara langsung kepada auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik (KAP) kota Medan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik regresi linear berganda. Hasil pengujian hipotesis penelitian ini menunjukan bahwa independensi, profesionalisme, dan pengalaman auditor secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. untuk tingkat pendidikan secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Hasil pengujian hipotesis selanjutnya menunjukan bahwa independensi, profesionalisme, tingkat pendidikan dan pengalaman secara simultan berpengaruh terhadap kualitas audit. References Agoes, Sukrisno (2012). Auditing (Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan oleh Akuntan Publik). Edisi 4. Jakarta: Salemba Empat.Aldanny (2015). Pengaruh Independensi dan Profesionalisme terhadap Pertimbangan Tingkat Materialitas. Skripsi. Universitas Pasundan. Bandung.Amin Widjaja Tunggal (2013). Pokok-pokok Auditing dan Asurans. Jakarta: Harvindo.Ardani, Lilis (2010). “Pengaruh Kompetensi, Independensi, Akuntabilitas, dan Motivasi terhadap Kualitas Audit”. Majalah Ekinomi Tahun XX.Arens et al (2011). Jasa Audit dan Assurance. Buku I. Jakarta: Salemba Empat.Christiawan (2002). “Kompetensi dan Independensi Akuntan Publik: Refleksi Hasil Penelitian Empiris”. Jurnal Akuntansi & Keuangan. Vol. 4 No. 2.Damanik, Diyah Fauziah (2016). Pengaruh Pengalaman Kerja dan Kompetensi terhadap Kualitas Audit pada Kantor Akuntan Publik Medan. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Medan.Dian Indri Purnamasari (2005). “Pengaruh Pengalaman Kerja Terhadap Hubungan Partisipasi dengan Efektivitas Sestem Informasi”. Jurnal Riset Akuntansi Keuangan. Jakarta.Faisal Akbar (2018). Pengaruh Profesionalisme Auditor dan Risiko Audit terhadap Kualitas Audit pada Auditor di KAP kota Bandung. Skripsi. Universitas Widyatama. Bandung.Futuri, Putu Septiani dan Gede Juliarsa (2014). “Pengaruh Independensi, Profesionalisme, Tingkat Pendidikan, Etika Profesi, Pengalaman dan Kepuasan kerja Auditor pada Kualitas Audit Kantor Akuntan Pablik di Bali”. Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 7.2 (2014) 444-461. ISSN : 2302-8556.Gimardien, Zhella Rachma (2017). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Profesionalisme, Tingkat Pendidikan, dan Pengalaman terhadap Audit kualita (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta). Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta.Mulyadi (2002). Auditing. Edisi 6 Jakarta : Salemba Empat.Najib, Ayu Dewi Riharna dkk (2013). “Pengaruh keahlian, dan Etika terhadap Kualitas Audit (Studi pada Auditor Pemerintah di BPKP Perwakilan Provinsi Sul-Sel)”. Jurnal Ekonomi dan Bisnis.Pelawati dkk (2018). “Pengaruh Independensi, Profesionalisme, Tingkat Pendidikan, Etika Profesi, Pengalaman dan Kepuasan Kerja Auditor terhadap Kualitas Audit Kantor Akuntan Publik di Malang”. E-JRA Vol. 07 No. 09Agustus 2018. Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Malang.Ricky Darmawan (2017). Pengaruh Independensi dan Pengalaman Kerja terhadap Kualitas Audit dengan Etika Auditor sebagai Variabel Moderasi pada Kantor Akuntan Publik di kota Medan. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Medan.Rosnidah (2010). “Pengaruh Kompetensi, Etika, dan Fee Audit terhadap Kualitas Audit.” Portal Garuda.KBBI Daring (2016). “KBBI Daring dimutakhirkan pada bulan Oktober 2018”. https://kbbi.kemendikbud.go.id diakses pada tanggal 23 Desember 2018.
PENGARUH CASH HOLDING, PROFITABILITAS, DAN NILAI PERUSAHAAN TERHADAP INCOME SMOOTHING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA: Sherlin Sarjalie Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 1 (2019): Juni
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh cash holding, profitabilitas, dan nilai perusahaan terhadap income smoothing pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Indikator untuk menjelaskan profitabilitas dalam penelitian ini adalah Gross Profit Margin, sedangkan indikator untuk menjelaskan nilai perusahaan adalah Price to Book Value. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2017. Sampel dipilih menggunakan metode kriteria data dan sebanyak 26 perusahaan digunakan sebagai sampel. Hasil peneltian menunjukkan bahwa secara parsial cash holding dan nilai perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap income smoothing, tetapi profitabilitas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap income smoothing. Secara simultan cash holding, profitabilitas, dan niai perusahaan berpengaruh secara signifikan terhadap income smoothing. References Adi, Prima Sapta. (2015). Pengaruh Profitabilitas, Resiko Keuangan, Nilai Perusahaan, Kepemilikan Manajerial, dan Devidend Payout Ratio Terhadap Praktik Perataan Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Real Estate dan Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013), Vol. 2, No. 1.Agoes, Sukrisno. 2011. Auditing. Jakarta : Penerbit Salemba Empat.Arifin, Johar. 2007. Cara Cerdas Menilai Kinerja Perusahaan (Aspek Finansial dan Non Finansial) Berbasis Komputer. Jakarta : Penerbit PT. Elex Media Komputindo.Brigham dan Houston. 2007. Fundamental Of Financial Management Dasar- Dasar Manajemen Keuangan. South Western : Penerbit Salemba Empat.Cendy, Yashinta Pradyamitha. (2013). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, dan Nilai Perusahaan Terhadap Income Smoothing,Vol. 3, No. 1, Hal. 1–12.Dewi, Ni Made Sintya Surya dan Made Yenni Latrini. (2016). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, dan Reputasi Auditor pada Perataan Laba, Vol. 15.3, ISSN. 2302-8556.Fachrorozi., Ni Kadek Sinarwati., Gusti Ayu Purnamawati. (2017). Pengaruh Cash Holding, Harga Saham Perusahaan, dan Earning Per Share Terhadap Income Smoothing, Vol. 7, No. 1.Fatima, Anna. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kualitas Laba sebagai Variabel Moderasi.Gunawan, Ketut., Nyoman Ari Surya Darmawan., I Gusti Ayu Purnamawati. (2015). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia, Vol. 3, No. 01.Harmono.2009. Manajemen Keuangan. Jakarta : Penerbit Bumi Aksara.Haryadi, A. (2011). Pengaruh Profitabilitas, Size Perusahaan, dan Komisaris Independen Terhadap Praktik Perataan Laba (Income Smoothing) Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.Husnan, Suad dan Enny Pudjiastuti. 2006. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Edisi Kelima. UPP STIM YKPN : Yogyakarta.http://www.idx.co.idJensen, Michael C., W.H. Meckling. (1976). Theory of the firm: Managerial Behavior, Agency Cost and Ownership Structure. Journal of Financial Economics 3. hal. 305-360.Kosasih, H. (2017). Analisis Pengaruh Kepemilikan Kas, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Financial Leverage terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2015.Mambraku, M. (2014). Pengaruh Cash Holding dan Struktur Kepemilikan Manajerial Terhadap Income Smoothing (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).Munawir. 2007. Analisa Laporan Keuangan. Yogyakarta : Penerbit Liberty Yogyakarta.Radeamsyah, Pratama., Helliana., Diamonalisa Sofianty. (2018). Pengaruh Cash Holding, Earning Per Share dan Nilai Perusahaan terhadap Income Smoothing, ISSN. 2460-6561, Hal. 681-687.Revinsia, Vionesy Stela., Sri Rahayu., Tri Utami Lestari. (2019). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Perataan Laba (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2013-2017), Vol. 3, No. 1, Hal. 127-141.Riyadi, W. (2018). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, dan Nilai Perusahaan Terhadap Income Smoothing, Jurnal Ilmiah Manajemen & Akuntansi, Vol. 5, No. 1, ISSN. 2356-3923, Hal. 57-66.Rudianto. 2012. Pengantar Akuntansi. Jakarta : Penerbit Erlangga.Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D.Bandung : Penerbit Alfabeta.Uyanto, Stanislaus S, Ph. D. 2009. Pedoman Analisis Data dengan SPSS. Yogyakarta : Graha
PENGARUH FREE CASH FLOW, PROFITABILITAS, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI INDONESIA STOCK EXCHANGE: Nico Candra Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 1 (2019): Juni
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari Free Cash Flow, Profitabilitas dan Kebijakan Dividen terhadap Manajemen Laba pada perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Indonesia Stock Exchange. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Indonesia Stock Exchange pada tahun 2013 – 2018. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode pendekatan kuantitatif yang dimana keseluruhan populasi yaitu 47 perusahaan dan jumlah sampel yang memenuhi kriteria yaitu 12 perusahaan dengan jumlah pengamatan yaitu72 data yang telah dikalikan dengan 6 tahun pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pengumpulan data dilakukan dengan mengumpulkan berbagai data yang relevan dengan penelitian, melalui buku-buku, jurnal maupun data dari internet. Teknik analisis data menggunakan metode analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa free cash flow secara parsial berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba sedangkan profitabilitas dan kebijakan dividen secara parsial tidak berpengaruh terhadap manajemen laba. Free cash flow, profitabilitas dan kebijakan dividen secara simultan berpengaruh terhadap manajemen laba. Maka dari hasil penelitian ini diharapkan pada perusahaan property dan real estate untuk lebih memperhatikan kembali setiap detail pertimbangan-pertimbangan yang akan diambil untuk kelanjutan dan kesinambungan setiap hal yang berpengaruh terhadap kemajuan dari perusahaan itu sendiri. References Agustia, Dian. 2013. Pengaruh Faktor Good Corporate Governance, Free Cash Flow, dan Leverage Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Akuntansi dan Keuangan. Vol. 15, No. 1, Mei 2013, 27-42. Brigham, Eugene F. dan Joel F. Houston. 2012. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Jakarta: Salemba Empat. Fahmi, Irham. 2012. Pengantar Pasar Modal. Bandung: Alfabeta. _______ 2015. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta. Ghozali,  H.  Imam.  2013.  Aplikasi  Analisis  Multivariate  dengan  Program  IBM  SPSS  23. Cetakan Ketujuh. Semarang: Universitas Diponegoro. Gunawan, Ketut dkk. 2015. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal Akuntansi Program S1. Volume 03, No.01. Gusti, I Ayu. 2012. Pengaruh Kebijakan Dividen dan Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba. Jurnal. Volume 17, No.2, Agustus 2012. Harmono. 2015. Manajemen Keuangan Berbasis Balanced Scorecard Pendekatan Teori, Kasus dan Riset Bisnis. Edisi 1. Cetakan Keempat. Jakarta: Bumi Aksara. Hery. 2014. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan Kedua. Jakarta: Bumi Aksara. _______ 2015. Analisis Laporan Keuangan Pendekatan Rasio Keuangan. Cetakan Pertama. Jakarta: Centre for Academic Publishing Service (CAPS). Husnan, Suad dan Enny Pudjiastuti. 2015. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Edisi Ketujuh. Yoyyakarta: UPP STIM YKPN. Kasmir. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan Kelima. Jakarta: Rajagrafindo Persada Keown, Arthur J. dkk. Manajemen Keuangan. 2011. Jakarta: PT. Indeks. Mulford, Charles W. dan Eugene F. Comiskey. 2010. Deteksi Kecurangan Akuntansi The Financial Numbers Game. Jakarta: PPM. Rahmawati. 2012. Teori Akuntansi Keuangan. Cetakan Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu. Riyanto, Bambang. 2013. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFR. Sartono, Agus. 2010. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE. Sjahrial, Dermawan dan Djahotman Purba. 2013. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Kedua. Jakarta: Mitra Wacana Media. Sjahrial, Dermawan. 2007. Manajemen Keuangan Lanjutan. Edisi Pertama. Jakarta: Mitra Wacana Media Sofia. 2016. Pengaruh Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014. Jurnal Akuntansi Program S1. Subramanyam dan John J. Wild. 2010. Analisa Laporan Keuangan. Edisi 10. Buku 1. Jakarta: Salemba Empat. Sudana, I Made. 2015. Teori & Praktik Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta: Erlangga. Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan Keenam Belas. Bandung: Alfabeta. Sujarweni, V. Wiratna. 2014. Metode penelitian. Cetakan Pertama. Yogyakarta: Pustaka Baru Press. Wahyudiono, Bambang. 2014. Mudah Membaca Laporan Keuangan.Cetakan Pertama. Jakarta: Raih Asa Sukses. Winingsih. 2017. Pengaruh Free Cash Flow, Leverage, Likuiditas, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Akuntansi dan Keuangan
ANALISIS PENGARUH RETURN ON ASSET, CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY, DAN TOTAL ASSET TURNOVER TERHADAP KEBIJAKKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BEI PADA PERIODE 2015 – 2017: Vivian Angeline Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 1 (2019): Juni
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengaruh Return on Asset, Current Ratio, Debt to Equity, dan Total Asset Turnover terhadap Dividend Payout Ratio secara parsial maupun simultan pada perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian hipotesis. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2015 – 2017 yaitu sebanyak 10 perusahaan yang terpilih sebagai sampel dalam penelitian ini. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Data yang dikumpulkan didapat dari situs resmi Bursa Efek Indonesia yaitu www.idx.co.id. Kesimpulannya adalah secara parsial, hanya variabel Return on Asset berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, sedangkan Current Ratio, Debt to Equity, dan Total Asset Turnover tidak berpengaruh terhadap Dividend Payout Ratio pada perusahaan Food and Beverage sementara secara simultan variabel Return on Asset, Current Ratio, Debt to Equity, dan Total Asset Turnover berpengaruh signifikan terhadap Dividend Payout Ratio pada perusahaan Food and Beverages. References Ano, Rizky Rurniawan, Sri Murni, and Paulina Van Rate. 2014. “Pengaruh Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Devidend Payout Ratio Pada Subsektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013.” Jurnal EMBA 2(3):884–94. Aryani, Dyan Putri and Farida Titik. 2015. “Pengaruh Cash Position, Debt To Equity Ratio, Return On Asset Dan Earning Per Share Terhadap Dividen Payout Ratio (Studi Pada Perusahaan Yang Tergabung Di Index Kompas-100 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 – 2013).” 2(1):563. Atmoko, Yudha, F. Defung, and Irsan Tricahyadinata. 2017. “Pengaruh Return on Assets, Debt to Equity Ratio, Dan Firm Size Terhadap Dividend Payout Ratio.” Kinerja 14(2):103–9. Bansaleng, Resky D. V., Paregkuan Tommy, and Ivonne S. Saerang. 2014. “Kebijakan Hutang, Struktur Kepemilikan, Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Deviden Pada Perusahaan Food And Beverage Di Bursa Efel Indonesia.” EMBA 2(3):817–30. Deitiana, Tita. 2013. “Pengaruh Current Ratio, Return on Equity, Dan Total Asset Turn Over Terhadap Dividend Payout Ratio Dan Implikasi Pada Harga Saham Perusahaan LQ45.” Jurnal Bisnis Dan Akuntansi 15(1):82–88. Ghozali, I. 2006. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro Gunawan, Leonardy. 2016. “Pengaruh Net Profit Margin dan Total Asset Turnover Terhadap Nilai Perusahaan Pada Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.” Jurnal Ilmiah Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 7(1):22–31. Hanif, Muammar and Bustamam. 2017. “Pengaruh Debt to Equity Ratio, Return on Asset, Firm Size, Dan Earning Per Share Terhadap Dividend Payout Ratio (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015).” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi Vol. 2, No(1):73–81. Jamil, Muhammadinah. 2015. “Pengaruh Current Ratio , Debt To Equity Ratio , Total Asset Turnover Dan Return on Asset Terhadap Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.” 2(2):107–24. Jefferson dan Sudjatmoko. 2013. Shopping Saham Modal Sejuta Dari Sampai Mahir. Jakarta : Elex Media Komputindo Kartika, Amalia Viya, Topowijono, and M. .. Wi Endang. 2015. “Pengaruh Return On Assets, Return On Equity Dan Assets Growth Terhadap Dividend Payout Ratio (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012).” Jurnal Administrasi Bisnis 1(2). Kasmir, 2012. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : Penerbit PT RAJA GRAFINDO Lestari, Keukeu Firda, Heraeni Tanuatmodjo, and Mayasari. 2016. “Pengaruh Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Dividen.” Journal of Business Management and Education 1(2):11–16. Mardaleni. 2014. “Analisis Pengaruh Return On Equity, Debt Equity Ratio, Dan Current Ratio Terhadap Dividen Payout Ratio Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012.” E-Jurnal Apresiasi Ekonomi 2(2). Novica, Helni. 2015. “Pengaruh Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), Current Ratio, Quick Ratio Dan Cash Ratio Terhadap Kebijakkan Deviden Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 – 2014.” 203. Nurlita, Asmaul Husna, and Asri Eka Ratih. 2018. “Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Total Assets Turnover, Return on Asset Dan Arus Kas Operasi Terhadap Dividen Payout Ratio Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016.” Pamungkas, Noto and Isnatul Janah. 2017. “Pengaruh Return On Equity, Debt To Equity Ratio, Current Ratio, Earning Per Share Dan Investment Opportunity Set Terhadap Kebijakkan Dividen.” Jurnal Analisa Akuntansi Dan Perpajakan 1(1):34–41. Pribadi, Anggit Satria and R. Djoko Sampurno. 2012. “Analisis Pengaruh Cash Position, Firm Size, Growth Opprtunity, Ownership, Dan Return on Asset Terhadap Dividend Payout Ratio.” Diponegoro Journal of Management 1(4):201–11. Purba, Dianty Putri, Sheren, Valent, and Angeline. 2019. “Pengaruh Current Ratio (CR), Debt To Equity Ratio (DER) Dan Return On Equity (ROE) Terhadap Dividend Payout Ratio (DPR) Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2013 – 2017.” 14(1):214–24. Purnami, Kadek Diah Arie and Luh Gede Sri Artini. 2016. “Pengaruh Investment Opportunity Set, Total Asset Turn Over Dan Sales Growth Terhadap Kebijakan Dividen.” E-Jurnal Manajemen 5(2):1–16. Rizky, Achamd. 2017. “Analisis Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen Kas ( Studi Pada Perusahaan Industri Otomotif Dan Komponennya Yang Listing Di Bursa Efek Indonesia Periode 2006 – 2016 ).” 51(2):201–6. Simanjuntak, Sandra Meilina. 2016. “Pengaruh Return On Asset, Growth, Total Asset Turnover, Ownership, Firm Size Dan Debt To Total Asset Terhadap Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012.” Jurnal Lentera Akuntansi 2(2). Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Bisnis. Bandung : Penerbit Alfabeta Sunaryo. 2016. “Analisis Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan Sektor Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.” Binus Business Review 5(1):220. Thaib, Chaidir and Rita Taroreh. 2015. “Pengaruh Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Dividen.” 3(4):215–25. Vireyto, Nikita and Sri Sulasmiyati. 2017. “Analisis Pengaruh Return On Asset, Return On Equity, Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham (Studi Pada Perusahaan Bank BUMN Yang Listed Di Bursa Efek Indonesia Periode 2006-2016).” Jurnal Administrasi Bisnis 51(2):75–82
CONFIRMATORY FACTOR ANALYSISTERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENTPT PP LONDON SUMATERA DOLOK ESTATELIMA PULUH: Tiara Ismawati Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 2 (2019): Desember
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis analisis faktor konfirmatori dari keterlibatan karyawan di PT PP London Sumatera Dolok Estate Lima Puluh, menggunakan tujuh variabel independen (kepemimpinan transformasional, komunikasi internal, budaya organisasi, lingkungan kerja non-fisik, kompensasi, kepuasan kerja dan pekerjaan. karakteristik). Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah Probability sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan membagikan kuesioner kepada karyawan di PT PP London Sumatera Dolok Lima Puluh. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 60 karyawan. Teknik analisis data adalah Analisis Faktor konfirmatori dan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hanya dua variabel yang lulus uji faktor, yaitu kepuasan kerja dan komunikasi internal yang mempengaruhi Keterlibatan Karyawan dengan nilai eigen di atas, yaitu 3,568 untuk faktor 1 dan 1,189 untuk faktor 2. Pengujian hipotesis secara simultan yaitu kepuasan kerja dan komunikasi internal berpengaruh signifikan terhadap keterlibatan karyawan. Nilai Adjusted R Square sebesar 0,495 yang berarti bahwa 49,5% keterlibatan karyawan dapat diperoleh dan dijelaskan oleh kepuasan kerja dan komunikasi internal. References Abraham S. 2012. Development of employee engagement programme on the basis of employee satisfaction. Journal of economic development, management, IT, finance, and marketing. 4(1):27-37. http://www.gsmi jgb.com/documents/v4%20employee%20p03%20susan%20abraham20 development%20of%20employee%20eengagement.pdf. diunduh pada Senin, 02/03/2018, 14:00 wib. Akbar, R, Muhammad. 2013. Pengaruh budaya organisasi terhadap employee engagement (studi pada karyawan PT Primatexco Indonesia). Journal of social and industrial psychology. Vol. 2, no. 1, pp. 10-18. Arikunto, Suharsini. 2013. Prosedur penelitian, Suatu pendekatan praktik. Jakarta:PT Rineka Cipta Asang, Sulaiman. 2012. Membangun Sumber Daya Manusia Berkualitas:Perspektif Organisasi Publik. Surabaya:Brilian Internasional. Bardin, Nurcahyani. 2016. Analisis Pengaruh Sistem Kompensasi Terhadap Engagement Karyawan Pt Hero Supermarket Tbk. Program Sarjana Ahli Jenis Manajemen. Fakultas Ekonomi Dan Manajemen. Institut Pertanian Bogor, Bogor. Balakrishnan, C., & Masthan, D. 2013. Impact of Internal Communication On Employee Engagement – a study at Delhi international airport. International journal of scientific and research publications, 3(8). Darsana, Wayan Agus., dan Made Surya Putra. 2017. Pengaruh Keadilan Organisasional, Kepemimpinan Transformasional, dan Kepuasan Kerja Terhadap Komitmen Organisasional Pada Karyawan Ayodya Resort. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Udayana, Bali. Dessler, G. 2011. Human Resource management. (12th ed.). Prentice-Hall, USA Gill PS. 2012. An Investigation of Employee Engagement and Business Outcomes at an Engineering Services Firm [disertasi]. Michigan [US]: Eastern Kadarisman, M. 2012. Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Depok:Rajagrafindo Persada. Kadarisman M. 2012. Manajemen Kompensasi. Jakarta: Rajawali Pers. Kular, Sandeep dkk. 2008. Employee Engagement: A Literatre Review.Kingston University, London. Leung, Jason, dan Deddy Wijaya. 2016. Pengaruh budaya organisasi terhadap employee engagement dengan perceived organizational support sebagai variable intervening. Program manajemen perhotelan. Universitas Kristen petra, Surabaya. Lutviyanti, Lely. 2012. Pengaruh Engagement Terhadap Kinerja Karyawan Kantor Pusat PT Xyz. Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Manajemen. Institut Pertanian Bogor, Bogor. Margaretha, Ines dan Diana Kartika. 2016. Analisa pengaruh komunikasi internal, intrinsic rewards dan recognition terhadap employee engagement. Program manajemen perhotelan fakultas ekonomi. Universitas Kristen petra, Surabaya. Mckenna, Eugene. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Kedua. Terjemahan Toto Budi Susanti. Yogyakarta: Penerbit ANDI. Michigan University. [Internet]. [diunduh 02/03/2018 20.00 wib]. https://commons.emich.edu/cgi/viewcontent.cgi?c=theses.pdf Muhdar, H.M. 2015. “The influence of spiritual intellegency, leadership, and organizational culture on organizational citizenship behavior and employee engagement (a study of Islamic band in makasar, south sulawesi provience, indonesia)”. The international journal of business and management. Vol. 3, issue 1, pp. 297-314 Munawaroh. 2011. Pengaruh gaya kepemimpinan transformasional dan transaksional terhadap kinerja guru. Journal business and economic, vol.16, no.2, pp. 136-144. Muflih, Ikmal Nur. 2015. Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan.Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta. Murniarta, F.B. 2012. Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Employee Engagement (Studi kasus diPT PLN (Persero) Pusdiklat. Magister Manajemen Universitas Indonesia. Bandung. Nusatria, S. 2011. Employee engagement: Antesedan dan Konsekuensi (Studi pada unit CS PT Telkom Indonesia Semarang). Universitas Diponegoro, Semarang. Rachmawati, Meida.2013. Employee Engagement Sebagai Kunci Meningkatkan Kinerja Karyawan. STIE Salatiga, Salatiga. Robbins and judge, T. A. 2012. Organizational behavior (ed. 15). Prentice hall. New York. Robbins, Stephen P dan Coullter, Mary.2010. Management (Manajemen) Jilid 2. Jakarta:Erlangga. Rusiadi, Nur Subiantoro, dan Rahmat Hidayat. 2015. Metode Penelitian, manajemen akuntansi dan ekonomi pembangunan. Medan: USU Press Sari, tiurma yustisa, Daniel A. W. Pattipawe, dan agustina kurniasih. 2016. Pengaruh kepemimpinan transformasional dan budaya organisasi terhadao employee engagement dan dampaknya terhadap organizational citizenship behavior. Universitas mercu buana, Yogyakarta. Sedarmayanti. 2011. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung : Penerbit Bandar Maju Shmailan, Abdulwahab Bin. 2016. The Relationship Between Job Satisfaction, Job Performance and Employee Engagement: An Explorative Study. Issues in Business Managemenr and Economic Vol. 4 (1), pp. 1-8. Jubail Industrial College, Saudi Arabia. Simamora, H. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 3. Cetakan Kedua. Yogyakarta:STIE YKPN Shaliha, Mar’atu. 2017. Pengaruh Budaya Organisasi dan Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai pada Pemerintah Kota Makassar. Universitas Hasanuddin, Makassar. Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:CV Alfabeta. Sutrisno, Edy. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 1. Cetakan Kedua. Prenada Media Group. Jakarta. Udhiyanah, Afidatul. 2016. Pengaruh Komunikasi Internal terhadap Employee Engagement di Perum BULOG Divre Jatim, Fakultas Psikologi dan Kesehatan. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel, Surabaya. Ulfa, Nadhia Maria. 2013. Hubungan Antara Kepemimpinan Transformasional dengan Employee Engagement di PT ICS (istana cipta sembada) Banyuwangi. Fakultas Psikologi. Universitas Islam negeri Maulana Malik Ibrahim, Malang. Umar, Nimran. 2011. Perilaku organisasi. Surabaya:Citra Media. Vermont, Department. 2016. Analysis Of State Of Vermont Employee Engagement Survey Result-2015. Vermont Department Of Human Resource, Amerika. www.londonsumatra.com/showarticle.aspx?id=99 diakses pada hari selasa, 06/03/2018 pukul 10.48 wib Yulk, Gary. 2010. Kepemimpinan dalam organisasi. Edisi kelima. Jakarta: PT Indeks
PERSEPSI KEADILAN PAJAK TERHADAP PERILAKU KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI (Studi Kasus Pada Wajib Pajak orang pribadi di Departemen Agama Kota Sibolga): Antonio Lumbantobing Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 2 (2019): Desember
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji persepsi dimensi keadilan pajak pada perilaku kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (WPOP). Penelitian ini menggunakan desain survey dengan kuesioner sebagai instrumennya. Pada penelitian ini, yang menjadi sampel adalah WPOP yang bekerja di Departemen Agama Sibolga. Jumlah sampel yang digunakan adalah sebanyak 61 WPOP. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling (sampel berdasarkan kriteria). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu Keadilan umum, Distribusi beban pajak, Timbal balik pemerintah, Ketentuan-ketentuan khusus, Struktur tarif pajak dan Kepentingan pribadi berpengaruh secara simultan terhadap kepatuhan wajib pajak. Sedangkan, secara parsial Ketentuan-ketentuan khusus dan Struktur tarif pajak berpengaruh signifikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Dimensi Keadilan umum, Timbal balik pemerintah dan Kepentingan pribadi tidak berpengaruh secara parsial. References Azmi, Che Anna; Bee, Ng Lee. 2010. The Acceptance of the e-Filing System byMalaysian Taxpayers: A Simplified Model. [Online].Tersedia: http://www.ejeg.com/volume8/issue1/p23. [14 Agustus 2014] Anwar Suprijadi, 2012, Jumlah pegawai pajak tidak ideal Wajib Pajak Masih Kecewa Dengan Pelayanan Kantor Pajak http://pelayananpajak.blogspot.com/2010/10/wajib-pajak-masih-kecewadengan.html Arum, Harjanti Puspa. 2012. “Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pelayanan Fiskus, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi yang Melakukan Kegiatan Usaha dan Pekerjaan Bebas (Studi di Wilayah KPP Pratama Cilacap)”. Skripsi Tidak Dipublikasikan, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Diponegoro Andraini Ika Sulistyawati, Usman, 2010. Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pelayanan Perpajakan dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Kinerja Penerimaan Pajak, Studi Kasus pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Semarang Candisari. Jurnal Akuntansi,Vol. 1 No.1. Andarini. 2010. Dampak Dimensi Keadilan Pajak Terhadap tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Badan. Skripsi.Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro, Semarang Albari. 2009. Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepatuhan Membayar Pajak. Jurnal Siasat Bisnis,Vol. 13, No. 1, pp 113. AlfabetaWaluyo. 2008. Perpajakan Indonesia. Jakarta : Penerbit Salemba Empat Albari. 2008. Pengaruh Keadilan terhadap Kepuasandan Kepatuhan Wajib Pajak. UNISIA, Vol. XXXI No. 69 September 2008 Anggraeni, Dian. 2013. Persepsi Keadilan Terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Skripsi.Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro, Semarang. Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Edisi Revisi V. Jakarta: PT. Rineka CiptaAzmi, Anna A. Che danKamala A. Perumal. 2008. Tax Fairness Dimensions in an Asian Context: The Malaysian Perspective, International Review of Business Research Papers, Vol. 4 No.5 Azmi, Anna A. Che and Kamala A. Perumal. 2008. Tax Fairness Dimensions in an Asian Context: The Malaysian Perspective. International Review of Business Research Papers, Vol. 4, No. 5 October-November 2008, pp. 11-19. Berutu Dian Anggraeni, Puji Harto. 2012. Persepsi Keadilan Pajak Terhadap Perilaku Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (WPOP). Diponegoro Journal Of Accounting, Volume 2, Nomor 2, Tahun 2012, hal.1-10 Christensen, A.L. danWeihrich, S.G. 1996, Tax Fairness: Different Roles, Different Perspectives, Advances in Taxation, vol. 8, pp 27-61 Christensen, A.L., Weihrich, S.G. danGerbing, M.D. 1994, ‘The impact of education on perceptions of tax fairness’, Advances in Taxation, vol. 6, pp 63-94 Dwi, 2012. Analisis Faktor-faktor yang mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi :Aplikasi TPB (Studi Empiris WPOP di Kabupaten Pati). Skripsi. Universitas Diponegoro Semarang. Dian anggraeni berutu .2013. Persepsi Keadilan Pajak Terhadap Perilaku Kepatuhan Wajib Pajak. Skripsi. (Studi Kasus Terhadap WP OP yang Bekerja Sebagai Karyawan Tetap di Semarang) Darmawan, Ferdyanto. 2011. Pengaruh Keadilan Pajak Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Pada KPP Pratama Malang Selatan). Skripsi Strata-1, Faktultas Ekonomi Program Studi Akuntasni Universitas Malang. Fikriningrum, dan Syafruddin. 2012. “Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi Wajib pajak orang pribadi dalam memenuhi kewajiban membayar pajak. (Studi kasus pada KPP Pratama Semarang Candisari)”. Jurnal Akuntansi Diponegoro, Vol.1, No.2, h.1-15 Gunadi. 2005. “Fungsi Pemeriksaan terhadap Peningkatan Kepatuhan Pajak (Tax Compliance)”. Jurnal Perpajakan Indonesia, Vol. 4, No. 5. Ghozali, Imam. 2009. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS, cetakan ke empat. Semarang : Penerbit Universitas Diponegoro. Gerbing, M. D. 1988. An empirical study of taxpayer perceptions of fairness. Unpublished Doctoral Thesis, Universitas of Texas, Austin. Ghoni, Husen Abdul. 2011. Pengaruh Motivasi dan Pengetahuan Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Daerah. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya. Ghozali, Imam. 2013. “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS”. Semarang. Gujarati, Damodar. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika. Jakarta: Erlangga. Gunadi. 2005. Akuntansi Pajak. Jakarta: Penerbit Grasindo. Gusfahmi.2007. Pajak Menurut Syariah. Jakarta: Rajawali Press Inayah, Gazi. 1995. al-Iqtishad al-Islami az-Zakah wa ad-dharibah, Dirasah Muqaranah, Zainuddin Adnan dan Nailul Falah (penterjemah). 2005. Teori Komprehensif tentang Zakat dan Pajak.Yogyakarta: Tiara Wacana Gunadi. 2001. Ketentuan Umum Perpajakan. Jakarta: MUC Ghozali, Imam, 2008, Model Persamaan Struktural Konsep dan Aplikasi dengan Program Amos 16.0, Badan Penerbit UNDIP, Semarang Jackson, B. R. Dan Valerie C. Milliron, 1986. Tax Compliance Research : Findings, Problems, and Prospects. Journal of Accounting Literature. Vol. 5: 125-165. Jackson, B.R., & Milliron V.C. 1986, “Tax compliance research, findings and problems and prospects”, Journal of Accounting Research, vol. 5, pp. 125-165 James & Nobes, 1997. The Economics of Taxation, Principle, Policy and Practice, Europe: Prentice Hall Mardiasmo. 2011. Perpajakan Edisi Revisi 2011. Yogyakarta: CV. Andi Offset (Penerbit Andi)100 Joreskog KG, Sorbom D. 1996. LISREL 8 User’s Reference Guide. Chicago: Scientific Software Internasional Inc. Keputusan Direktorat Jenderal Pajak Nomor KEP-112/PJ/2007 tentang Penerapan Organisasi, Tata Kerja, dan Saat Mulai Beroperasinya Kantor Pelayanan Pajak Pratama dan Kantor Pelayanan, Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan di lingkungan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Jawa Barat I. Kismantoro Petrus, 2013, Banyak Perusahaan Besar Minim Bayar Pajak http://economy. okezone.com/read/2013/03/01/20/769444/ditjen-pajak-banyak-perusahaan-besar-minim-bayar-pajak Mc Mahon, C. 2001, Collective Rationality and Collective Reasoning, Cambridge: Cambridge University PressPris, K Pongtuluran, Sanda Agita. 2010. Pengaruh Kepatuhan Wajib Pajak dan Pemeriksaan Pajak Terhadap Jumlah Penerimaan Pajak Penghasilan Pasal 25 Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Semarang Timur. Universitas Kristen Petra, Surabaya. Purwanto, Agung Setyo. 2015. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Badan Yang Terdaftar Di KPP Pratama Surakarta. Naskah Publikasi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Richardson, Grant. 2006. The Impact of Tax Fairness Dimensions on Tax Compliance Behavior in an Asian Jurisdiction: The Case of Hong Kong. International Tax Journal, p 29-42. Richardson, Grant. 2006. The Impact of Tax Fairness Dimensions on Tax Compliance Behavior im an Asian Jurisdiction: The Case of Hongkong. International Tax Journal. Qadim, Abdul. 1988.al-Amwal fi daulah al-Khilafah, Dar al-ilmi lilmalayin, Edisi terjemah oleh Ahmad dkk (penterjemah). 2002. Sistem Keuangan di Negara Khilafah.Bogor: Pustaka Thariq al-IzzahQaradhawi, Yusuf. 1973.Fiqh az-Zakah. Beirut: Muasssasah al-Risalahhal.Republik Indonesia, Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2007 tentang Ketentuan Umum PerpajakanRepublik Indonesia, Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang Pajak Penghasilan Richardson, Grant. 2006. The Impact of Tax Fairness Dimensions on Tax Compliance Behavior in an Asian Jurisdiction: The Case of Hong Kong,International Tax Journal, vol. 32, no. 1, pp. 29-42 Richardson, M., and Sawyer, A.J. 2001, ‘A taxonomy of the tax compliance literature: Further findings, problems and prospects’, Australian Tax Forum, vol.16, pp. 137 -320 Soemarso S.R. 1998, Dampak Reformasi Perpajakan 1984 Terhadap EfisiensiSistem Perpajakan Indonesia, Ekonomi dan KeuanganPerpajakan di Indonesia, Vol. XLVI No. 3, p. 333 –368Suandy, Erly. 2011. Hukum Pajak. Jakarta: Salemba Empat Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung:
PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMPETENSI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT BERLIAN EKA SAKTI TANGGUH MEDAN: Jam’an Amadi Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 2 (2019): Desember
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kepuasan Kerja dan Kompetensi Kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Berlian Eka Sakti Tangguh. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner (pernyataan). Populasi dan sampel dalam penelitian berjumlah 82 responden. Hasil pembahasan dijelaskan bahwa masing-masing dari variabel pengaruh kepuasan kerja dan kompetensi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Berlian Eka Sakti Tangguh. Besarnya nilai Adjusted R Square sebesar 0,511 artinya variabel independen yang terdiri dari kepuasan kerja dan kompetensi kerja dapat menjelaskan kinerja karyawan sebesar 51,1% dan sisanya 48,9% dijelaskan variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian, seperti promosi jabatan, motivasi, komunikasi, dan sebagainya. References Badriyah. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Mitra Wacana Media. Bangun, Wilson. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Gelora Aksara Pratama. Jakarta. Edison, Emron Yohny Anwar dan Imas Komariyah.2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : Remaja Rosdakarya. Hamali. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara. Hasibuan, S,P, Malayu. 2013. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara. Lotunanin, Alamsyah, Dkk. 2014. The Effect of Competence on Commitment, Performance and Satisfaction with Reward as a Moderating Variable (A Study on Designing Work plans in Kendari City Government, Southeast Sulawesi). Jurnal. Mangkunegara, Prabu, Anwar, A, A. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : Remaja Rosdakarya. Priyatno. Duwi. 2011. Paham Analisis Statistik Data dengan SPSS. Yogyakarta : Mediakom. Rahmah Ismail, Syahida Zainal Abidin. 2010. Impact of workers’ competence on theirperformance in the Malaysian private service sector. International Journal of Business and Management Invention. Sulawesi. Rivai, Veitzhal. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara. Sedarmayanti. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Bandung : Refika Aditama. Shahab,Ali, Moh. 2014. The Influence of Leadership and Work Attitudes toward Job Satisfaction and Performance of Employee. International Journal of Managerial Studies and Research (IJMSR) Volume 2. Indonesia. Sugiyono. 2010. Statistik Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta. Sunyoto, Danang. 2012. Teori, Kuesioner dan Analisis Data Sumber Daya Manusia (Praktik Penelitian). Yogyakarta : CAPS (Center of Academic Publishing Service). Surjaweni, Wiratna, V. 2014. Statistik Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru. Surjaweni, Wiratna, V. 2015. Metode Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru. Surya, Wijayanto. 2010. Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : CAPS (Center of Academic Publishing Service). Sutrisno, Edy. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Prenadamedia Group.
PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYWAN PT MEDIA SEMPURNA NUSANTARA: Lenny Menara Sari Saragih Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 2 (2019): Desember
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi dan komunikasi terhadap kepuasan kerja karywan PT Media Sempurna Nusantara.Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif.Teknik pengumpulan data dengan kuesioner.Populasi dan sampel dalam penelitian berjumlah 35 responden.Hasil pembahasan dijelaskan bahwa menunjukkan bahwa budaya organisasi dan komunikasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT Media Sempurna Nusantara. Besarnya koefisien determinasi Adjusted R Square sebesar 0,763 artinya variabel independen yang terdiri dari budaya organisasi dan komunikasi dapat menjelaskan kepuasan kerja karyawan sebesar 76,3% dan sisanya 23,7% dijelaskan variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian, seperti stress kerja, motivasi, kompensasi dan sebagainya. References Ardana, dkk.2012, Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Yogyakarta. Graha ilmu Davis, Elliot, Hapert. 2015 International Journal of Satisfication Workplace and Personnel Selection in Organizations. California, bay 44-53 Ghozali, Imam, 2009. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPPS.Semarang :Badan Penerbit Universitas Diponegoro. _______.2013. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS 21.Cetakan Ketujuh. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Hasibuan, Malayu, S,P. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Ketujuh Belas. Jakarta. Bumi Aksara. Harzberg.2000 dalam Wibowo 2014.Budaya Organisasi dan Kepuasan Kerja. Bandung. Hidayat.& Uliyah. 2012.Buku Ajar Kebutuhan Dasar Manusia (KDM). Pendekatan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Surabaya. Health Books Publishing. Hulin, Adreas,Voleks. 2014. Human Resources Management Of Satisfication. Thomson Learning. Kotler, Philip dan Kevin Lane Keller. 2015. Manajemen Pemasaran. Pearson Education, inc. Ivancevich, John m., dkk. 2007. Perilaku dan Manajemen Organisasi, Edisi Ketujuh, Jilid-2, Penerbit : Erlangga, Jakarta. Mangkunegara, A.A, Nawar, Prabu. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Perusahaan Bandung. Rosda. _______ 2005.Perilaku dan Budaya Organisasi.Bandung : PT. Refika Aditama. Marwansyah. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Kedua. Bandung. Alfabeta. Mathis, Robert L. dan Jhon H. Jackson. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Buku I. Jakarta : Salemba Empat. Muhammad, Arni. 2011. Komunikasi Organisasi,Cetakan Kedua belas, Penerbit : Bumi Aksara, Jakarta. Neog & Barua Hulin. 2014. Human Resources Management Of Satisfication. Thomson Learning. Robbins, Stephen P. 2006. Perilaku Organisasi. Jakarta : Salemba Empat. Sopiah. 2011. Perilaku Organisasional.Yogyakarta. Andi Offset. Sudarmanto. 2014. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM. Penerbit Pustaka Pelajar.Yogyakarta. Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Bisnis. Bandung. ALFABETA Suranto. 2010. Komunikasi Interpersonal.Yogyakarta. Graha Ilmu. Sutrisno, H. Eddy. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Kencana. Timothy A Hakim & Hinciro Watanabe.1993. Asas- Asas Penelitian Behavior. Edisi 3, Cetakan Ketujuh. Yogyakarta : Gajah Mada University Press. Torang, Syamsir. 2013.Organisasi & Manajemen. Cetakan Kesatu. Penerbit : Afabeta. Bandung. Uha, H. Ismail Nawawi. 2015. Budaya Organisasi Kepemimpinan & Kinerja Proses Terbentuk, Tumbuh Kembang, Dinamika, dan Kinerja Organisasi. Cetakan Kedua.Penerbit : Prenadamedia Group. Jakarta. Umam, Khaerul. 2012. Perilaku Organisasi. Bandung : CV. Pustaka Setia. Wibowo. 2013. Perilaku Dalam Organisasi. Jakarta Raiagrafindo Persada. ________. 2014. Jurnal kepuasan kerja terhadap self-eficaci maupun lingkungan kerja dikantor indo Bandung. Indo jurnal 2290
ANALISIS EXPERIANTIAL MARKETING TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PRODUK ALUMINIUM ALCA PADA PT ALFO CITRA ABADI MEDAN: Shamir Hasyim Syarif Admin admin
LITERASI JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Vol. 1 No. 2 (2019): Desember
Publisher : LEMBAGA PENELITIAN BISNIS DAN EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh experiential marketing terhadap kepuasan pelanggan produk aluminium Alca PT Alfo Citra Abadi Medan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner (pernyataan). Populasi dalam penelitian berjumlah 202 konsumen dan sampel berjumlah 134 konsumen. Hasil pembahasan dijelaskan menunjukkan bahwa secara simultan dan parsial sense, feel, think, act dan relate mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan produk aluminium Alca PT Alfo Citra Abadi Medan. Besarnya koefisien determinasi sebesar 0,303 artinya variabel independen yang terdiri dari sense, feel, think, act dan relate dapat menjelaskan kepuasan pelanggan sebesar 60,3% dan sisanya 39,7% dijelaskan variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian, seperti promosi, kualitas pelayanan, kualitas produk dan sebagainya. References Abdullah, Thamrin dan Francis Tantri. 2014. Manajemen Pemasaran. Ed. 1, Jakarta: PT Grafindo Persada. Adam, Muhammad. 2015. Manajemen Pemasaran Jasa Teori Dan Aplikasi. Bandung: CV Alfabeta. Christian, Dharmayanti. Impact Experiential Marketing Terhadap Customer Satisfaction and Customer Loyalty The Light Cup. Jurnal. Dewi. 2013. Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Pembentukan Kepuasan Pelanggan 7-Eleven. Jurnal. Dharmawansyah Adit. 2013. Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus Pada Rumah Makan Piring Asri Bumiayu. Jurnal. Fatharani. 2016. The Effect od Experiential Marketinf Towards Customer Satisfaction On Online Fashion Store. Jurnal. Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Handal, Nemeni. 2013. Manajemen Pemasaran Jasa Teori dan Praktik. Jakarta: Salemba Empat. Hasan, A. 2014. Marketing Dan Kasus-kasus Pilihan. Jakarta: PT Buku Seru. Herlambang, Susatyo dan Bambang Heru Marwoto. 2014. Pengantar Ilmu Bisnis Cara Mudah Memahami Ilmu Bisnis. Yogyakarta: Parama Publishing. Jatmiko, Andharini. 2012. Analisis Pengaruh Experiential Marketing dan Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus Pada Taman Rekreasi Sengkaling Malang). Jurnal. Kartaraja. 2014. Riset Pemasaran & Perilaku . Jakarta: Gramedia. Kusumawati. 2015. Analisis Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Kepuasan Pelanggan (Kasus Hypermart Malang Town Square (MATOS). Jurnal. Kustini, Ira. 2014. Perilaku Konsumen Pendekatan Praktis Disertai Himpunan Jurnal Penelitian. Yogyakarta : Andi Offset. Nugroho, O adam dan Srikandi Kumadji. 2013. Pengaruh Experiential Marketing dan Brand Trust Terhadap Kepuasan Pelanggan dan Kepuasan Pelanggan (Survei Pada Pelanggan KFC Cabang Kawi Malang). Jurnal. Ortzuk. 2015. Exploring the Relationships between Experiential Marketing, Customer Satisfaction and Customer Loyalty: An Empirical Examination in Konya. Jurnal. Rahmasari. 2016. Analisi pengaruh Pendekatan Experiantial Marketing terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal. Rini, Kodrat. 2013. Revolusi Manajemen Pemasaran. Yogyakarta : Graha Ilmu. Rosita. 2015. Pengaruh Experiantial Marketing terhadap Kepuasan Pelanggan Swalayan Sinar Rahayu Negara. Jurnal. Sangadji, Etta Mamang dan Sopiah. 2013. Perilaku Konsumen Pendekatan Praktis. Yogyakarta: CV Andi Offset. Schiffman dan Kanuk. 2011. Perilaku konsumen. Edisi 7. Jakarta: Indeks Sinaga. 2015. Pengaruh Experiantial Marketing terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Kasus: Cinema XXI IMAX Gandaria City Jakarta). Jurnal. Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : PT Alfabeta. Sujarweni, V Wiratna . 2014. SPSS Untuk Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru Press. Suparayanto, Limakrisna dan Rosad. 2015. Manajemen Pemasaran Teori dan Aplikasi dalam Bisnis. Jakarta: Mitra Wacana Media. Wibowo. 2012. Metodologi Penelitian Bisnis : Disertai Contoh Proposal Penelitian Bidang Ilmu Ekonomi Dan Manajemen. Jakarta: Salemba Empat.