cover
Contact Name
Ahmad Ashifuddin Aqham
Contact Email
ahmad.ashifuddin@gmail.com
Phone
+6285885852706
Journal Mail Official
danang@stekom.ac.id
Editorial Address
POLITEKNIK PRATAMA PURWOKERTO Alamat : Komplek Purwokerto City Walk (PCW) Jl. H.R. Bunyamin Blok A 11-12 Purwokerto 53121 email : admisi@politeknikpratama.ac.id, website : www.politeknikpratama.ac.id
Location
Kab. banyumas,
Jawa tengah
INDONESIA
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Dan Kedokteran
ISSN : 29649668     EISSN : 29649676     DOI : 10.55606
Core Subject : Health,
akademisi dan praktisi serta mahasiswa kesehatan yang ingin mendapatkan artikel dalam Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran
Articles 111 Documents
FAKTOR RESIKO KEJADIAN ANEMIA PADA REMAJA PUTRI DI MAS PP NURUDDIN Ani Triana
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1033.503 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.898

Abstract

Anemia adalah suatu kondisi kekurangan jumlah sel darah merah atau hemoglobin darah di bawah normal. Salah satu masalah Gizi remaja putri di Asia Tenggara adalah anemia defisiensi zat besi yaitu kira-kira 25-40% remaja putri mengalami anemia tingkat ringan sampai berat. Faktor yang berpengaruh pada kejadian anemia adalah pengetahuan, lama menstruasi, dan pola konsumsi makanan. Dari studi pendahuluan bahwa MAS PP nuruddin tidak pernah di datangi oleh puskesmas untuk pemeriksaan kesehatan dan penyuluhan khususnya tentang anemia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan faktor kejadian anemia pada remaja putri di MAS PP Nuruddin Desa Sungai Sarik. Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan desain penelitian adalah “cross sectional”. Populasi penelitian ini adalah seluruh remaja putri, sampel sebanyak 30 orang dengan teknik sampling yaitu total sampling. Jenis data pada penelitian ini adalah data primer, dengan analisis data unvariat, bivariat dengan uji Chi Square. Hasil univariat didapatkan mayoritas remaja putri mengalami anemia sebanyak 19 orang (63,3%). Hasil bivariat ditemukan ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan dengan kejadian anemia pvalue (0,004< 0,05), ada hubungan yang signifikan antara lama menstruasi dengan kejadian anemia pvalue (0,017< 0,05), dan ada hubungan yang signifikan antara pola konsumsi makanan dengan kejadian anemia pvalue (0,011< 0,05). Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa faktor resiko kejadian anemia pada remaja putri disebabkan oleh pengetahuan, lama menstruasi dan pola konsumsi makanan. Perlunya kerja sama antara sekolah dan pihak puskesmas untuk pemeriksaan kesehatan rutin khususnya pemeriksaan Hb dan Penyuluhan kesehatan pada remaja.
PEMBERIAN KOMPRES AIR HANGAT TERHADAP PENURUNAN SUHU TUBUH PADA ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN DEMAM TYPOID DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA M HASAN PALEMBANG TAHUN 2022 Tuti Elyta; Sari Octarina Piko; Jurni Oktavia
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (167.569 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.919

Abstract

Typhoid fever is an acute infectious disease that usually affects the digestive tract with symptoms of fever that last more than one week. Non-pharmacological techniques in reducing fever body temperature are warm water compresses. The purpose of this study is to find out a description of the provision of warm water compresses to decrease body temperature in typhoid fever.The design of this research is descriptive analytic with Case Study method. The management of typhoid fever is giving warm water compresses to decrease body temperature which is carried out at Bhayangkara M Hasan Hospital Palembang from June 14, 2022 to June 16, 2022. The subjects of this study were 2 patients with Typhoid Fever. The plan given is the provision of warm water compresses to decrease body temperature in typhoid fever. The research instrument used is the format of nursing care and medical records. While the instrument for measuring body temperature uses a thermometer and the instrument for giving warm water compresses uses nierbeken, warm water (43-46℃), washcloth and swab. After giving warm water compresses for 3 days, both patients experienced a decrease in body temperature. The body temperature of Mrs. "S" before giving a warm compress was 40.2℃ and after giving a warm compress of 36.1℃. Meanwhile, for Ms. "A" before giving a warm compress of 40.1℃ and after giving a warm compress of 36.0℃. After giving warm water compresses for 3 days, both patients experienced a decrease in body temperature.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN PERSALINAN PREMATUR DI RSIA STELLA MARIS MEDAN TAHUN 2022 Lenny Sijabat; Idona Gokmarina; Firma Simatupang; Siska Suci Triana Ginting; Vidya Silvyani Audry
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1086.473 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.949

Abstract

Background: Preterm/preterm delivery is still a problem in the world including Indonesia, related to prevalence, morbidity and perinatal mortality which is the main cause of infant death and the second cause of death after pneumonia in children under five years of age. This study aims to determine the factors that influence the incidence of preterm labor at Rsia Stella Maris Medan in 2022. Method: This type of research is a descriptive study, with a cross-sectional design. Sampling was carried out systematically (systematic random sampling), where the sample in this study was 64 respondents. Data collection techniques using a questionnaire sheet. The bivariate analysis technique uses the che square test. Results: the results are almost half of the birth events with ages <20->35 years as many as 40 respondents (59.4%) almost half of the birth events with parity ≥5 times as many as 38 respondents (32.9%), most of the birth events with Ever experienced premature labor as many as 35 respondents (54.7%), almost half of those with premature rupture of membranes were 34 (53.1%), most of the incidents of childbirth with placenta previa were pregnant women not with placenta previa as many as 44 respondents (68.8%), most of the incidents of childbirth with pregnant women who experienced preeclampsia/eclampsia were (56.2%) and most of the deliveries were with twin pregnancies for pregnant women with single pregnancies as many as 36 respondents (56.2%). Conclusion: That there is a relationship between age, parity, history of preterm labor, PROM, Placenta Previa, Preeclampsia/Eclampsia, Twin Pregnancies Affecting Premature Labor at Rsia Stella Maris Medan in 2022
GAMBARAN KECEMASAN DAN SIKLUS MENSTRUASI PADA MAHASISWI TINGKAT AKHIR DI FAKULTAS KEPERAWATAN UNRI Puput Putriyani; Herlina Herlina; Wasisto Utomo
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1173.739 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.961

Abstract

Anxiety often occurs in students, psychosocial stressors are one of the triggers for anxiety in students, anxiety causes systemic changes in the body, this makes menstruation in women last a long time so that the cumulative amount of blood that comes out can cause anemia. The purpose of this study was to describe the anxiety of the menstrual cycle in final year female students at the Faculty of Nursing, UNRI. Methods: This study used a quantitative descriptive research design using univariate analysis. The sample in this study was 132 respondents, namely final year A 2018 students at the Faculty of Nursing, University of Riau based on inclusion criteria using a total sampling technique. Results: The results showed that the normal level of anxiety was 96 respondents (72.7%) and mild anxiety was 35 respondents (26.5%). Menstrual cycles in female students are categorized as normal, amounting to 106 respondents (80.3). Conclusion: Anxiety in female students of the Faculty of Nursing, University of Riau is in the normal category, and female menstrual cycles are normal. This research is expected to be a reference material for institutions related to the characteristics of anxiety and the menstrual cycle.
Efektivitas Diet Ketogenik dalam Penurunan Frekuensi Kejang pada Anak Dengan Epilepsi Resisten Obat Claraiva Mayung
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (752.784 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.974

Abstract

Lebih dari 30% pasien epilepsi tidak mencapai kontrol kejang dengan obat antiepilepsi (OAE) dan disebut sebagai epilepsi resisten obat. OAE juga menyebabkan berbagai efek samping sehingga dipertimbangkan jenis terapi lain. Diet ketogenik, yakni diet tinggi lemak dan rendah karbohidrat, adalah salah satu terapi diet yang sudah dikenal sejak dahulu untuk terapi epilepsi. Saat ini juga sudah dikenal berbagai variasi diet ketogenik klasik, seperti modified Atkins diet (MAD). Pengumpulan literatur dilakukan melalui database PubMed, ScienceDirect, dan Cochrane menggunakan kata kunci berikut: “drug resistant epilepsy”, “refractory epilepsy”, “ketogenic diet”, dan “seizure frequency”. Artikel yang digunakan yaitu yang dipublikasi sejak Januari 2020 s.d. Desember 2022. Setelah melalui skrining dan seleksi artikel, didapatkan 11 artikel (4 tinjauan sistematis dan meta-analisis, 4 kohort retrospektif, 2 uji klinik terkontrol acak, dan 1 kohort prospektif). Setelah terapi diet ketogenik, didapatkan proporsi anak dengan reduksi frekuensi kejang (RFK) ≥50% bervariasi antara 45—80% dan proporsi anak bebas kejang antara 7—35%. Satu meta-analisis menemukan bahwa dibandingkan DK klasik (4:1), MAD (1:1 s.d. 2:1) sedikit kurang efektif dalam menghasilkan RFK ≥50% (RR=0,63 [0,79-0,83]), tetapi sama efektif dalam menghasilkan RFK ≥90% (RR=0,73 [0,49-1,10]) dan bebas kejang (RR=0,83 [0,49-1,41]). Diet ketogenik, apapun variasinya, efektif dalam menurunkan frekuensi kejang pada anak dengan epilepsi resisten obat.
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. K UMUR 28 TAHUN DENGAN RESIKO KEKURANGAN ENERGI KRONIS (KEK) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BUMIAYU Intan Amalia; Himatul Khoeroh
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1085.191 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.975

Abstract

Menurut WHO (2019), AKI di Jawa Tengah sebesar 416 kasus, sedangkan AKB sebanyak 8,2/1000 kelahiran hidup. Puskesmas Bumiayu merupakan naunagan kabupaten Brebes yang ada di jawa tengah menyumbang AKI sebanyak 2 kasus dan AKB 5 kasus, hal tersebut salah satunya karena resiko tinggi yang terjadi pada saat kehamilan seperti KEK. Salah satu upaya untuk menurunkan AKI dan AKB dengan melakukan asuhan kebidanan secara komprehensif dengan pendekatan continuity of care. Tujuan penilitian ini mengimplementasikan pelayanan asuhan kebidanan komprehensif dimulai pada ibu hamil, bersalin, bayi baru lahir, nifas dan KB. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus, Informan awal ditentukan dengan tehnik purposive sampling yaitu pada Ny. K sebagai informan utama dan 2 informan tambahan yaitu 1 bidan koordinator serta 1 keluarga pasien dan 1 informan triangulasi yaitu kepala seksi dinas kesehatan kabuptaen brebes. Metode pengumpulan data melalui indept interview , observasi dan pemeriksaan. Hasil penelitian Pada kehamilan Ny. K terjadi KEK, sedangkan bersalin hingga nifas Ny. K dalam batas normal dan memilih kontrasepsi kondom.
HUBUNGAN SIKAP TERHADAP PERAWATAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT Fadlan Tamami; Eppy Setiyowati; Rohmatul Khasanah; Al Silinia Kurnia R; Annisa Rummana M; Sholaikha Khusnul K; Sindy La H
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1078.417 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.1004

Abstract

Attitudes in maintaining cleanliness and performing dental and oral care must start from an early age. The causes of dental and oral health problems in the community include behavioral factors or attitudes in ignoring dental and oral care and hygiene. Objective: To analyze the relationship between attitudes in adolescents towards dental and oral health care. Methods: this study uses quantitative research methods and to determine the non-parametric test used in this study is the Chi Square. A sample of 41 youth youth respondents in the Kendangsari data was obtained through a questionnaire. Results. From the results of 41 respondents, 21 respondents (51.2% had a good attitude, 20 respondents (48.8%) had a bad attitude, 24 (58.5%) often performed good dental and oral care, dental care and very bad mouth as many as 17 (41.4%).Conclusion: From the results of this study it can be concluded that dental and oral care at Karang Taruna Kendang Sari Surabaya has no relationship between attitude and dental and oral care.It is hoped that further research and more counseling will be provided. continued on the youth of Karang Taruna Kendang Sari Surabaya.
TEKNIK COUNTERPRESSURE BERPENGARUH TERHADAP PENURUNAN NYERI PERSALINAN PADA IBU INPARTU DI PUSKESMAS NAMLEA KABUPATEN BURU Siti Rochmaedah; Eka Dewi Kamarullah
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (591.543 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.1013

Abstract

Nyeri saat persalinan merupakan kondisi fisiologis yang secara umum akan dialami oleh hampir semua ibu hamil yang akan melalui proses persalinan. Nyeri persalinan mulai timbul pada kala I fase laten dan akan lebih meningkat intensitas nyeri tersebut pada fase aktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teknik counterpressure terhadap nyeri persalinan pada ibu inpartu di Puskesmas Namlea Kabupaten Buru. Penelitian ini menggunakan metode penelitian quasi eksperimental dengan rancangan pre-post test design. Sampel dalam penelitian ini yaitu ibu inpartu di Puskesmas Namlea berjumlah 30 yang dibagi menjadi 2 kelompok masing-masing 15 yang diambil dengan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dengan cara observasi. Analisis bivariat menggunakan uji statistik non parametrik dengan uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada perbedaan sebelum dan setelah dilakukan tindakan teknik counterpressure dengan diperoleh nilai rata-rata pre-test 8,40 dan nilai rata-rata post-test 6,60. Nilai p-value sebesar 0,001 dimana p-value < 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan nyeri persalinan sebelum dan sesudah diberikan tindakan teknik counterpressure. Dari hasil di atas dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh teknik counterpressure terhadap nyeri persalinan pada ibu inpartu di Puskesmas Namlea Kabupaten Buru.
PENGETAHUAN DIRI TERHADAP KEBERSIHAN RAMBUT Achmad Dani Nur Cahya Wibawa; Eppy Setiyowati; Irfa Khikmatul Khuluq; Arum Edytia Fitrianis; Yunita Rizkia Pratiwi; Devy Vatma Rositasari; Khofifatur Roosyidah
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1172.325 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.1028

Abstract

Pendahuluan Permasalahan dalam penelitian ini beberapa mahasiswa S1 Keperawatan di Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya beberapa masih memiliki pengetahuan yang rendah terhadap kebersihan rambut. Untuk meningkatkan kebersihan rambut diperlukan upaya pendidikan kesehatan untuk meningkatkan pengetahuan tentang pentinya kebersihan rambut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengetahuan terhadap kebersihan rambut pada mahasiswa S1 Keperawatan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya angkatan 2019. Metode penelitian yaitu penelitian deskriptif kuantitatif dengan instrument pengukur berupa kuisioner berskala ordinal dengan tipe skala likert. Hasil penelitian menunjukan bahwa sebanyak 19 responden (55,9%), masuk kategori pengetahuan tinggi, 11 responden (32,4%) masuk kategori pengetahuan sedang, dan 4 responden (11,8%) masuk kategori pengetahuan rendah. Kesimpulan dari hasil uji spearman dengan P value 0,049 < 0,05. Variabel pengetahuan memiliki hubungan yang signifikan dengan kebersihan rambut.
Aktivitas Enzim Bromelin Dalam Urin Wanita Usia Produktif Yang Mengkonsumsi Buah Nanas Dengan Metode Spektrofotometri Anik Eko Novitasari Novitasari; Elmy Thorifah
Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan dan Kedokteran,
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (121.094 KB) | DOI: 10.55606/termometer.v1i1.1069

Abstract

Buah nanas mengandung Enzim Bromelin yang bermanfaat dan juga dipercaya sangat baik bagi penderita batuk. Enzim ini dapat menekan rasa gatal pada tenggorokan yang membuat batuk, mengurangi inflamasi pada hidung dan mencegah lendir. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kandungan enzim bromelin dalam urin wanita usia produktif yang mengkonsumsi buah nanas. Enzim bromelin menghidrolisis protein yang mengandung ikatan peptida menjadi asam amino yang lebih sederhana. Tubuh dapat menyerap sejumlah besar bromelin; sekitar 12 mg / hari dan bromelin dapat dikonsumsi tanpa efek samping yang berarti. Bromelin diserap di saluran pencernaan dalam bentuk fungsional utuh ; sekitar 40 % dari bromelin diserap di usus dalam bentuk molekul yang besar. Rancangan jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan metode spektrofotometri pada panjang gelombang 280 nm dengan teknik analisis secara kuantitatif. Pengambilan sampel dilakukan secara random sampling yaitu pengambilan sampel secara acak dari total populasi. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 10 responden sampel urin. Hasil penelitian Terdapat hasil bahwa Aktivitas Enzim Bromelin dalam urin dari responden 10 sampel urin antara lain nilai terendah yaitu 445,00 µg/ml/menit. Sedangkan Aktivitas Enzim Bromelin tertinggi yaitu 176,66 µg/ml/menit.

Page 1 of 12 | Total Record : 111