cover
Contact Name
-
Contact Email
jsmb@umk.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jsmb@umk.ac.id
Editorial Address
Building - M 2nd Floor, PO BOX 53 Gondangmanis, Bae, Kudus - 59327
Location
Kab. kudus,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Studi Manajemen Bisnis
ISSN : 30469937     EISSN : 30469937     DOI : -
Jurnal Studi Manajemen & Bisnis (JSMB) is a journal published by the Management Department, Faculty of Economics and Business, Universitas Muria Kudus. Published twice a year, every January and July, JSMB is a scientific journal that contains original research articles in the field of management, including marketing, finance, human resource, operational and strategic management. The journal aims to be a media for both students and lecturers in the Management Department of the Faculty of Economics and Business, Universitas Muria Kudus to be able to publish their research works.
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 2 (2023): Jurnal Studi Manajemen Bisnis" : 5 Documents clear
PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA RS ‘AISYIYAH KUDUS Ricky Wahyudi
Jurnal Studi Manajemen Bisnis Vol 3, No 2 (2023): Jurnal Studi Manajemen Bisnis
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jsmb.v3i2.11265

Abstract

This study aims to analyze the effect of organizational culture and work environment on employee loyalty with job satisfaction as an intervening variable at RS ‘Aisyiah Kudus. The population in the study was 95 non-medical employee with a total sample of 76 employee with purposive sampling technique. Data collection using a questionnaire. Data analysis using SmartPLS. The results of this study concluded (1) Organizational culture has a positive and significant effect on job satisfaction at RS ‘Aisyiyah Kudus, (2) Work environment has a positive and significant effect on job satisfaction at RS ‘Aisyiyah Kudus, (3) Organizational culture has a positive and significant effect on employee loyalty at RS ‘Aisyiyah Kudus, (4) Work environment has a positive and significant effect on employee loyalty at RS Aisyiyah Kudus, (5) Job satisfaction has a positive and significant effect on employee loyalty at RS ‘Aisyiyah Kudus. Keywords: Organizational Culture, Work Environment, Job Satisfaction, Employee Loyalty 
PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK DKI CABANG JUANDA Eni Repti Ningsih
Jurnal Studi Manajemen Bisnis Vol 3, No 2 (2023): Jurnal Studi Manajemen Bisnis
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jsmb.v3i2.3493

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank DKI Cabang Juanda serta mencari variabel mana yang berpengaruh. Hasil analisis dengan menggunakan SPSS Versi 20 menunjukkan bahwa kompensasi mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja karyawan sedangkan lingkungan kerja tidak mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja karyawan. Hasil Pengujian dengan Uji t diketahui bahwa variabel kompensasi merupakan variabel yang berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank DKI Cabang Juanda. Dari penjelasan diatas penulis menyarankan bahwa kompensasi yang diberikan kepada karyawan sebaiknya tepat pada waktunya supaya kepercayaan karyawan terhadap bonafiditas perusahaan semakin besar, ketenangan dan konsentrasi kerja akan lebih baik, sehingga karyawan akan merasa lebih puas dalam bekerja serta dapat meningkatkan kinerja karyawan. Kenyamanan lingkungan kerja yang diberikan kepada karyawan sebaiknya dipertahankan oleh perusahaan, dalam hal pemberian gaji/upah yang diperlakukan secara adil pada setiap karyawannya. Sehingga tidak terjadi kecemburuan sosial antara karyawan dan dapat meningkatkan kinerja karyawan. Terpenuhinya kompensasi dan lingkungan kerja yang baik tentu saja akan meningkatkan produktivitas serta kinerja para karyawan. Kata Kunci : Kompensasi, Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan.
FLUKTUASI KINERJA KEUANGAN PERBANKAN SYARIAH: ANALISIS PADA IMPLEMENTASI PROFIT LOSS SHARING DAN MANAJEMEN RISIKO Maulana Fajar; Triana Hasty Kusuma; Novita Yuliana; Dwi Puji Ratnawati
Jurnal Studi Manajemen Bisnis Vol 3, No 2 (2023): Jurnal Studi Manajemen Bisnis
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jsmb.v3i2.12118

Abstract

Profit Loss Sharing (PLS) plays a crucial role in determining the potential value of profits in Islamic banking. The PLS profit-sharing system indicates the success or failure in the financing investments undertaken by the banks. To generate profits from the financing investments, it is essential to have a reliable and sustainable risk management. In this study, the risk management variable will be comprehensively examined in relation to its impact on supporting the implementation of PLS systems (mudharabah and musyarakah) on financial performance. The analytical method employed is quantitative analysis with the support of the E-Views application program. The research sample includes 11 Islamic commercial banks in Indonesia, with an observation period from 2017 to 2022. The research analysis results demonstrate that mudharabah financing and musyarakah financing have a positive influence on financial performance. Risk management weakens the influence of mudharabah financing and musyarakah financing on financial performance. In terms of direct influence, risk management exerts the strongest impact compared to mudharabah financing and musyarakah financing. Mudharabah financing has the smallest impact on the value of financial performance.
PENGARUH PERSEPSI HARGA, PROMOSI LANGSUNG DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TABUNGAN EMAS PADA PT PEGADAIAN CABANG KUDUS rumi Yati; Yusmar Ardhi Hidayat; Tavyastuti -
Jurnal Studi Manajemen Bisnis Vol 3, No 2 (2023): Jurnal Studi Manajemen Bisnis
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jsmb.v3i2.10818

Abstract

The decrease in the number of customers opening gold savings accounts during the past two years encourages PT Pegadaian in Kudus Branch Office to intensify direct promotion and service quality to improve customer purchase decisions. In addition, perceived price significantly affects customers opening gold savings. The purpose of this study was to analyze the effect of perceived price, direct promotion, and service quality on purchase decisions. This study used purposive sampling to obtain 100 respondents from customers with gold savings. This research implemented multiple regression for testing three hypotheses. This study revealed that: 1) perceived price had a negative impact on purchase decisions; and 2) Direct promotion had a positive impact on purchase decisions. 3) Service quality had a positive impact on the purchase decision. The perceived price has a negative impact on the purchase decision because the customer will save money if they have surplus income. PT Pegadaian of Kudus Branch should maintain direct promotions and improve service quality to improve purchase decisions in line with the increased number of customers opening accounts for gold savings. Finally, PT Pegadaian should focus on educating potential customers so they will have a good perception of gold saving advantages by performing direct promotions and maintaining service quality.
ANALISIS PENGARUH LIBUR IDUL FITRI DAN LIBUR TAHUN BARU TERHADAP ABNORMAL RETURN SAHAM (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN INDEKS LQ45 YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2016-2022) Anggi Eka Oktavia
Jurnal Studi Manajemen Bisnis Vol 3, No 2 (2023): Jurnal Studi Manajemen Bisnis
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jsmb.v3i2.11267

Abstract

Kajian ini terdapat tujuan dalam analisis beda abnormal return pada indeks LQ45 dengan melihat perbedaan average abnormal return sebelum serta seusai hari libur Idul Fitri serta libur Tahun Baru periode 2016-2022. Kajian ini ialah jenis penelitian kuantitatif dan memakai pendekatan event study. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan objek penelitian pada saham indeks LQ45 yang termuat pada Bursa Efek Indonesia sekitar periode 2016-2022. Periode pengamatan pada kajian ini sekitar 10 hari, yakni mencakup 5 hari sebelum peristiwa dan 5 hari seusai peristiwa. Dalam menguji hipotesis dipakai paired sample t-test dan paired sample Wilcoxon signed ranks test.Hasil penelitian event libur Idul Fitri memakai uji paired sample Wilcoxon signed ranks test menunjukkan hasil bahwa tidak adanya beda abnormal return pada saham indeks LQ45 yang menunjukkan tidak diketahui adanya beda AAR pada hari libur Idul Fitri periode 2016-2022. Sedangkan uji paired sample t-test pada event libur Tahun Baru menjelaskan hasil bahwa adanya perbedaan abnormal return pada saham indeks LQ45 yang menunjukkan terlihat adanya perbedaan AAR pada hari libur Tahun Baru periode 2016-2022 Berdasarkan penelitian ini, bagi investor diharapkan tidak hanya menjadikan momentum hari libur Idul Fitri serta libur Tahun Baru sebagai patokan untuk berinvestasi, tetapi juga harus mempertimbangkan hal-hal lain diantaranya yaitu kinerja perusahaan dari tahun ke tahun, kondisi makro ekonomi serta politik yang ada di Indonesia maupun di dunia. Pada penelitian selanjutnya, diharapkan untuk menggunakan event hari libur lainnya untuk melihat adanya reaksi pasar.

Page 1 of 1 | Total Record : 5