Tamimah, Tamimah
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL SYARIKAH : JURNAL EKONOMI ISLAM

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROFITABILITAS PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA Tamimah, Tamimah
JURNAL SYARIKAH : JURNAL EKONOMI ISLAM Vol. 6 No. 1 (2020): Jurnal Syarikah
Publisher : Program Studi Ekonomi Islam FEI UNIDA Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jsei.v6i1.2175

Abstract

Perbankan syariah di Indonesia telah menunjukkan trennya yang positif, bahkan lembagatersebut harus memiliki pondasi yang kuat untuk mempertahankan kemampuannya agardapat bersaing dengan perbankan syariah lainnya untuk mendapatkan profitabilitas yangdiharapkan. Kesuksesan tersebut dilihat dari banyak faktor salah satunya berdasarkanperforman perbankan syariah itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis NPF,FDR, CAR, dan BOPO sebagai variabel independen dan ROA sebagai variabel dependen. Jenispenelitian yang digunakan menggunakan data kuantitatif dengan menggunakan data panelsejak periode 2010-2017 dengan menggunakan metode random effect. Hasil menunjukkanvahwa variabel NPF, CAR, dan BOPO berpengaruh signifikan terhadap ROA, sedangkan FDRtidak berpengaruh terhadap ROA.