Ganevi, Restu D.
Universitas Pendidikan Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBUATAN INSTRUMEN TES KINERJA BERBANTUAN SIMULATOR AC PADA KOMPETENSI DASAR PENGGANTIAN KOMPRESOR Ganevi, Restu D.; Munawar, Wahid; Berman, Ega T.
Journal of Mechanical Engineering Education Vol 6, No 1 (2019): Juni
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jmee.v6i1.18248

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan instrumen tes kinerja simulator AC untuk kompetensi dasar penggantian kompresor. Penelitian ini menggunakan metode penelitian daan pengembangan. Simulator dibuat sesuai dengan kondisi di dunia kerja agar tidak terjadi miskonsepsi serta dapat memudahkan siswa dalam mengenal dan mengaplikasikan materi pembelajaran dengan kehidupan sehari-hari. Komponen simulator terbagi menjadi dua bagian yaitu: komponen rangka dan mesin pendingin (kompresor, kondensor, pipa kapiler, dan evaporator). Subyek penelitian adalah simulator dan model pembelajarannya yang akan dikembangkan dalam pembelajaran tata udara. Instrumen pengumpulan data yaitu: jobsheet, angket, wawancara, dan observasi. Tes kinerja dilakukan pengujian expert judgement ahli dan keterbacaan dengan menggunakan rumus CVR dan CVI. Hasil penelitian terlah diperoleh desain instrumen tes kinerja simulator AC yang telah divalidasi dengan hasil bahwa intrumen tersebut layak untuk digunakan. Validitasi keterbacaan pada tes kinerja menunjukkan nilai yang angka layak untuk digunakan. Kesimpulan penelitian ini bahwa instrumen tes kiinnerja dengan bantuan silimator AC sudah layak untuk digunakan.