cover
Contact Name
Sonny
Contact Email
sonny.majid@gmail.com
Phone
+6281380838797
Journal Mail Official
jurnalrenaissance@gmail.com
Editorial Address
Jl. Tebet Barat VIII No. 10 Tebet Jakarta Selatan, 12810, Indonesia.
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Jurnal Renaissance
Published by Prima Center Indonesia
ISSN : 26210746     EISSN : 2527564X     DOI : -
Core Subject : Economy, Social,
Jurnal Renaissance adalah jurnal ilmiah nasional yang mempublikasikan hasil-hasil riset dari para akademisi, peneliti, lembaga riset dan masyarakat umum pada empat bidang yaitu ekonomi, politik, sosial dan hukum. Jurnal Renaissance lahir dari kesadaran kritis untuk mendorong peningkatan dan pengembangan riset ilmu pengetahuan di Indonesia. Jurnal Renaissance diterbitkan oleh Prima Center Indonesia, sebuah lembaga kajian, pengembangan dan penelitian dan himpunan profesi dari para peneliti dan akademisi.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 93 Documents
REORIENTASI POLITIK HUKUM PEMBENTUKAN UNDANG-UNDANG DI INDONESIA Heriyono Tardjono
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 1 Nomor 02, Agustus 2016
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v1i2.19

Abstract

Indonesia is a legal state (rechtstaat), not a power state (machstaat).  This study aims at addressing following problems; first, how is the political law orientation of lawmaking process in Philipe Nonet dan Philip Selznick’s Responsive Law theory approach?; second, how is the correlation of Pancasila and political law in lawmaking process?; third, how is the reorientation of political law in lawmaking process in Indonesia?. The findings of the study showed that the direction or orientation of lawmaking process in Indonesia had changed from autonomy in Old Order regime became repressive in New Order regime and further reinstalled to be autonomy. Having regard to the values embedded in Pancasila and the constitutional mandate, it can be said that the Indonesia does not embrace Capitalist-Individualist ideology which put more emphasis on individual rights, but rather on communal rights by not overriding the rights of individuals. Pancasila is an ideolgy that provides the middle ground, which on the one side accentuates the communal rights, but on the other side remain protecting the individual rights. This stance is known as Monodualism. It is required the reorientation in lawmaking process in Indonesia which means the reversion of its direction or tendency. The lawmaker should reenact the values of Pancasila and the Constitution of Republic of Indonesia in the making of law.Keywords: political law orientation; legal state
FRONT MATTER JURNAL RENAISSANCE 5 (02) 2020 Front Matter
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 5 Nomor 02, Agustus 2020
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v5i2.122

Abstract

FRONT MATTER JURNAL RENAISSANCE 5 (02) 2020
PENGARUH PERKEMBANGAN ZAMAN TERHADAP PERGESERAN TATA BAHASA INDONESIA; STUDI KASUS PADA PENGGUNA INSTAGRAM TAHUN 2018 Dewi Rani Gustiasari
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 3 Nomor 02, Agustus 2018
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v3i2.86

Abstract

Bahasa adalah identitas dari suatu negara ataupun wilayah yang digunakan sebagai alat komunikasi utama.Setiap orang membutuhkan bahasa ketika berinteraksi, mengungkapkan ide dan pendapat serta hubungan sosial lainnya.Jejaring sosial merupakan media yang banyak digunakan para penutur bahasa untuk berkomunikasi jarak jauh melalui internet. Dalam perkembangannya pemakaian bahasa Indonesia mulai bergeser digantikan dengan pemakaian bahasa anak remaja yang disebut bahasa gaul. Penggunaan kosakata bahasa gaul pada salah satu jejaring sosial yaitu instagram terus berkembang dan berganti mengikuti tren. Pemakaian bahasa gaul tidak hanya dipakai oleh remaja, tak jarang orang berpendidikan pun menggunakan bahasa gaul ini, baik dalam bentuk lisan maupun tulisan, baik dalam waktu formal maupun non formal mengakibatkan penggunaan bahasa menjadi tidak baik dan tidak benar. Alangkah baiknya bila kita dapat menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, sehingga keberadaan bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional tetap terjaga. Bahasa Indonesia adalah bahasa persatuan, jadi sebagai masyarakat Indonesia yang peduli dan menghormati bahasa nasionalnya, kita harus menjaga serta turut melestarikan bahasa kita yaitu bahasa Indonesia. Apabila kita sudah menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar maka secara langsung orang yang berada di sekitar kita akan tertular.Kata Kunci: bahasa gaul, jejaring sosial
EVALUASI BSPN PDI PERJUANGAN DALAM MENINGKATKAN KUALITAS KINERJA SAKSI PADA PEMILU Chairul Ichsan
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 5 Nomor 01, Mei 2020
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v5i1.111

Abstract

Tulisan ini mencoba menjelaskan mengenai proses kerja dan hasil evaluasi terhadap BSPN dalam meningkatkan kualitas kinerja saksi dalam pemilu dan untuk mengetahui apa saja faktor-faktor yang melandasi pembentukan BSPN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai evaluasi BSPN PDI Perjuanga dalam meningkatkan kualitas kinerja saksi pada pemilu. Proses kerja dan hasil evaluasi BSPN telah menunjukkan peningkatan kualitas kinerja saksi sebagai bagian tak terpisahkan dari kunci kemenangan partai. Ini juga menunjukkan bahwa pembentukan BSPN telah menjadi cerminan bahwa PDI Perjuangan menginginkan pemilu yang demokratis.Kata Kunci: Evaluasi, PDI Perjuangan, BSPN, dan Kualitas Kinerja Saksi
BACK MATTER JURNAL RENAISSANCE 3 (1) 2018 Back Matter Jurnal Renaissance 3 (1) 2018
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 3 Nomor 01, Mei 2018
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v3i01.74

Abstract

BACK MATTER JURNAL RENAISSANCE 3 (1) 2018
ANALISA SOSIAL EKONOMI PEMBANGUNAN PUSAT PERBELANJAAN MODERN; STUDI KASUS PEMBANGUNAN LOTTE MALL DI KECAMATAN PONDOK AREN, TANGERANG SELATAN 2010 Yusa' Farchan
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 1 Nomor 01, Mei 2016
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v1i01.8

Abstract

In modern civilization, the existence of modern shopping centers often become a symbol of the progress of a city. This study aimed to analyze the social and economic development plans Lotte Mall in District Pondok Aren, Tangerang Selatan. This study uses a qualitative method of collecting data through observation and indepth interview. Lotte Mall development is not only a positive impact, but also had a negative impact. The positive effect is; First, Lotte Mall provides nearly half of the needs of human life. Consumers or visitors can easily select and purchase the desired item. Second, the existence of Lotte Mall can drive the economy of local communities. Third, the construction of Lotte Mall will obviously create employment so that it can push the unemployment rate although in certain scale. Fourth, the existence of Lotte Mall has become a prerequisite for modern urban civilization. The establishment of Lotte Mall will certainly attract investment for development in other sectors such as property and other businesses. As for the negative impact of the construction of Lotte Mall, among others; First, a potentially lethal retailer small or medium class because it is not able to compete with large classes of retail traders. Second, the existence of Lotte Mall promoting wider logic of consumerism because people tend to be "spoiled" with ease and facility of shopping easy and convenient. Thirdly, the presence of Lotte Mall tends to turn off the traditional markets that already exist in the vicinity of the shopping center. Fourth, further reducing green open spaces as public spaces are natural and pro-environment. The existence of Lotte Mall also has the potential to cause traffic congestion due to be sentrum vehicular traffic.Keywords: socio-economic impacts of development mall; modern city; partnerships traditional markets and micro
PENGARUH KOORDINASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI SEKRETARIAT KOTA ADMINISTRASI JAKARTA SELATAN Ahmad Syauqi
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 4 Nomor 02, Agustus 2019
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.3370502

Abstract

Modern organizational management has become a major need to improve the quality of public services which is the task of regional devices. The city of South Jakarta Administration as an element of the Governor's assistance, requires apparatus resources in carrying out tasks and for the realization of productive, effective and efficient regional device performance. In carrying out the Tasks and Functions of the South Jakarta Administrative City, currently there are several obstacles such as the absence of Minimum Service Standards as a basis for determining performance-based budgets and the amount of budget needed to provide a public service, temporary measurement tools only provided from the Provincial Level.Keywords: coordination, discipline, performance
FUNGSI PENGAWASAN PEMERINTAH KOTA PEKANBARU TERHADAP LIMBAH MEDIS BALAI KESEHATAN/POLIKLINIK DI KECAMATAN TAMPAN Rizal .
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 2 Nomor 02, Agustus 2017
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v2i2.53

Abstract

In order to support the Pekanbaru Municipal Government in carrying out the supervision function on medical waste, the health clinic / polyclinic should be based on effective supervision. For that needed support and commitment from the leadership in the supervision of medical waste health clinic/polyclinic. However, in the implementation of the supervisory function, there are still weaknesses that cause ineffective supervisory function, this is indicated by the findings of each health center/polyclinic does not manage its medical waste well and does not complement UKL-UPL Document. In response to the problems of the Pekanbaru City Government's monitoring function on the medical waste of the health clinic/clinic in Sub District Tampan, the researcher uses Sarwoto's theory including : Accurate, Timely, Objective and Thorough, Centralized, Realistically Economical, Organistally Realistic, Coordinated with Workflow, Flexible, As a guide and operational, and Accepted members of the organization.Key Words: Supervision Function; Medical Waste Health Center;                  Polyclinic
Corporate Diplomacy GO-JEK Melalui Pendirian GO-VIET 2018-2020: Tinjauan Nation Branding Indonesia Di Vietnam Hino Samuel Jose
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 6 Nomor 02, Agustus 2021
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v6i2.152

Abstract

Berdirinya GO-JEK sebagai salah satu perusahaan unicorn tentu sangat menguntungkan politik ekonomi Indonesia melalui diplomasi publik yang dilakukan oleh GO-JEK melalui pendirian GO-VIET pada tahun 2018. Melalui teori dan konsep dari corporate diplomacy, telah terlihat perubahan paradigma dalam hubungan diplomasi. Dalam konteks politik ekonomi, terutama diplomasi publik, citra dari negara asal terobjektifikasikan dari bagaimana aktor non-negara yang berinteraksi dengan masyarakat asing tersebut berproses. Artikel ini menjelaskan implementasi dari corporate diplomacy untuk memajukan perusahaan asal Indonesia dalam layanan jasa di Asia Tenggara hingga global. Adapun potensi yang tersurat dalam interdependensi Indonesia-Vietnam melalui GO-VIET dalam jangka panjang dapat menyaingi pemain pasar sebelumnya dalam sektor transportasi online. Dari hal ini, maka politik ekonomi Indonesia melalui diplomasi korporat ini telah memiliki nafas baru untuk pencapaian visi pengembangan ekonomi Indonesia maju di tahun mendatang.Kata Kunci : diplomasi korporat, GO-JEK, Indonesia, Vietnam, citra negara
KESIAPAN IMPLEMENTASI OTONOMI DAERAH DI MUNICIPIO LIQUICA TIMOR-LESTE Orlando do Carmo Martins
Jurnal Renaissance Jurnal Renaissance Volume 2 Nomor 01, Mei 2017
Publisher : Prima Center Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53878/jr.v2i01.43

Abstract

Penelitan ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis implementasi otonomi daerah di Municipio Liquica Timor-Leste, serta untuk mengetahui factor-faktor yang turut mempengaruhi implementasi otonomi daerah di Municipio Liquica Timor-Leste. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan teknik triangulasi. Lokasi penelitian dilaksanakan di Municipio Liquica Timor-Leste. Lokasi ini dipilih karena merupakan salah satu Municipio yang secara demografis berbatasan langsung dengan Posto Administrativo (Kecamatan) Atabae Municipio Bobonaro. Kesiapan implementasi otonomi daerah dari sisi sumber daya yakni menyangkut sarana dan prasarana yang ada di Municipio Liquica ini sudah siap untuk menerima otonomi daerah itu sendiri. Faktor dan upaya yang menghambat pelaksanaan implementasi otonomi daerah di Municipio Liquica yaitu: (a) Masih terbatasnya pengetahuan dan kemampuan dalam menggunakan empat bahasa yang ada, di mana tidak semua aparat Municipio menguasai empat bahasa tersebut. (b) Terbatasnya anggaran pelaksanaan implementasi otonomi daerah di Municipio Liquica. (c) Masih terbatasnya tenaga operasional implementasi otonomi daerah di Municipio Liquica. Kata Kunci : Implementasi Otonomi Daerah, Daerah Perbatasan

Page 1 of 10 | Total Record : 93