Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

MANAJEMEN KUALITAS PELAYANAN TRANSPORTASI LAUT DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN PELANGGAN PADA JASA BONGKAR MUAT Mulatsih, Retno; Wahyudi, Edi; Sumantri, Andar Sri
Jurnal Organisasi Dan Manajemen Vol 14 No 2 (2018)
Publisher : LPPM Universitas Terbuka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (615.823 KB) | DOI: 10.33830/jom.v14i2.160.2018

Abstract

This research is intended to explore the factors that influence customer satisfaction from loading and unloading services at PT. Pelindo III (Persero) Tanjung Emas Branch Semarang, Indonesia. This study has analyzed the factors of speed of stevedoring services, loading/unloading facilities/equipment, and empathy and its effect on customer satisfaction The respondents of this study were 80 customer companies consisting of Shipping Company, Shipload Expedition (EMKL)/PPJK, Freight Forwarding, and Loading and Unloading Company (PBM) operating in the Central Java and surrounding areas. The findings of the study with multiple linear regression analysis and hypothesis test, showed that there was a positive and significant influence on the variable loading and unloading service on customer satisfaction, loading/unloading facilities/equipment factors of satisfaction customers, as well as employee care (emphaty) on customer satisfaction. Penelitian ini dimaksudkan untuk menggali faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan pelanggan jasa bongkar muat pada PT. Pelindo III (Persero) Cabang Tanjung Emas Semarang, Indonesia. Penelitian ini menganalisis faktor kecepatan pelayanan bongkar muat, fasilitas/peralatan bongkar muat, dan empati serta pengaruhnya terhadap kepuasan pelanggan. Responden penelitian ini sebanyak 80 perusahaan pelanggan yang terdiri dari Perusahaan Pelayaran (Shipping Company), Ekspedisi Muatan Kapal Laut (EMKL)/PPJK, Freight Forwarding. Teknik sampling yang digunakan yaitu teknik random sampling, dalam melakukan analisis data dengan regresi linier berganda. Temuan penelitian dengan analisis regresi linear berganda dengan uji hipotesis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan antara variabel kecepatan pelayanan bongkar muat terhadap kepuasan pelanggan, faktor fasilitas/peralatan bongkar muat terhadap kepuasan pelanggan, serta kepedulian petugas (emphaty) terhadap kepuasan pelanggan.
ANALISIS KETERKAITAN DERET BERHINGGA BILANGAN ASLI DENGAN KOMBINASI TAHUN AJARAN 2019/2020 Boro, Ferdi Lete; MAKING, SAMUEL REX; Wahyudi, Edi
Jurnal Penelitian Pendidikan Matematika Sumba Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : STKIP Weetebula

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstrakDeret bilangan asli berhingga berdasarkan definisi terbaru merupakan bentuk deret aritmatika dengan suku awal nol dan suku terakhir m serta memiliki selisih atau beda tetap untuk setiap suku yang berdekatan yaitu satu. Kaitan antara deret bilangan asli berhingga dengan kombinasi yang akan ditunjukkan adalah hasil dari deret bilangan asli berhingga dapat ditentukan dengan menggunakan rumus kombinasi. Metode yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur untuk mencari konsep-konsep dasar dalam pencapaian tujuan yang diinginkan. Langkah-langkah dalam penelitian yaitu:1)        Menentukan barisan dan hasil deret bilangan asli berhingga .2)        Menentukan rumus kombinasi.3)        Menentukan hasil deret bilangan asli berhingga dengan rumus kombinasi.4)        Menerapkan kepada siswa sebagai pengetahuan baru yang dapat digunakan untuk mendapatkan solusi dari permasalahan matematis yang temukan.Adapun bentuk kaitan rumus yang menjadi tujuan sebagai berikut: Bentuk rumus di atas menunjukkan bahwa hasil deret bilangan asli berhingga dapat ditentukan dengan menggunakan rumus kombinasi. Kata kunci: Bilangan Asli, Deret Berhingga, KombinasiAbstractA series of finite natural numbers based on the latest definition is an arithmetic series with initial zero and final syllables m and has a fixed difference for each adjacent term, namely one. The relationship between a series of finite natural numbers with the combination to be shown is the result of a series of finite natural numbers that can be determined using a combination formula. The method to be used in this research is the study of literature to look for basic concepts in achieving the desired goals. The steps in the research are:1)        Determine the sequence and result of a finite sequence of natural numbers.2)        Determine the combination formula.3)        Determine the result of a series of finite natural numbers with a combination formula.4)        Apply to students as new knowledge that can be used to get solutions to mathematical problems found.As for the form of the relation formula that is the goal as follows: The form of the formula above shows that the results of a series of finite natural numbers can be determined using a combination formula.Keywords: Natural Numbers, Infinite series, Combination
ANALISIS SENTIMEN TERHADAP BERHENTINYA TIKTOKSHOP PADA MEDIA SOSIAL TWITTER MENGGUNAKAN ALGORITMA NAÏVE BAYES Sanjaya, Riki; Tohidi, Edi; Wahyudi, Edi; Kaslani, Kaslani
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 8 No. 1 (2024): JATI Vol. 8 No. 1
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v8i1.8443

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan besar dalam dunia perdagangan, salah satunya adalah munculnya perdagangan dengan sistem elektronik (PSE) yang memungkinkan transaksi jual beli dilakukan secara online. Tiktokshop adalah salah satu platform PSE yang populer di Indonesia [1], yang merupakan bagian dari aplikasi Tiktok yang menyediakan fitur jual beli produk. Namun, pada tanggal 04 Oktober 2023, pemerintah Indonesia mengeluarkan kebijakan untuk menutup Tiktokshop berdasarkan surat Menteri perdagangan no 31 tahun 2023. Alasan pemerintah adalah untuk melindungi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) tradisional dari persaingan tidak sehat yang ditimbulkan oleh Tiktokshop. Kebijakan ini menuai banyak reaksi di media sosial, khususnya di Twitter, yang menjadi salah satu media untuk menyuarakan pendapat dan aspirasi masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sentimen terkait penutupan Tiktokshop di Twitter menggunakan algoritma Naive Bayes, yang merupakan salah satu metode klasifikasi teks berdasarkan kemunculan kata-kata tertentu. Hasil analisis menunjukkan bahwa sebagian besar netizen yang berkomentar terkait penutupan Tiktokshop menunjukkan bahwa respon positif mendominasi dengan nilai prediksi positif 965, sedangkan respon negatif hanya 535 nilai akurasi 85.00%, margin error +-2.92% Precision 99,33% recall 77,20 %.