cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta barat,
Dki jakarta
INDONESIA
Ilmiah Manajemen Bisnis
ISSN : 19786334     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
Arjuna Subject : -
Articles 10 Documents
Search results for , issue "VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016" : 10 Documents clear
PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN PERTUMBUHAN PENJUALAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Widjaya, Jonathan Surya
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT Share price reflect the value of the company in the capital market. The share price of a company can be valued by the company financial ratio. The purpose of this research is to help investors in making decision how to invest in capital market by analyzing financial ratios such as Earning Per Share (X1), Return On Equity (X2), and Sales Growth (X3) to Share Price (Y). Earning per Share is a comparison between the net profit and the number of oustanding shares. Return on Equity is to measure the company ability in obtaining profit which belong to the shareholders of the company. Sales growth is the changes of sales from a period to the next period. Share Price were formed by demand and supply of the shares. This research is pusing the purposive sampling techniques with 72 samples which taken from 18 manufacturing companies  in the consumer goods industry that meet the criteria during the period of the year 2011-2014. This research uses a Multiple linear regression analysis, Classical assumptions. Based on the  results of classical assumptions proved that the data which used in this research is normal and do not have multicollinearity, autocorrelation, and heteroscedasticity. The results of hypothesis testing that partially shows that the Earning per Share has significant positive influence to share price, Return on Equity and sales growth have no effect on share price. Keywords: earning per share, return on equity, sales growth, share price  ABSTRAK Harga saham mencerminkan nilai perusahaan di pasar modal. Harga saham suatu perusahaan dapat dinilai dengan rasio keuangan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk membantu para investor dalam pengambilan keputusan bagaimana melakukan investasi di pasar modal dengan menganalisis rasio keuangan seperti Earning Per Share (X1), Return On Equity (X2), dan Pertumbuhan Penjualan (X3) terhadap harga saham (Y).  Earning Per Share merupakan perbandingan antara pendapatan yang tersedia bagi pemegang saham biasa dan jumlah saham yang beredar. Return on Equity untuk mengukur seberapa besar kemampuan perusahaan dalam memperoleh laba yang menjadi hak bagi pemegang saham perusahaan. Pertumbuhan penjualan merupakan perubahan jumlah penjualan dari tahun ke tahun. Harga saham terbentuk karena adanya permintaan dan penawaran atas saham. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan purposive  sampling  dengan sampel sebanyak72 sampel yang terambil dari 18 perusahaan manufaktur dibidang industri barang konsumsi yang memenuhi kriteria selama periode tahun 2011-2014. Penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda, Uji Asumsi Klasik. Berdasarkan uji asumsi Klasik terbukti bahwa data yang digunakan dalam penelitian ini normal dan tidak memiliki multikolinieritas, autokorelasi, dan heteroskedastisitas. Hasil dari pengujian hipotesis menunjukkan bahwa secara parsial Earning Per Share signifikan berpengaruh positif  terhadap harga saham. Return On Equity  dan Pertumbuhan Penjualan tidak berpengaruh terhadap harga saham. Kata kunci: earning per share, return on equity, pertumbuhan penjualan, harga saham
PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA TERHADAP KEPUTUSAN MEMILIH PERGURUAN TINGGI (STUDI PADA MAHASISWA UKRIDA & UNTAR) Widjaja, Daniel; Purnama, Eka Desy
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT  This research is examined the impact of service maketing mix on student’s decision toward university choice. The objectives were: to determine factors of service marketing mix that affect student’s decision making and which factors are significantly affected it. The samples were students of Krida Wacana Christian University and students of Tarumanegara University. The findings shows that there is only two factors from service marketing mix that significantlyimpactstudent’s decision making. Those two factors were price (sig = 0.030) and promotion (sig = 0.039). This study conclude that students were consider lower price and promotion campaign that has been done by the university in order to decide their university selection. Keywords: service marketing, decision making, university choice,marketing mix and buying intention.   ABSTRAK  Penelitian ini membahas mengenai pengaruh bauran pemasaran jasa terhadap keputusan memilih Perguruan Tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah menentukan faktor-faktor apa saja dari bauran pemasaran jasa yang berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pemilihan Perguruan Tinggi. Sampel penelitian diperoleh dari para mahasiswa Universitas Kristen Krida Wacana dan mahasiswa Universitas Tarumanegara dengan jumlah sampel sebanyak 129 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya ada dua faktor dari bauran pemasaran jasa yang berpengaruh terhadap keputusan pemilihan Perguruan Tinggi. Kedua factor tersebut adalah harga dan promosiPenelitian ini menyimpulkan bahwa faktor harga dan promosi yang dilakukan oleh Perguruan Tinggilebih berdampak secara signifikan terhadap keputusan pemilihan Perguruan Tinggi. Kata kunci:  pemasaran jasa, keputusan pembelian, pemilihan universitas, bauran pemasaran dan niat melakukan pembelian. 
PERSEPSI MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UKRIDA TENTANG KORUPSI DARI SUDUT PANDANG ETIKA BISNIS Marvianta, Andre; Sunardi, Sunardi
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

   ABSTRACT  The objectives of this research is to know students’ perception about corruption in Indonesia and about the fraudulent of the norms. The sample of this study is active students in Krida Wacana of Christian University. This research is conducted through survey method. The result shows that: there is no significant difference between students who have take Business Ethics and Profession and students who have not take Business Ethics and Profession about fraudulent the norms; there is no significant difference between students who have take Business Ethics and Profession and students who have not take Business Ethics and Profession about violation to the State; there is no significant difference between students who have take Business Ethics and Profession and students who have not take Business Ethics and Profession about private right or vested interest.  Keywords: students, corruption, norms  ABSTRAK  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa mengenai korupsi di Indonesia, ditinjau dari persepsi mahasiswa mengenai adanya tindakan melanggar norma-norma, persepsi mengenai adanya tindakan yang merugikan negara atau masyarakat secara langsung maupun tidak langsung, dan persepsi mahasiswa mengenai adanya tujuan untuk keuntungan pribadi atau golongan. Objek penelitian adalah mahasiswa aktif Fakultas Ekonomi Ukrida. Penelitian ini dilakukan dengan metode survei terhadap mahasiswa di Fakultas Ekonomi Ukrida. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan paham antara mahasiswa yang sudah mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi dengan mahasiswa yang belum mengikuti matakuliah Etika Bisnis dan Profesi mengenai tindakan melanggar norma-norma, tidak ada perbedaan paham antara mahasiswa yang sudah mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi dengan mahasiswa yang belum mengikuti matakuliah Etika Bisnis dan Profesi mengenai tindakan merugikan negara atau masyarakat secara langsung atau tidak langsung, tidak ada perbedaan paham antara mahasiswa yang sudah mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi dengan mahasiswa yang belum mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi mengenai adanya tujuan untuk kepentingan pribadi atau golongan.  Kata kunci: mahasiswa, korupsi, norma
EFEK RASIO LIKUIDITAS, RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO AKTIVITAS PADA HARGA SAHAM YANG DIMEDIASI OLEH RASIO SOLVABILITAS PERUSAHAAN SUB-SEKTOR INDUSTRI PERKEBUNAN YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA Lumbantobing, Rudolf
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to test the mediating effect of solvency ratio on the influence of liquidity ratio, profitability ratio, and activities ratio on stock prices of the listed companies in Indonesian Stock Exchange. The basic concepts of financial management stated that the financial ratios should have positive effect on stock price while solvency ratio increases. The population of this research is the company engaged in the field of plantation by using a selected sample which consist of eight listed industrial plantation sub-sector companies. The hypotheses testing in this study used the technique of multiple linear regression and path analysis.The results from the sample shown that there is nosufficient evidence of trade-off theory validity. In addition, when the ratio increases, the company’s solvency ratio increased liquidity ratios and profitability ratios will also increase the company’s stock price. But when a company’s solvency ratio increased with increment in the activity ratio will lower the stock price.The conclusion of this study is the solvency ratio has an important role as mediating the movement of stock price. And investors should not worry to buy shares of companies with high debt levels because the higher the level of profitability that can increase the company’s stock price. Keywords: liquidity, profitability, solvability, activity, stock exchange   ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh mediasi rasio hutang terhadap pengaruh rasio likuiditas, rasio profitabilitas, dan rasio aktivitas terhadap harga saham perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Konsep dasar manajemen keuangan menyatakan bahwa rasio keuangan harus memiliki efek negatif terhadap harga saham sementara rasio utang meningkat, sebaliknya. Sampel penelitian ini adalah delapan perusahaan sub sektor industri perkebunan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) untuk periode tahun 2010-2015. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dan analisis jalur untuk menguji hipotesis yang dikembangkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada cukup bukti validitas teori pecking order, dan peran penting rasio hutang sebagai efek mediasi dari rasio keuangan lainnya terhadap harga saham perusahaan. Temuan menunjukkan bahwa ketika rasio hutang perusahaan menurun, harga saham perusahaan dapat ditingkatkan dengan meningkatkan rasio keuangan lainnya. Akhirnya, investor tidak perlu khawatir untuk membeli saham perusahaan yang menguntungkan dengan rasio hutang yang tinggi; Karena profitabilitas yang tinggi bisa mengurangi rasio hutang dan kemudian bisa meningkatkan harga saham perusahaan. Kata kunci: rasio keuangan, profitabilitas, rasio utang, harga saham, pecking order
PENGARUH SERVICE QUALITY TERHADAP LOYALITAS YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN MAHASISWA (Studi Kasus : Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Krida Wacana) Melitina Tecoalu Tecoalu, Melitina; Anwar, Roseline Mannuela
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 ABSTRACT  The number of universities in Indonesia make each of them compete for new students. One of the strategies of universities in order to survive in the competition is to provide satisfaction for their students. University is a facility for services provider where lecturers provide service in the form of teaching students with aim to prepare them to work. This research was conducted in order to determine the dimensions of service quality wich are infuential in creating satisfaction for Economic students in Krida Wacana Christian University. The probability sampling method with simple random sampling technique was used to determine the sample of respondents. The model was tested using Covariance-Based Structural Equation Modelling (AMOS). The result of the test showed that among the five dimensions of service quality, only two dimensions, empathy and assurance were proved significantly affect students satisfaction in Krida Wacana Christian University Faculty of Economics.  Keywords: service quality, customer satisfaction, customer loyalty   ABSTRAK  Banyaknya perguruan tinggi di Indonesia membuat masing-masing perguruan tinggi saling bersaing untuk mendapatkan mahasiswa baru. Salah satu strategi dari universitas untuk bertahan di dalam persaingan adalah dengan memberikan kepuasan bagi mahasiswanya. Universitas merupakan fasilitas penyedia jasa, dimana para dosen memberikan layanan dalam bentuk pengajaran kepada mahasiswa dengan tujuan untuk mempersiapkan mereka di dalam menghadapi dunia kerja. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menciptakan kepuasan bagi mahasiswa Fakultas Ekonomi UKRIDA. Teknik probability sampling dengan metode simple random sampling digunakan untuk pengumpulan sampel. Pengujian model dalam penelitian ini menggunakan Covariance-Based Structural Equation Modelling (AMOS). Hasil pengujian menunjukkan bahwa dari kelima dimensi kualitas layanan, hanya dua dimensi yaitu empathy dan assurance yang terbukti signifikan berpengaruh terhadap kepuasan mahasiswa Fakultas Ekonomi UKRIDA.  Kata kunci: kualitas layanan, kepuasan konsumen, loyalitas konsumen
PERSEPSI MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UKRIDA TENTANG KORUPSI DARI SUDUT PANDANG ETIKA BISNIS Andre Marvianta; Sunardi Sunardi
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

   ABSTRACT  The objectives of this research is to know students’ perception about corruption in Indonesia and about the fraudulent of the norms. The sample of this study is active students in Krida Wacana of Christian University. This research is conducted through survey method. The result shows that: there is no significant difference between students who have take Business Ethics and Profession and students who have not take Business Ethics and Profession about fraudulent the norms; there is no significant difference between students who have take Business Ethics and Profession and students who have not take Business Ethics and Profession about violation to the State; there is no significant difference between students who have take Business Ethics and Profession and students who have not take Business Ethics and Profession about private right or vested interest.  Keywords: students, corruption, norms  ABSTRAK  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa mengenai korupsi di Indonesia, ditinjau dari persepsi mahasiswa mengenai adanya tindakan melanggar norma-norma, persepsi mengenai adanya tindakan yang merugikan negara atau masyarakat secara langsung maupun tidak langsung, dan persepsi mahasiswa mengenai adanya tujuan untuk keuntungan pribadi atau golongan. Objek penelitian adalah mahasiswa aktif Fakultas Ekonomi Ukrida. Penelitian ini dilakukan dengan metode survei terhadap mahasiswa di Fakultas Ekonomi Ukrida. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan paham antara mahasiswa yang sudah mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi dengan mahasiswa yang belum mengikuti matakuliah Etika Bisnis dan Profesi mengenai tindakan melanggar norma-norma, tidak ada perbedaan paham antara mahasiswa yang sudah mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi dengan mahasiswa yang belum mengikuti matakuliah Etika Bisnis dan Profesi mengenai tindakan merugikan negara atau masyarakat secara langsung atau tidak langsung, tidak ada perbedaan paham antara mahasiswa yang sudah mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi dengan mahasiswa yang belum mengikuti mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi mengenai adanya tujuan untuk kepentingan pribadi atau golongan.  Kata kunci: mahasiswa, korupsi, norma
EFEK RASIO LIKUIDITAS, RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO AKTIVITAS PADA HARGA SAHAM YANG DIMEDIASI OLEH RASIO SOLVABILITAS PERUSAHAAN SUB-SEKTOR INDUSTRI PERKEBUNAN YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA Rudolf Lumbantobing
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to test the mediating effect of solvency ratio on the influence of liquidity ratio, profitability ratio, and activities ratio on stock prices of the listed companies in Indonesian Stock Exchange. The basic concepts of financial management stated that the financial ratios should have positive effect on stock price while solvency ratio increases. The population of this research is the company engaged in the field of plantation by using a selected sample which consist of eight listed industrial plantation sub-sector companies. The hypotheses testing in this study used the technique of multiple linear regression and path analysis.The results from the sample shown that there is nosufficient evidence of trade-off theory validity. In addition, when the ratio increases, the company’s solvency ratio increased liquidity ratios and profitability ratios will also increase the company’s stock price. But when a company’s solvency ratio increased with increment in the activity ratio will lower the stock price.The conclusion of this study is the solvency ratio has an important role as mediating the movement of stock price. And investors should not worry to buy shares of companies with high debt levels because the higher the level of profitability that can increase the company’s stock price. Keywords: liquidity, profitability, solvability, activity, stock exchange   ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh mediasi rasio hutang terhadap pengaruh rasio likuiditas, rasio profitabilitas, dan rasio aktivitas terhadap harga saham perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Konsep dasar manajemen keuangan menyatakan bahwa rasio keuangan harus memiliki efek negatif terhadap harga saham sementara rasio utang meningkat, sebaliknya. Sampel penelitian ini adalah delapan perusahaan sub sektor industri perkebunan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) untuk periode tahun 2010-2015. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dan analisis jalur untuk menguji hipotesis yang dikembangkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada cukup bukti validitas teori pecking order, dan peran penting rasio hutang sebagai efek mediasi dari rasio keuangan lainnya terhadap harga saham perusahaan. Temuan menunjukkan bahwa ketika rasio hutang perusahaan menurun, harga saham perusahaan dapat ditingkatkan dengan meningkatkan rasio keuangan lainnya. Akhirnya, investor tidak perlu khawatir untuk membeli saham perusahaan yang menguntungkan dengan rasio hutang yang tinggi; Karena profitabilitas yang tinggi bisa mengurangi rasio hutang dan kemudian bisa meningkatkan harga saham perusahaan. Kata kunci: rasio keuangan, profitabilitas, rasio utang, harga saham, pecking order
PENGARUH SERVICE QUALITY TERHADAP LOYALITAS YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN MAHASISWA (Studi Kasus : Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Krida Wacana) Melitina Tecoalu Melitina Tecoalu; Roseline Mannuela Anwar
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 ABSTRACT  The number of universities in Indonesia make each of them compete for new students. One of the strategies of universities in order to survive in the competition is to provide satisfaction for their students. University is a facility for services provider where lecturers provide service in the form of teaching students with aim to prepare them to work. This research was conducted in order to determine the dimensions of service quality wich are infuential in creating satisfaction for Economic students in Krida Wacana Christian University. The probability sampling method with simple random sampling technique was used to determine the sample of respondents. The model was tested using Covariance-Based Structural Equation Modelling (AMOS). The result of the test showed that among the five dimensions of service quality, only two dimensions, empathy and assurance were proved significantly affect students satisfaction in Krida Wacana Christian University Faculty of Economics.  Keywords: service quality, customer satisfaction, customer loyalty   ABSTRAK  Banyaknya perguruan tinggi di Indonesia membuat masing-masing perguruan tinggi saling bersaing untuk mendapatkan mahasiswa baru. Salah satu strategi dari universitas untuk bertahan di dalam persaingan adalah dengan memberikan kepuasan bagi mahasiswanya. Universitas merupakan fasilitas penyedia jasa, dimana para dosen memberikan layanan dalam bentuk pengajaran kepada mahasiswa dengan tujuan untuk mempersiapkan mereka di dalam menghadapi dunia kerja. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menciptakan kepuasan bagi mahasiswa Fakultas Ekonomi UKRIDA. Teknik probability sampling dengan metode simple random sampling digunakan untuk pengumpulan sampel. Pengujian model dalam penelitian ini menggunakan Covariance-Based Structural Equation Modelling (AMOS). Hasil pengujian menunjukkan bahwa dari kelima dimensi kualitas layanan, hanya dua dimensi yaitu empathy dan assurance yang terbukti signifikan berpengaruh terhadap kepuasan mahasiswa Fakultas Ekonomi UKRIDA.  Kata kunci: kualitas layanan, kepuasan konsumen, loyalitas konsumen
PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN PERTUMBUHAN PENJUALAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Jonathan Surya Widjaya
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT Share price reflect the value of the company in the capital market. The share price of a company can be valued by the company financial ratio. The purpose of this research is to help investors in making decision how to invest in capital market by analyzing financial ratios such as Earning Per Share (X1), Return On Equity (X2), and Sales Growth (X3) to Share Price (Y). Earning per Share is a comparison between the net profit and the number of oustanding shares. Return on Equity is to measure the company ability in obtaining profit which belong to the shareholders of the company. Sales growth is the changes of sales from a period to the next period. Share Price were formed by demand and supply of the shares. This research is pusing the purposive sampling techniques with 72 samples which taken from 18 manufacturing companies  in the consumer goods industry that meet the criteria during the period of the year 2011-2014. This research uses a Multiple linear regression analysis, Classical assumptions. Based on the  results of classical assumptions proved that the data which used in this research is normal and do not have multicollinearity, autocorrelation, and heteroscedasticity. The results of hypothesis testing that partially shows that the Earning per Share has significant positive influence to share price, Return on Equity and sales growth have no effect on share price. Keywords: earning per share, return on equity, sales growth, share price  ABSTRAK Harga saham mencerminkan nilai perusahaan di pasar modal. Harga saham suatu perusahaan dapat dinilai dengan rasio keuangan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk membantu para investor dalam pengambilan keputusan bagaimana melakukan investasi di pasar modal dengan menganalisis rasio keuangan seperti Earning Per Share (X1), Return On Equity (X2), dan Pertumbuhan Penjualan (X3) terhadap harga saham (Y).  Earning Per Share merupakan perbandingan antara pendapatan yang tersedia bagi pemegang saham biasa dan jumlah saham yang beredar. Return on Equity untuk mengukur seberapa besar kemampuan perusahaan dalam memperoleh laba yang menjadi hak bagi pemegang saham perusahaan. Pertumbuhan penjualan merupakan perubahan jumlah penjualan dari tahun ke tahun. Harga saham terbentuk karena adanya permintaan dan penawaran atas saham. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan purposive  sampling  dengan sampel sebanyak72 sampel yang terambil dari 18 perusahaan manufaktur dibidang industri barang konsumsi yang memenuhi kriteria selama periode tahun 2011-2014. Penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda, Uji Asumsi Klasik. Berdasarkan uji asumsi Klasik terbukti bahwa data yang digunakan dalam penelitian ini normal dan tidak memiliki multikolinieritas, autokorelasi, dan heteroskedastisitas. Hasil dari pengujian hipotesis menunjukkan bahwa secara parsial Earning Per Share signifikan berpengaruh positif  terhadap harga saham. Return On Equity  dan Pertumbuhan Penjualan tidak berpengaruh terhadap harga saham. Kata kunci: earning per share, return on equity, pertumbuhan penjualan, harga saham
PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA TERHADAP KEPUTUSAN MEMILIH PERGURUAN TINGGI (STUDI PADA MAHASISWA UKRIDA & UNTAR) Daniel Widjaja; Eka Desy Purnama
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT  This research is examined the impact of service maketing mix on student’s decision toward university choice. The objectives were: to determine factors of service marketing mix that affect student’s decision making and which factors are significantly affected it. The samples were students of Krida Wacana Christian University and students of Tarumanegara University. The findings shows that there is only two factors from service marketing mix that significantlyimpactstudent’s decision making. Those two factors were price (sig = 0.030) and promotion (sig = 0.039). This study conclude that students were consider lower price and promotion campaign that has been done by the university in order to decide their university selection. Keywords: service marketing, decision making, university choice,marketing mix and buying intention.   ABSTRAK  Penelitian ini membahas mengenai pengaruh bauran pemasaran jasa terhadap keputusan memilih Perguruan Tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah menentukan faktor-faktor apa saja dari bauran pemasaran jasa yang berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pemilihan Perguruan Tinggi. Sampel penelitian diperoleh dari para mahasiswa Universitas Kristen Krida Wacana dan mahasiswa Universitas Tarumanegara dengan jumlah sampel sebanyak 129 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya ada dua faktor dari bauran pemasaran jasa yang berpengaruh terhadap keputusan pemilihan Perguruan Tinggi. Kedua factor tersebut adalah harga dan promosiPenelitian ini menyimpulkan bahwa faktor harga dan promosi yang dilakukan oleh Perguruan Tinggilebih berdampak secara signifikan terhadap keputusan pemilihan Perguruan Tinggi. Kata kunci:  pemasaran jasa, keputusan pembelian, pemilihan universitas, bauran pemasaran dan niat melakukan pembelian. 

Page 1 of 1 | Total Record : 10


Filter by Year

2016 2016