cover
Contact Name
Eko Fajar Suryaningrat
Contact Email
ekofajar@institutpendidikan.ac.id
Phone
+6281312660553
Journal Mail Official
baleaksara@institutpendidikan.ac.id
Editorial Address
Jl. Terusan Pahlawan No.32, Sukagalih, Kec. Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
Location
Kab. garut,
Jawa barat
INDONESIA
Bale Aksara
Core Subject : Education,
Focus and Scope Artikel di Bale Aksara: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar IPI Garut harus mengikuti fokus dan ruang lingkup jurnal ini. Fokus dan ruang lingkup jurnal ini dimaksudkan agar artikel tersaji sesuai bidang keahliannya. Adapuan fokus dan ruang lingkup tersebut diantaranya adalah: 1. Penelitian Pendidikan Dasar 2. Teori Belajar 3. Kurikulum dan Teknologi dalam Pendidikan 4. Manajemen dan Sekolah 5. Kebijakan Sekolah 6. Siswa Meta Kognitif di Sekolah Dasar 7. Literasi Sekolah Dasar 8. Metodologi Pembelajaran Sekolah Dasar (belajar dan pembelajaran, strategi, model, pendekatan, metode dan teknik pembelajaran, evaluasi pembelajaran, psikologi pembelajaran, dan atau pedagogy, sains, sosial, matematika, kewarganegaraan, bahasa, seni, budaya, agama, keolahragaan, teknologi, lingkungan)
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 1 (2022)" : 5 Documents clear
PENGARUH METODE PEMBELAJARAN KONVENSIONAL TERHADAP KECERDASAN NATURLIS SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA DI KELAS IV SDN 1 MEKARSARI SAAT PANDEMI COVID-19 Rini Devita; Cepi Budiyanto
Bale Aksara: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Pendidikan Indonesia Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.352 KB) | DOI: 10.31980/ba.v3i1.2018

Abstract

Penelitianinibertujuanuntukmelihatmetodekonvensionalberpengaruhterhadapkecerdasan naturalis siswa kelas 4 SDN 1 Mekarsari saat pandemik Covid-19. Maka dilakukanlahpenelitiandenganpendekatankuantitatifdenganmetodepenelitianeksperimenyangdesain penelitiannya menggunakan pre-experment dalam bentuk One – Shoot Case Study. Sampel yangdiambil menggunakan teknik non-probability sampling jenuh dengan jumlah sampel 22 siswa dikelas IV SDN 1 Mekarsari. Instrumen penelitian berupa tes objektif, angket dan dokumentasisebagai pelengkap. Setelah melakukan penelitian, maka didapat hasil penelitian dalam kategorikecerdasan naturalis di kelas IV SDN 1 Mekarsari termasuk kategori cukup baik, hal itu terlihatdaridatahasilpenyebaranangketsebesar53%,sedangkanuntukmetodepembelajarankonvensional pada pembelajaran IPA di kelas IV SDN 1 termasuk kategori sangat baik, hal ituterlihat dari data hasil penyebaran tes objektif sebesar 83,6%. Hasil analisis data menghasilkanbesarnyakoefisienkorelasiataurxy=0,470.Hasildariujitmeghasilkanthitung=2,381>ttabel = 2.073. Kata Kunci: MetodePembelajaranKonvensional,KecerdasanNaturalis.
ANALISIS PERAN ORANG TUA SELAMA PANDEMI COVID-19 DALAM PERKEMBANGAN PSIKOSOSIAL ANAK USIA SEKOLAH Saufha i Mulyan; Abdul Hakim
Bale Aksara: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Pendidikan Indonesia Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.606 KB) | DOI: 10.31980/ba.v3i1.2008

Abstract

Penelitian ini dilakukan atasdasarkeingintahuanpenelititerhadapperkembanganpsikosialyangdilaluianakselamapembelajaranjarakjauh yang mana banyak sekali kemampuan dan perkembangan anak yang seharusnya diabantu dalampembelajaranmenjaditidakterlaksanadenganbaik.metodepenelitianyangdigunakandalampenelitianiniadalahmetodedeskriptifkualitatif,yangmanapenelitibermaksudmenggambarkanhasilpenelitianberdasarkanteoriyangsudahadasehingadapatmenentukanhasilpenelitian.Berdasarkanhasilpenelitian,penulis menemukan fakta bahwa pembelajaran secara daring mrmiliki peran yang kurang sempurna bagiperkembanganpsikosial, anak selaku peserta didik menjadi tergantung pada orang tua, kemandirianmenjadi berkurang, serta kemampuan afektif dan psikomotor terhambat, kemudian peran orang tua dalammembantu perkembagan psikososial selama pembelajaran daring menjadi lebih besar, karena orang tua dituntutmenjadilebihaktifdalampembelajarandanperkembangananakselamadirumah. Kata Kunci:Orang tua, perkembangan psikologi anak. Pembelajaran jarak jauh.
EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN TEMATIK TERHADAP KUALITAS PEMAHAMAN NILAI KERUKUNAN SISWA Aas Asiah; Dea Asri Pujiasti
Bale Aksara: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Pendidikan Indonesia Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (272.235 KB) | DOI: 10.31980/ba.v3i1.2009

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode penelitian ex-post facto dengan pendekatan static groupcomparion. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas II SDN 1 Samida Kecamatan Selaawi Kabupaten Garuttahun pelajaran 2019/2020. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini yaitu soal tes dan angketobservasi. Sampel penelitian sebanyak 30 orang dengan nilai korelasi r hitung sebesar 0,269 yang dapatdiartikanpembelajarantematikdikelasIISDN1Samidaberjalandenganefektif.Hasilpenelitianmenunjukkan motivasi siswa tinggi sebesar 40%, sedang 30% dan rendah 30%. Sedangkan untuk hasilbelajar siswa 98% tuntas dan 2% belum tuntas. Di samping itu, berdasarkan hasil observasi terhadapproses dan rencana pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru menunjukkan angka yang tinggi yaitu 64dan90. Saran yang disampaikan peneliti adalah bagi seluruh tenaga pendidik supaya lebih meningkatkandanmemperbaikisistempembelajaranterutamapembelajarantematik,sehubungansudahditerapkannyakurikulum2013, hendaktetapmempertahankankinerjatersebut. Kata Kunci: Efektivitas,PembelajaranTematik, NilaiKerukunan
EFEKTIVITAS TUGAS ONLINE TERHADAP RESPONS BELAJAR SISWA SD KELAS V SELAMA PANDEMI COVID-19 Ainun Ucu Lestari; Rohani Rohani; Widdy Sukma Nugraha
Bale Aksara: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Pendidikan Indonesia Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.425 KB) | DOI: 10.31980/ba.v3i1.2016

Abstract

Metodeyangdigunakandalampenelitianiniadalahmetodedeskriptifkuantitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian inimenggunakan kuesioner atau angket. Berdasarkan hasil penelitian menunjukanbahwa: 1) tingkat penugasan online kelasV SD di lingkungan Kp.Legok Ringgit rw 09berkategori sedang dengan frekuensi (77,3%); (2) tingkat respon belajar siswakelas VSDdilingkungankp.legokringgitrw09berkategorisedangdenganfrekuensi(72,7%);(3) terdapat efektivitas penugasan onine terhadap respon belajar siswa kelas V SD dilingkungan Kp.Legok Ringgit rw 09 sebesar 11,56% sedangkan sisanya 88,44% tingkatefektivitaasdipengaruhivariabellain yang tidakditeliti.Kata Kunci: Penugasanonline,responbelajarsiswa
ANALISIS PERAN ORANG TUA DALAM MEMOTIVASI SISWA BELAJAR PADA MASA PANDEMI COVID-19 Cahya Kamila; Karantiano S Putra
Bale Aksara: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Pendidikan Indonesia Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (241.809 KB) | DOI: 10.31980/ba.v3i1.2017

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakanjenis penelitian deskriptif kualitataif. Partisipan dalam penelitian ini terdiri dari 20 orang siswa dan 4orang tua. Pemilihan subjek dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik purposive sampling. Teknikpengumpulan data dalam penelitian inimenggunakan angket, wawancara dan dokumentasi. Adapun hasilpenelitian menunjukan bahwa motivasi siswa belajar online pada masa pandemic covid-19 termasuk kedalam kategori baik. Bahwa dari hasil pengolahan data menyatakan 20 yang diantaranya memperoleh 4siswa dengan kriteria sangat baik (81%), 14 siswa dengan kriteria baik (61%), dan 2 siswa dengan kriteriacukup (41%). Peran orang tua dalam memotivasi siswa belajar online pada kategori baik. Hal tersebutdilihat dari Pendidikan orang tua yang baik dapat membantu ketika siswa mengalami kesulitan dalambelajar, Pekerjaan orang tua berpengaruh terhadap ekonomi keluarga dan dengan adanya pekerjaan yangbaik maka akan mendapatkan penghasilan yang baik sehingga menunjang fasilitas belajar siswa. Kata Kunci: Peranorangtua, Motivasi,Belajaronline.

Page 1 of 1 | Total Record : 5