Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

EVALUASI AKUNTABILITAS PERAN PERANGKAT DESA TERHADAP PENGELOLAAN DANA DESA SEBAGAI IMPLEMENTASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (STUDI KASUS PADA DESA DI KECAMATAN SARIREJO) Amrozi, Akhmad Imam; Rosdianasari, Devi Linda
JURNAL RISET AKUNTANSI JAMBI Vol 3 No 1 (2019): JURNAL RISET AKUNTANSI JAMBI
Publisher : LPPM Universitasdiwangsa Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (656.418 KB) | DOI: 10.35141/jraj.v3i1.665

Abstract

Akuntabilitas merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan good governancekhususnya pada instansi pemerintah. Perwujudan akuntabilitas dapat dilakukan dengan menerapkan prinsip-prinsipnya. Tujuan dari penerapan prinsip-prinsip tersebut agar pemerintah dapat memperbaiki kualitas serta kinerja dari instansi pemerintahan agar menjadi pemerintah yang transparan dan berorentasi pada kepentingan publik serta mengetahui seberapa berperan perangkat desa dalam  akuntabilitas pengelolaan dana desa pada tahun anggaran 2018. Adapun konsep dari akuntabilitas didasarkan pada individu-individu atau kelompok jabatan dalam tiap klasifikasi jabatan bertanggungjawab pada kegiatan yang dilakukanya.  Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif yaitu metode penelitian yang berlandaskan filsafat positivesme, digunakan untuk meneliti pada populasi atau sampel tetentu. Populasi dalam penelitian ini merupakan seluruh perangkat desa pada 9 desa dikecamatan sarirejo. Sampel pada penelitian ini adalah perangkat desa pada desa di kecamatan sarirejo pada tahun anggaran 2018. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuesioner dan dokumentasi yang menggunakan data primer dan data skunder. Metode analisi data yang digunakan dalam penelitian ini melalui tahapan pengumpulandata, analisis data dan menyimpulkan hasil data yang diperoleh. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa akuntabilitas peran perangkat desa terhadap pengelolaan dana desa sebagai implementasi pemberdayaan masyarakat (studi kasus pada desa di kecamatan sarirejo) sudah sangat berperan. Hal ini telah dibuktikan dari hasil pengujian yang nilainya sebesar 95,1% yang dapat dilihat dari proses perencanaan, pelaksanaan, penatausahaan, pelaporan dan pertanggungjawaban yang dilakukan oleh perangkat desa di kecamatan sarirejo yang bertujuan untuk memberdayakan masyarakat dari dana desa yang diperoleh dan dipergunakan dengan baik sesuai dengan kebutuhan masyarakatnya.
Dynamics of Social Media Interaction: Implications for the Manifestation of Digital Business Image and Reputation in Public Perception Amrozi, Akhmad Imam; Ghofur, Abdul; Damayanti, Dhita Dhora; Suprapto, Hery; Sulaeman, Moh Muklis
Technology and Society Perspectives (TACIT) Vol 2 No 1 (2024): March 2024
Publisher : PT. LITERASI SAINS NUSANTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61100/tacit.v2i1.141

Abstract

In recent years, social media has experienced rapid growth as the primary platform for interaction, information sharing, and community building. This phenomenon has transformed the communication landscape and influenced how companies interact with consumers. This research aims to deeply understand and contextualize the dynamics of social media interaction, implications for the manifestation of image, and digital business reputation in public perception. The research method employed is a qualitative literature review using data from Google Scholar for the period 1998-2023. The study results indicate that the dynamics of social media interaction have become crucial in the digital era, particularly in shaping the image and reputation of digital businesses in the eyes of the public. These interactions include responses to content, user interactions, as well as the role of influencers and communities in shaping public opinion. The image and reputation of digital businesses are formed through various mechanisms on social media, including user reviews, recommendations, and content dissemination by other users.