cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
eva.susanti@unmuha.ac.id
Editorial Address
Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh Jl. Unmuha No. 91 - Bathoh, Kec. Lueng Bata - Kota Banda Aceh
Location
Kota banda aceh,
Aceh
INDONESIA
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah
ISSN : 20879776     EISSN : 27153134     DOI : 10.37598
Core Subject : Social,
JAM: JURNAL AKUNTANSI Muhammadiyah diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh (UNMUHA) secara berkala dua Edisi dalam setahun yaitu Edisi Januari-Juni dan Edisi Juli-Desember. JURNAL AKUNTANSI MUHAMMADIYAH adalah untuk menyebar luaskan informasi hasil karya tulis ilmiah kepada akademisi dan praktisi yang menaruh minat pada bidang akuntansi dan bisnis. JURNAL AKUNTANSI MUHAMMADIYAH menerima kiriman artikel yang ditulis dalam bahsa Indonesia atau bahasa Inggris. Penentuan artikel yang dimuat dilakukan melalui proses blind review oleh tim editor dengan mempertimbangkan aspek-aspek antara lain: terpenuhinya persyararatan baku untuk publikasi jurnal ilmiah dan kontribusi artikel terhadap perkembangan profesi, pendidikan akuntansi dan bisnis.
Articles 243 Documents
PENGARUH PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI BERBASIS KOMPUTER TERHADAP KINERJA INDIVIDUAL BAGIAN AKUNTANSI PADA PERBANKAN KONVENSIONAL DI BANDA ACEH syamsidar, syamsidar
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem informasi berbasis komputer terhadap kinerja individual pada perbankan konvensional di kota Banda Aceh. Penelitian ini dilakukan pada bank-bank konvensional yang ada di kota Banda Aceh yang berjumlah 12 bank. Responden yang diambil adalah manajer dan supervisor serta posisi lainnya untuk setiap bank, dengan metode pengambilan sampel yang digunakan metode sensus dan metode pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuisioner kepada responden. Metode analisa data dilakukan dengan menggunakan regresi linear berganda yang bertujuan untuk mengetahui korelasi dan melihat pengaruh sistem informasi berbasis komputer terhadap kinerja individual pada perbankan konvensional di kota Banda Aceh, yang diolah dengan program komputer Statistical Package for Social Science (SPSS). Dari hasil penelitian dan pengolahan data dalam penelitian ini diketahui bahwa koefisien korelasi (R) sebesar 0.114 (R2=0.013) yang berarti sebesar 11% kinerja individu (Y) di pengaruhi oleh sistem informasi berbasis komputer (X). Sedangkan selebihnya yaitu sebesar 89% dipengruhi oleh variabel-variabel lain diluar variabel-variabel yang telah disebutkan di atas yang tidak teramati dalam penelitian ini. Atas dasar penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa nilai thitung pada level of significant 0,05 dapat dikatakan bahwa thitung < t tabel yang berarti penelitian ini menerima H0. Jadi secara keseluruhan dapat dikatakan bahwa besarnya peningkatan kinerja individu (Y) tidak dipengaruhi oleh sistem informasi berbasis komputer (X).   Keyword: CBIS, Kinerja Individual Aji, S. (2005). Pengantar Teknologi Informasi. Semarang: Salemba Infotik. Amrul, Sadat dan Ahyadi Syar’ie. 2005. Analisis Beberapa Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pengembangan Kualitas Sistem. Makalah disajikan dalam Simposium Nasional Akuntansi VIII. Solo, 15-16 September. Bordnar, H. George dan Hopwood, S. William (2000). Sistem Informasi Akuntansi. Edisi Bahasa Indonesia. Jakarta: Salemba Empat. Davis, B. Gordon. (2002). Kerangka Dasar Sistem Informasi Manajemen-Bagian I Pengantar. Cetakan kedua belas. Jakarta Pusat: PPM. Goodhue, D. dan R. Thompson (1995). Task Technology Fit and Individual Performance. MIS Quarterly. June 1995. Hasibuan, M. (2005) Manajemen: Dasar Pengertian dan Masalah. PT. Bumi Aksara Jumaili, Salman. 2005. Kepercayaan Tehadap Teknologi Sistem Informasi Baru Dalam Evaluasi Kinerja Individual. Makalah disajikan dalam Simposium Nasional Akuntansi VIII. Solo, 15-16 September. Irianto, A. (2004). Statistik: Konsep Dasar dan Aplikasi. Kencana, Jakarta. Malhotra, N  (1996). Marketing Research: An Applied Orientation. 4th ed, Prentice Hall, Inc Mangkuprawira, Sjafri (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Ghalia Indonesia, Mangkunegara, A. P (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. (Cetakan Ketiga). Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset. Jakarta. Maria, M.R. (2007). Pengaruh Efektivitas Penggunaan dan Kepercayaan Terhadap Teknologi Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kinerja Individu Pada Pasar Swalayan di Kota Denpasar. Jurnal Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. Martin, E.W., C.W. Brown, D.W. DeHayes, J.A. Hoffer, dan W.C Perkins. (2002). Managing Information Technology.  New Jersey:  Prentice- Hall, Inc Mathis, Robert L. dan John H. Jackson (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia. Buku 1Edisi 1. Terjemahan Jimmy Sadeli & Bayu Prawira Hie, Jakarta: Salemba 4. McLeod, Raymond Jr. (2004). Sistem Informasi Manajemen. Edisi Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Indeks dan PT. Prenhallindo. O’Brien, James A. (2002). Introduction to Inform Systems-Essential for the E-Business Enterprise. Eleventh Edition. America: McGraw Hill. Rahmawati, D (2006). Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Pemanfaatan Teknologi Informasi (Suatu Kajian Teori), Jurnal Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Richard, L.D. (2003). Manajemen. Jakarta  PT. Gelora Aksara Pratama. Robbins, P.S (2003). Perilaku Organisasi. Jakarta. Gramedia Ruky, Achmad S (2002). Sistem Manajemen Kinerja. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Sekaran, U. (2006). Research Method for Business: A Skill Building Approach. 2nd Edition John Wiley & SONs, Inc.New York Simamora, H. (1999). Manajemen Sumber Daya Manusia, STIE YKPN, Yogyakarta. Tjhai Fung Jin (2003) Analisis Faktor-Faktor yang  Mempengaruhi Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kinerja Akuntan Publik”. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 5(1):1-6. -------- (2002). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Akuntan Publik. Tesis S-2 UGM. 2002. Wahyono, Teguh. 2004. ”Sistem Informasi Berbasis Komputer” http:// www.ilmukomputer.com/sistem informasi berbasis komputer. Diakses tanggal 25 Maret 2010  
PENGARUH LINGKUNGAN BUDAYA PENDIDIKAN TERHADAP INTENSITAS PERAN AKUNTANSI MANAJEMEN PADA PERGURUAN TINGGI DI PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM ar, mulyadi
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Accounting practice is not just technical, but also a social practice and culture, as social and cultural practices, accounting course is not a stuck, it could have the power to affect the social life of the people (Rashid, 2002:6), even as the son of local culture (Masturi, 2003:3). Accounting education is needed as the factor as a function of culture and control, it can also have a strong influence on the intensity of management accounting role within the scope of higher education. Previous findings showed that there is a gap between academics and practitioners, no doubt management accountant position himself as advisers and managers are not confident about the reliability of the techniques of management accounting. (Rashid, 1998; Son, and Naim, 2000:282 Instruments used consists of the dimensions of the cultural characteristics and intensity of management accounting role include management accounting information systems, decision making, and planning and control developed by Hofstede et., All (1990). Population and study take sample from leaders/managers, teachers / lecturers, and academic staff / finance at several universities in the province of Aceh through questionnaires of 197 respondents, and 132 questionnaire return rate of respondents (67%). Method of analysis performed using regression analysis, and data processing performed using SPPS version 12. These results has indicating in the higher education cultural environment that characterized the results orientation IPAM have rates higher than the cultural characteristics of the process, the same result has obtained that the cultural environment characterized by a closed system has IPAM higher rates than open systems. Overall environmental impact of the educational culture IPAM in PT in the Province of Nanggroe Aceh Darussalam for 21.5%., And the remaining 78.5% influenced by other factors Keywords: Culture, Environment Education, and The intensity of Management Accounting Role DAFTAR KEPUSTAKAAN   Abdullah, Syukriy (2003). “Budaya Organisasional, Kepemimpinan, dan Kinerja Individu: Telaah Literatur Akuntansi dan Penganggaran”. Jurnal Telaah & Riset Akuntansi. vol 4, April 2003, No. 1 : 12-25   Anthony, Robert N., Glenn A. Welsch & James S. Reece. (1989). Fundamentals of Management Accounting. Home Illinois: Richard D. Irwin.   Brigham, F., Eugene & Joel F. Houston (2001). Fundamental of Financial Management. Edisi Bahasa Indonesia Kedelapan, Jakarta: Penebit Erlangga   Budiono, M.W., dan Priyono Eko S. (2000). “Beberapa Persoalan Pendidikan, Sekolah dan Masyarakat: Forum Rektor”. Vol.4, Juli, Bandung: Forum Rektor Indonesia   Departemen Pendidikan Nasional, Direktorat Jenderal Perguruan Tinggi. (2004). Panduan Masuk PT. Negeri & Swasta Indonesia 2004-2005.   Harun, D.L., (1993). Pengaruh Penerapan Informasi Akuntansi Manajemen Terhadap Keberhasilan Perusahaan Jasa Pemborong di Sumatera Selatan. Thesis tidak dipublikasi. Fakultas Pascasarjana Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.   Garisson, Ray H., Eric W., Noreen. (2000). Managerial Accounting. Edisi Bahasa Indonesia oleh A. Totok Budisantoso, S.E., Akt. Jakarta: Salemba Empat.   Halimatusyadiah. (2003). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kultur Organisasi terhadap Komunikasi dalam Tim Audit, Simposium Nasional Akuntansi ke-6 Surabaya: Oktober 2003.   Hamalik, Oemar. (2003). Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pendekatan Sistem, Jakarta: PT. Bumi Aksara.   Harahap, Zulkifli. (2004). “Peningkatan Mutu Pendidikan: strategi Menguasai Pangsa Pasar Bisnis Pendidikan Tinggi”, Harian Waspada. Mei 22,  p4.   Kuncoro, Mudrajad. (2003). Metode Riset untuk Bisnis & Ekonomi. Jakarta: Penerbit Erlangga.   Kottler, John P., & James L. Heskett. (1992). Corporate Culture and Performance. New York: The Free Press.   Made Pidarta. (1997).  Landasan Kependidikan: Stimulus Ilu Pendidikan Bercorak Indonesia, Jakarta: Penerbit, Rineka Cipta.   Masturi, Sifa. (2003). Akuntansi dalam Perspektif Syariah. http.://www.alislam.or.id   Maryasih, Lilis, dan Fazli Syam. (2003). Pengaruh Budaya Perusahaan Terhadap Peran Sistem Akuntansi Manajemen: Penelitian Empirits Pada Perusahaan-perusahaan Besar di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, Jurnal Telaah & Riset Akuntansi”, vol. 1, No. 2, Agustus 2003. p. 215-227.   Moeliodihardjo, Bagyo, Y. (2000). “Pembaruan Sistem Pendidikan Tinggi Melalui Penerapan Paradigma Baru, Transformasi”, Edisi April 2000. p.19.   Munawaroh, Munjiati. (1999). “Perlunya Perbaikan Kualitas Sebagai Alat Untuk Mencapai Keunggulan Kompetitif”, Utilitas No. 09 Tahun Ke-7, p37, Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.   Nadirsyah, (1993). Persepsi Pemakai Informasi Akuntansi, Akuntan dan Masyarakat Umum terhadap Independensi Akuntan Publik, Tesis S-2, Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada.   Nobes, Christopher and Robert Parker. (1998).  Comparative International Accounting, Prentice Hall Europe.   Nugroho, Edi Prasetyo. (1998). Kompetensi Budaya dan Uskses Bisnis: Bagaimana Pelaku Bisnis Indonesia Memahami Perbedaan Format Budaya Bisnis. Jurnal ekonomi dan  Bisnis, 13 (2) April.   Putra, Ekka Priastana dan Ainun Naim. (2000). Budaya Perusahaan dan Intensitas Peran Akuntansi Manajemen: Penelitian Empiris pada Perusahaan-perusahaan di Indonesia, Simposium Nasional Akuntansi ke-3 Depok: September 2000.   Rachman, Sonja. N (2000).  Pengaruh Kultur Organisasi terhadap Komunikasi Penyampaian Informasi dalam Tim Audit. Skripsi, Fakultas Ekonomi UGM, Yogyakarta.   Rasyid R. Eddy. (1998) Saling Peran (Interplay) Antara Akuntansi dan Budaya Perusahaan: Penelitian Empiris Dengan Metode Interpretif Etnografis.  Jurnal Riset Akuntansi Indonesia, 1 (1) Januari.   Rasyid R. Eddy. (2002) Harmonisasi Standar Akuntansi Keuangan dan Dampaknya Terhadap Pendidikan Akuntansi.  Jurnal Volume 8.1, p.1-13, JV8-Harmonisasi SAK 2002.   Sakaran, Uma. (2003). Research Methods for Business. New York: John Wiley & Sons, Inc.   Sri Rahayu. (2005). Aplikasi SPSS Versi 12.00 dalam Riset Pemasaran. Bandung: Alfabeta.   Sutawi, (2003). “Kualitas PT, Antara Harapan dan Kenyataan”, Warta PTM, Edisi 11 Th. XV., November 2003, p. 3-19.   Turmudzi, Didi, M., (2004). Retrospeksi & Perspektif Transformasi Pendidikan Nasional (Analisis Kritis Pola Pendidikan Nasional Masa Lampau dan tantangan Masa Depan). PB. Paguyuban Pasundan, 26 Juli 2003.   Trisniwati, Eka Indah dan Sri Suryaningsum. (2003). Pengaruh Kecerdasan Emosional terhadap Tingkat Pemahanan Akuntansi, Simposium Nasional  Akuntansi ke-6 Surabaya: Oktober 2003.   Yadiati, Winwin. (1993). Penerapan Teknik Akuntansi Manajemen dan Hubungannya dengan Keberhasilan Perusahaan Tekstil di Jawa Barat.  Thesis. Fakultas Pascasarnana Univeritas Gadjah Mada Yogyakarta.   Wilson, Earl Ray, Leon E. Hay, Susan C. Kattelus (1999).  Accounting fir Govermental and Nonprofit Entities, Irwin McGraw-Hill, 11th ed, http://www.mhhe.com   Zarzeski, Marilyn Taylor. (1996). Spontaneous Harmonization Effect of Culture and Market Forces on Accounting Disclosure Practices.  Accounting Horizon, 10 (1), pp. 18-37.    
PERLAKUAN AKUNTANSI PAJAK PENGHASILAN (PPh) PADA PT. JAMINAN SOSIAL TENAGA KERJA (JAMSOSTEK) BANDA ACEH yah, zaki
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada dasarnya penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah PT. Jamsostek telah melakukan perhitungan, penyetoran dan pelaporan dengan benar dan sesuai dengan perundang undangan yang berlaku saat ini terhadap Pajak Penghasilan pasal 21 (PPh 21). Dalam melakukan peneltian ini penulis menggunakan dua metode penelitian  yaitu studi literatur (library research) dan penelitian lapangan (fiead research) yang terdiri dari meminta keterangan (inquires), penelitian (observation), dokumentasi (documentation) dan perhitunagn kembali (reperformance). Pajak penghasilan Pasal 21 merupakan pajak yang terkait dengan karyawan baik tetap maupun tidak tetap sehubungan dengan pekerjaan, jasa atau kegiatan dengan nama dan dalam bentuk apapun. PT. Jamsostek sebagai wajib pajak wajib menghitung, menyetorkan dan melaporkan PPh 21 terutang sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan setelah melakukan penelitian menunjukkan bahwa PT. Jamsostek dalam melakukan perhitungan PPh 21nya menggunakan metode pajak ditanggung perusahaan Dari hasil penelitian yang dilakukan penulis, penulis mendapatkan kesimpulan bahwa PT. Jamsostek yang beralamat di PT. Jamsostek Banda Aceh Jl. T.M. Daud Bereuh No.152. 0651-23045. Banda Aceh secara gais besar telah melakukan , perhitungan, penyetoran dan pelaporan sesuai dengan undang-undang terbaru No.36 tahun 2008  Arikunto, Suharsimi, (2002). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta. Departemen Keuangan Direktorat Jenderal Pajak, (2002). Keputusan Dirjen Pajak No. KEP-170/PJ/2002. Jakarta. Departemen   Keuangan   Direktorat   Jenderal   Pajak.   1995.   Sistem   Informasi Perpajakan. Jakarta. Hadi, Sutrisno. 2000. Metodologi Research. Yogyakarta: Andi Yogyakarta. James, A. Hall. 2001. Sistem Informasi Penelitian. Jakarta: Salemba Empat. Keputusan Direktorat Jenderal Pajak No. KEP-536/PJ/2000 Tentang norma perhitungan  penghasilan  netto  dan  tata  cara  pembuatan  catatan  bagi wajib  pajak yang         dapat   menghitung     penghasilan     netto           dengan menggunakan norma perhitungan. Keputusan  Direktorat Jenderal Pajak Nomor: KEP-545/PJ/2000 Tentang petunjuk pelaksanaan, pemotongan, penyetoran dan pelaporan PPh pasal 21 dan pasal 26 sehubungan dengan pekerjaan, jasa dan kegiatan orang pribadi. Keputusan Direktorat Jenderal Pajak No. KEP-536/PJ/2000 Tentang norma perhitungan  penghasilan  netto  dan  tata  cara  pembuatan  catatan  bagi wajib pajak yang          dapat   menghitung     penghasilan     netto           dengan menggunakan norma perhitungan. Keputusan Direktorat Jenderal Pajak Nomor. KEP-545/PJ/2000 Tentang petunjuk pelaksanaan, pemotongan, penyetoran dan pelaporan PPh pasal 21 dan pasal 26 sehubungan dengan pekerjaan, jasa, dan kegiatan orang pribadi. Keputusan Menteri Nomor 447/KMK.03/2002 Tentang bagian penghasilan sehubungan dengan pekerjaan dari pegawai harian dan mingguan serta pegawai tidak tetap lainnya yang tidak dikenakan pemotongan PPh. Mardiasmo, (2003). Perpajakan. Yogyakarta: Andi Yogyakarta. Mulyadi, (2003). Sistem Akuntansi. Yogyakarta: STIE YKPN. Peraturan Pemerintah Nomor 149 tahun 2000 Tentang pemotongan PPh pasal 21 atas penghasilan berupa uang pesangon, uang tebusan pensiun, dan tunjangan  hari tua atau jaminan  hari tua (jo KMK Nomor  112/KMK. S. Prajudi  Admo  Sudirdjo,  (1980).  Administrasi  dan Manajemen  Umum.  Ghalia Indonesia Jilid II Sriyadi,  (1995).  Pengantar  Ilmu Ekonomi  Perusahaan  Modern.  Banda Aceh:  IKIP Banda Aceh Press. Undang-Undang  Nomor  7  Tahun  1983  Undang-Undang  No.  7  Tahun  1991 diubah Undang-Undang No. 10 Tahun 1994 dan terakhir diubah dengan Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 Tentang pajak penghasilan. Waluyo  dan Wirawan  B. Ilyas.  2002.  Perpajakan  Indonesia.  Jakarta:  Salemba Empat. Undang-undang Pajak Penghasilan Nomor 36 tahun 2009 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 252/PMK.03/2008 tentang Petunjuk Pelaksanaan Pemotongan Pajak Atas Penghasilan Sehubungan Dengan Pekerjaan, Jasa, Dan Kegiatan Orang Pribadi Peraturan Menteri Keuangan Nomor 250/PMK. 03/2008 tentang Besarnya Biaya Jabatan atau Biaya Pensiun yang dapat Dikurangkan dari Penghasilan Bruto Pegawai Tetap atau Pensiunan  
PERLAKUAN AKUNTANSI AKTIVA TETAP PADA PT. ARINA KARYA SENTOSA NEUSU BANDA ACEH aliamin, aliamin
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this research was to know how the fix assets record in PT. Arina Karya Sentosa (subject of research), what is the assets recorded as of Indonesian Accounting Standard (Standar Akuntansi Keuangan/SAK). The method to use of this research was qualitative descriptive, the operating of this method are  to compare both the theoretical with  PT Arina Karya Sentosa recorded to fix assets, and recently the researcher make decisions and recommendation to improve the fix assets recording system. The result of this research were to find PT. Arina Karya Sentosa Banda Aceh classified fix assets to; buildings, project equipments, office equipments, vehicles. The depreciation method to measure the right value of all assets was manual method that they use to measure their assets, did not use method recommendation from Indonesian Accounting Standard. Even thought, PT. Arina Karya Sentosa was recording and prepare the  fix assets as of Indonesian Financial Accounting Standard in financial report, except the depreciation method but in audit review by independent auditor these was no problem. Key words:  fix assets recording, fix assets method, fix asset prepare in financial report. Carl S.Warren, James M.Reeve, Philip E.fess (2005). Pengantar Akuntasi. Edisi 21,  Penerbit Salemba empat. Jakarta Drs. Djarwanto Ps. (2004) Pokok-Pokok Analisa Laporan Keuangan. Edisi Kedua, Penerbit BPFE Yogyakarta. Yogyakarta Ikatan Akuntansi Indonesia (2004). Standar Akuntansi Keuangan. Per 1 Okt 2004, Penerbit Salemba Empat. Jakarta Junaidy Slamet Setiawan (2005). Kajian Terhadap Beberapa Metode Penyusutan Dan Pengaruhnya Terhadap Perhitungan Beban Pokok Penjualan. (Http://www.petra.co.id) Muhammad Nuh (2001). Intermediate Accounting. Penerbit Mondial Musa Grafik Soemarso S.R (2004). Akuntansi Suatu Pengantar. Edisi ke-4, Penerbit Salemba Empat, Jakarta
ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN BINAAN SARANA ACEH VENTURA SEBELUM DAN SESUDAH MENDAPATKAN SUNTIKAN DANA DARI SARANA ACEH VENTURA Umar, Zulkifli
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aimed of this research to analyze of financial performance Sarana Aceh Ventura’s partner before and after grant receveid from Sarana Aceh Ventura base on indicator of current ratio, debt to assets ratio, debt to equity ratio, gros profit margin, net profit margin, return on investment  and return on equity. The object of the population were Sarana Aceh Ventura’s partner that include trading company, services, and industry. From 108 object population choosen 52  partner sample. For data sample analyzing use t statistict test related one way test. The result of this research are Sarana Aceh Ventura’s partner financial performace average base on indicator of current ratio,  debt to asset ratio, debt to equity ratio, gross profit margin, net profit margin, return on investment dan return on equity, better than before when they received grant from Sarana Aceh Ventura.  Keywords: Ventura Grant, Finacial Performace and Sarana Aceh Ventura’s   Partner. Achmad, Fauzi. 1995. Modal Ventura. Edisi kedua. Palembang. Peneribit Universitas Sriwijaya.   Anoraga, Pandji dan Sudantoko, Djoko. 2002. Kosakata, Kewirausahaan, dan Usaha Kecil. Jakarta : PT. Rineka Cipta.   Hoediono. 1995. Modal Ventura Alternatif Pembiayaan Masa Depan. Jakarta. PT. Gramedia Pustaka Utama. Ikatan Akuntan Indonesia. 2002. Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta. Penerbit: Salemba Empat.   Jusuf Jopie, 2008. Analisis Kredit untuk Account Officer. Jakarta. PT. Gramedia Pustaka Utama.   Rahman, Hasanuddin. 2003. Modal Ventura, Segi Segi Hukum dan Manajemen, Bandung, PT. Aditya Bakti.   Riduwan. 2004. Statistik untuk Lembaga dan Instansi Pemerintah/Swasta. Bandung. ALFABETA.   Sunaryo. 2008. Hukum Lembaga Pembiayaan. Jakarta.  Sinar Grafika   Sawir, Agnes. 2001. Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan Perusahaan. Jakarta. PT. Gramedia Pustaka Utama. Siamat, Dahlan. 2001. Manajemen Lembaga Keuangan. Edisi Ketiga, Cetakan Pertama.  Jakarta. LPFE UI.   Syamsuddin, Lukman. 2000. Manajemen Keuangan Perusahaan: Konsep Aplikasi dalam Perencanaan, Pengawasan dan Pengambilan Keputusan. Edisi Baru. Cetakan kelima.  Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.   Sarana Aceh Ventura, PT. 2006. Laporan Perkembangan Perseroan PT. Sarana Aceh Ventura. Banda Aceh   Sarana Aceh Ventura, PT. 2005. Profil Perusahaan PT. Sarana Aceh Ventura. Banda Aceh   Sarana Aceh Ventura, PT. 2007. Laporan Keuangan dan Rencana Kerja PT. Sarana Aceh Ventura. Banda Aceh Sekaran, Uma. 2006. Metodologi Penelitian untuk Bisnis. Jakarta. Penerbit Salemba Empat   Umar, Husein. 2005. Evaluasi Kinerja Perusahaan, Tehnik Evaluasi Bisnis dan Kinerja Perusahaan Secara Komprehensif dan Modern.Jakarta. Gramedia Pustaka Utama.  
PENGARUH RETURN ON INVESTMENT (ROI), CASH RATION, DEBT TOTAL ASSET, EARNING PER SHARE (EPS) DAN SIZE ATAS DIVIDEN KAS (STUDI PADA EMITEN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA) jen, Surya
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The objective of this research is to examine and analyze the influence of return on investment (ROI), cash ratio, current ratio, debt to total asset (DTA), earning pershare (EPS), and size as independent variabel to dividen kast as dependent variabel both simultaneously an partially in manufacturing companies listed in Jakarta stock exchange (JSX). Observation periods from 2001 until 2005. The type of research used in verification research or research to verify hypothesis with simple random sampling. The object of population are manufacturing industries which listed in Jakarta Stock Exchange (JSX)  that it’s financial statement has information about return on investment (ROI,)  cash ratio, current ratio, debt to total asset (DTA), earning pershare (EPS), size and paid to dividen kast. The research samples 21 manufacturing corporation. To aimed influence of independent variable to dependent variable both simultaneously and partially use multiple regression. Result of this research show that; (1) ROI has no significant influence on dividen kast, (2) cash ratio has no significant influence on dividen kast, (3) current ratio has significant influence on dividen kast, (4) DTA has no significant influence on dividen kast, (5) EPS has a significant influence on dividen kast,(6) size has no significant influence on dividen kast, (7) simultaneously ROI, Cash ratio, current ratio, DTA, EPS and size has a significant (72%) influence on dividen kast. Keywords: return oninvestment (ROI), Cash ratio, current ratio, debt to total asset (DTA),earning per share ( EPS), size and dividen kast. DAFTAR PUSTAKA   Algifari (2000), Analisis Regresi: Teori, Kasus dan Solusi, Edisi 2, BPFE,Yogyakarta. Bringham F. Eugene (2000), Manajemen Keuangan , Edisi 8, Erlangga. Edi  Susanto (2001). “  Analisis Faktor- Faktor yang mempengaruhi Kebijakan Dividen Di BEJ Periode 1999”. Eduardus Tandelilin, Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio, BPFE, Yogyakarta. Erich. A. Helfert, Analisis Laporan Keuangan,  Edisi7, Erlangga, Jakarta,1993. Indonesian Capital Market Directory 2001 Indonesian Capital Market Directory 2003 Indonesian Capital Market Directory 2004 Jogiyanto,  Teori  Portofolio  dan  Analisis  Investasi,  BPFE  UGM            , Jogjakarta,1998. Mutamimah dan Sulistyo. (2000).”Analisis Faktor-Faktor yang mempengaruhi Dividen Per Share Perusahaan-Perusahaan yang Go Public di Bursa Efek Jakarta”. Niniek  Dwi  Puspitowati (1998),  Pengaruh  Pengumuman  Pembagian  Dividen Tunai  Terhadap  Aktivitas  Volume  Perdagangan  Saham  di  BEJ,  Tesis, Universitas Gajah Mada, Yogyakarta. Robbert Ang (1997), Buku Pintar: Pasar Modal Indonesia, Mediasoft Indonesia. Sawidji  Widoadmodjo (1996),  Cara  Sehat  Investasi  di  Pasar  Modal,  PT Jurnalindo Aksara Grafika, Jakarta. Sri Rahayu (2004), Belajar Mudah SPSS Versi 11.05, Alfabeta, Bandung. Sritua  Arief,  Metodologi  Penelitian  Ekonomi,  Penerbit  Universitas Indonesia, Jakarta, 1993. Suad Husnan (1994), Dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas, Edisi  2, AMP YKPN, Yogyakarta. Sugiyono, Statistika Untuk Penelitian, Alfabeta, Bandung,2001. Sumarmo (1990), Pengantar tentang Pasar Modal di Indonesia, Penerbit Balai Aksara, Yudistira dan Pustaka Saadiyah. Sunarto dan Andi Kartika, Analisis Faktor- Faktor yang mempengaruhi Dividen Kas di BEJ, Jurnal Bisnis dan Ekonomi, Vol. 10, No.1:67-82, 2003. Tri  Harsini  Wahyuningsih,  Dividen  Cut: Satu  Alternatif  Dalam Kebijakan Dividen, Jurnal Bisnis dan Ekonomi, Vol 10, 2000. Yuniningsih, Interdependensi Antara Kebijakan Dividen Payout Ratio, Financial  Leverage,  dan  Investasi  pada  Perusahaan  manufaktur  yang Listed di Burs Efek Jakarta, Jurnal Bisnis dan Ekonomi, Vol. 9, No.2: 164-182, 2001.  
EVALUASI PROSEDUR PENERAPAN LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) OLEH BPKP PROVINSI ACEH PADA INSTANSI PEMERINTAH DAERAH PROVINSI ACEH amyas, Amyas
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 1 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Penelitian ini dilakukan di Perwakilan BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan) Provinsi Aceh yang berlokasi di Jalan Tgk. Nyak Makam Banda Aceh. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah prosedur evaluasi LAKIP (Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah) tahun 2006 oleh BPKP Provinsi Aceh sudah mampu meningkatkan kesadaran Instansi Pemerintah Daerah di  Provinsi Aceh untuk berakuntabilitas. Pengumpulan data dan informasi dilakukan dengan mengadakan penelitian lapangan dan penelitian kepustakaan. Penelitian lapangan merupakan penelitian untuk memperoleh data dan informasi dilapangan dengan cara komunikasi langsung dengan pihak-pihak yang terkait, sedangkan penelitian kepustakaan dilakukan untuk mengumpulkan pendapat para ahli melalui buku-buku serta data teoritis lain yang berhubungan dengan pokok permasalahan. LAKIP adalah media akuntabilitas yang dapat dipakai oleh instansi pemerintah sebagai alat pertanggungjawaban dalam melaksanakan kewajiban. LAKIP sebagai salah satu bentuk akuntabilitas diharapkan dapat mendorong kinerja instansi pemerintah. Oleh karena itu dengan adanya evaluasi LAKIP dapat diperoleh penilaian secara menyeluruh mengenai penerapan LAKIP. Berdasarkan penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa prosedur evaluasi LAKIP 2006 oleh BPKP Provinsi Aceh dilaksanakan berdasarkan pedoman evaluasi LAKIP dan sudah mampu meningkatkan kesadaran instansi pemerintah daerah di wilayah Provinsi Aceh untuk membuat LAKIP. BPKP Provinsi Aceh disarankan agar dapat mempertahankan mutu pengawasan dengan sebaik-baiknya.  Keywords: Evaluasi Prosedur, LAKIP DAFTAR KEPUSTAKAAN Anwar Prabu (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Ke-6. Bandung: Penerbit PT Remaja  Rosda Karya.   BPKP (2003). Pedoman Penyusunan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Jakarta: BPKP. Hessel Nogi (2005). Manajemen Publik. Jakarta: Penerbit PT Gramedia Vidiasarana Indonesia.   Hiro Tugiman (2001). Standar Profesional Audit Internal. Cetakan Ke-5. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.   Hitt Michael A, Ireland R duane & Hoskisson Robert E (2001). Manajemen Strategis. Edisi Pertama. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.   Hunger David J & Whelen Thomas L (2003). Manajemen Strategis. Yogyakarta: Penerbit Andi.   LAN dan BPKP (2004a). Modul Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah: Akuntabilitas dan Good Governance. Jakarta: BPKP.   ………………... (2004b). Modul Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah: Perencanaan Strategik Instansi Pemerintah. Jakarta: BPKP.   ………............. (2004c). Modul Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah: Pengukuran Kinerja Instansi Pemerintah. Jakarta: BPKP.   ……………….. (2004d). Modul Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah: Pengukuran Kinerja Instansi Pemerintah. Jakarta: BPKP.   ………………... (2004e). Modul Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah: Penyusunan LAKIP. Jakarta: BPKP.   Mulyadi (2001). Sistem Perencanaan dan Pengendalian Manajemen. Edisi 2. Jakarta: Penerbit Salemba 4.   Pemerintah Republik Indonesia (1999). Inpres Nomor 7 Tahun 1999 Tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.   Siswanto Sastrohadiwiryo (2005). Manajemen Tenaga Kerja Indonesia. Jakarta: Penerbit PT Bumi Aksara.   Sondang P Siagian (2005). Manajemen Stratejik. Cetakan 6. Jakarta: Penerbit PT Bumi Aksara.   Surya Dharma (2005). Manajemen Kinerja. Yogyakarta: Penerbit Pustaka Pelajar. 
PENERAPAN STRUKTUR PENGENDALIAN INTERN PEMBIAYAAN PADA BAITUL QIRADH SURYA MADINAH BANDA ACEH & Mita Yusmaini, aliamin
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 2 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Aliamin (Dosen Tetap Fakultas Ekonomi Universitas Syiahkuala)   Dahlia Ulfa (Alumni Mahasiswa FE Unmuha) ABSTRAK Pengendalian intern dan pembiayaan sangat penting artinya bagi setiap lembaga keuangan termasuk baitul qiradh. Tanpa adanya pengendalian intern dan pembiayaan maka baitul qiradh akan dihadapkan pada risiko kegagalan dalam menjalankan usahanya. Apalagi penyaluran pembiayaan merupakan salah ujung tombak kegiatan operasional dan usaha baitul qiradh, sehingga kelangsungan usaha baitul qiradh sangat tergantung dari sejauhamana manajemen baitul qiradh mampu melakukan pengendalian dan pengawasan pembiayaan secara baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan struktur pengendalian intern pembiayaan pada Baitul Qiradh Surya Madinah Banda Aceh. Pengumpulan data dilakukan melalui studi kepustakaan dan penelitian lapangan terdiri dari pengamatan (observasi) dan wawancara (interview) dengan karyawan baitul qiradh tersebut. Selanjutnya data dianalisis secara kualitatif mengacu pada teori-teori terkait. Penelitian menemukan bahwa pengendalian intern pada Baitul Qiradh Surya Madinah sudah sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Pengendalian intern pada baitul qiradh tersebut diwujudkan dalam bentuk adanya struktur organisasi yang menggambarkan pemisahan fungsi pengawasan, pencatatan, dan fungsi penyimpanan. Selain itu dalam upaya pengendalian intern pada baitul qiradh tersebut juga terdapat sistem pemberian wewenang dan prosedur pencatatan untuk mengendalian harta, utang pendapatan dan biaya. Dalam rangka pengendalian intern, Baitul Qiradh Surya Madinah Banda Aceh juga didukung oleh karyawan yang berkualitas dan memiliki kecakapan dalam bidang pekerjaan mereka masing-masing. Pengendalian pembiayaan pada Baitul Qiradh Surya Madinah sudah sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Pengendalian pembiayaan pada baitul qiradh tersebut dimulai dari rencana pemberian pembiayaan, analisis permohonan pembiayaan, pengawasan pembiayaan dan pengumpulan pembiayaan. Keyword: CBIS, Kinerja Individual     DAFTAR KEPUSTAKAAN Abdullah, Faisal. (2008) Manajemen Perbankan (Teknik Analisis Kinerja Keuangan Bank). UMM, Malang. Aliamin (2005) Merekontruksi Akuntansi Syari’ah (Syari’ah Accounting Recontruction), Fakultas Ekonomi Unsyiah Darussalam Banda Aceh. Anonymous (2010) BSM Tingkatkan Pembiayaan ke LKM, Harian Serambi Indonesia, 22 April 2010, Hal 3. Kol. 2. Arikunto, Suharsimi. (2006) Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta. Dendawijaya, Lukman (2007) Manajemen Perbankan. Ghalia Indonesia, Jakarta. Harahap, Sofyan S., Wiroso dan Muhammad Yusuf. (2007) Akuntansi Perbankan Syari’ah. Jakarta: LPFE Usakti. Hariadi, Bambang  (2007) Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan, BPFE, Yogyakarta. Hartati, Dian (2009) Analisis Pengendalian Intern Piutang Usaha pada PT SFI Medan, Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Hasibuan, Malayu S.P. (2007) Dasar-dasar Perbankan. Rineka Cipta, Jakarta. Ikatan Akuntan Indonesia (2006) Standar Akuntansi Keungan, Salemba Empat, Jakarta. Ikatan Akuntan Indonesia. (2004) Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK No. 59) tentang Akuntansi Perbankan Syari’ah. Ikatan Akuntan Indonesia dan Bank Indonesia, Jakarta. Karim, Adiwarman. (2007) Bank Islam: Analisis Fiqih dan Keuangan. Edisi Kedua. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Manzilati, Asfi. (2008) Pembiayaan Murabaha Sebagai Prasyarat Pembiayaan Mudharaba Dalam Kerangka The Generalized Others. Telaah Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi  (TEMA). Volume IV No. 2 September. Media Akuntansi Nomor 15, November-Desember 2000. Bank syari’ah dan kemurniannya, hlm 4; Bank syari’ah: Lahir dari hasil diskusi Kesadaran umat Islam hlm 5–6; Hadirnya Bank Syari’ah di Indonesia hlm 7; Roda Penggerak Sektor Riil, hlm 8–9; Menjaga Kemurnian Bank Syari’ah hlm 16–17. Mudrajad & Suhardjono, (2006) Manajemen Perbankan, Teori dan Aplikasi, BPFE, Yogyakarta. Muhammad (2006) Pengantar Akuntansi Syari’ah, Edisi 2, Salemba Empat, Jakarta. Mulyadi. (2006) Sistem Akuntansi. STIE YKPN, Yogyakarta. Nazir, Moh (2008) Metode Penelitian, Ghalia Indonesia, Jakarta. Sinungan, Muchdarsyah. (2008) Manajemen Dana Bank. Bumi Aksara, Jakarta. Sugiyono (2006) Metode Penelitian Bisnis, Alvabeta, Bandung. Thoyibatun, Siti (2009) Struktur Pengendalian Intern Bank Perkreditan Rakyat Syari’ah dan Konvensional, Jurnal Ekonomi Bisnis, Th 14, Nomor 3, November 2009. Triyuwono, I., dan Roekhuddin (2008) Konsistensi Praktik Sistem Pengendalian Intern dan Akuntabilitas pada Lazis Jakarta. Jurnal Ilmu-ilmu Sosial (Social Sciences).12 (1).   Tuanakota, Bambang (2007) Manajemen dan Organisasi, Rineka Cipta, Jakarta. Undang-Undang No.  7 tahun 1992 tentang Perbankan Undang-Undang No. 10 Tahun 1998 Tentang Perbankan  
PENGARUH BAKAT, MINAT, DAN MOTIVASI TERHADAP PILIHAN JURUSAN AKUNTANSI BAGI MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH ACEH Syamsidar, Syamsidar
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 2 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Syamsidar (Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh)   Cut Tiara Utami Putri (Alumni Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh) Abstract Jurusan Akuntansi merupakan salah satu jurusan yang terdapat pada dunia pendidikan dalam lingkup ilmu sosial. Walaupun di setiap Perguruan Tinggi menawarkan berbagai jurusan, namun Jurusan Akuntansi tetap memiliki peminat. Hal tersebut tentu saja karena calon mahasiswa memiliki pertimbangan-pertimbangan sebagai dasar untuk memilih jurusan. Baik itu berasal dari diri sendiri maupun dorongan dari pihak luar. Pertimbangan setiap mahasiswa berbeda satu sama lain, hal itu disebabkan karena sikap, pendapat, dan persepsi yang berbeda dalam melakukan penilaian terhadap jurusan yang dipilih. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bakat, minat, dan motivasi terhadap pilihan Jurusan Akuntansi bagi mahasiswa Fakultas Ekonomi UNMUHA. Penelitian ini dilakukan pada Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi UNMUHA di Jalan Muhammadiyah, No. 91, Desa Bathoh, Kecamatan Lueng Bata, Banda Aceh. Populasi dalam penelitian ini adalah keseluruhan mahasiswa Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi UNMUHA. Adapun jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 83 orang yang merupakan mahasiswa angkatan 2006 sampai 2010. Pengumpulan data dan informasi yang diperlukan dalam penelitian ini dilakukan dengan membagikan kuesioner kepada responden yang menjadi objek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bakat, minat, dan motivasi berpengaruh secara simultan terhadap pilihan Jurusan Akuntansi bagi mahasiswa Fakultas Ekonomi UNMUHA. Namun, secara parsial, minat dan motivasi saja yang mempunyai pengaruh signifikan terhadap pilihan Jurusan Akuntansi. Sementara bakat tidak berpengaruh DAFTAR KEPUSTAKAAN A.M. Sardiman, (2008), Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, PT Raja Grafindo Persada, Jakarta Cardina, Meryna, (2005), Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Mahasiswa Jurusan Ekonomi Memilih Program Studi Pendidikan Ekonomi Administrasi Perkantoran di Universitas Negeri Semarang, Skripsi, Universitas Negeri Semarang Makmun, Abin Syamsuddin, (2005), Psikologi Kependidikan, Edisi Revisi, PT Remaja Rosdakarya, Bandung Malhotra, (2005), Marketing Research, Mc. Graw Hill Book Company, New York Piliang, Zulhendra, (2010), Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Spiritual terhadap Sikap Etis Mahasiswa Akuntansi, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Aceh Sugiyono, (2005), Metodologi Penelitian Bisnis, CV Alfabeta, Bandung Suliyanto, (2006), Metode Riset Bisnis, Penerbit Andi, Yogyakarta    
PERLAKUAN AKUNTANSI PENDAPATAN DAN BIAYA PADA PROYEK PT. FAJAR BAIZURY & BROTHERS ”, (Kasus Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Kota Sabang Tahun 2008) Umar, Zulkifli
Jurnal Akuntansi Muhammadiyah Vol 1, No 2 (2011)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK   Penelitian ini dilakukan pada PT. Fajar Baizury & Brother’s, divisi kontruksi sabang. Yang bertujuan untuk mengetahui bagaiamana penerapan perlakuan akuntansi pendapatan dan biaya kontruksi yang diterapkan pada perusahaan tersebut. Adapun masalah yang diteliti terdiri dari struktur organisasi, klasifikasi biaya, metode pengumpulan harga pokok jasa kontruksi, pengakuan pendapatan pada perusahaan kontruksi, pencatatan biaya kontruksi. Untuk mendapatkan data yang diperlukan, penulis mengadakan penelitian dari library research dan field research. Library research, pengumpulan data yang bersumber dari buku-buku ataupun artikel-artikel yang berhubungan dengan masalah tersebut. Field research, penelitian langsung ke PT. Fajar Baizury & Brother’s, divisi kontruksi sabang, dengan mengadakan collecting data atau wawancara dengan para responden diantaranya manager proyek, kepala bagian akuntansi, karyawan bagian teknik dan karyawan lain yang terkait pada pelaksanaan kegiatan tersebut. Dari hasil penelitian tersebut, diketahui bahwa struktur organisasi perusahaan tersebut adalah organisasi garis dan staf, klasifikasi biaya dikelompokkan dalam dua golongan yaitu Biaya Pra Pelaksanaan dan Biaya Pelaksanaan. Metode pengumpulan harga pokok jasa kontruksi didasarkan atas metode harga pokok pesanan (job order cost methode), dengan mengumpulkan seluruh biaya yang terjadi dalam proses penyelesaian suatu proyek. Pengakuan pendapatan pada perusahaan kontruksi, dihitung sesuai dengan persentase pekerjaan yang telah dikerjakan dilapangan dengan persetujuan pengawas proyek tersebut, dengan kata lain adalah didasarkan pada metode persentasepenyelesaian kontrak. Prosedur pencatatan biaya kontruksi, terdiri dari biaya yang dibebankan langsung atas beban pekerjaan dan biaya tambahan yaitu biaya yang dimana untuk penunjang pekerjaan tersebut. Kesimpulan yang diperoleh dari hasil penelitian ini adalah dapat diketahui prosedur perlakuan akuntansi pendapatan dan biaya kontruksi pada PT. Fajar Baizury & Brother’s, divisi kontruksi sabang, telah melaksanakan dengan baik sesuai dengan prinsip akuntansi dan teori yang berlaku.     DAFTAR KEPUSTAKAAN Carter, William & Usry. Milton (2005), Akuntansi Biaya (Penerjemah Krista)Edisi ke-Empat Belas. Jakarta: Salemba Empat Donald, E, Kieso & Jerry, J, W. (2006), Accounting Principles. Edisi Ke-enam, Jakarta: Salemba Empat Harahap (2006), Pengaruh Pengawasan Terhadap Efisiensi Kerja. Jakarta: Erlangga. Halim, Abdul (2007), Dasar Dasar Akuntansi Biaya. Jogyakarta: Badan Penerbit Fakultas Ekonomi  Universitas Gajah Mada Ikatan Akuntansi Indonesia (2009), Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Page 1 of 25 | Total Record : 243