This Author published in this journals
All Journal Jurnal Teknologi
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS MATAHARI BERBASIS MESIN STRILING UNTUK SKALA RUMAH TANGGA Syafriyudin, Syafriyudin; Susastriawan, A.A.P.; Sabdulah, Mursid; Gulo, Fitono
Jurnal Teknologi Vol 6 No 2 (2013): Jurnal Teknologi
Publisher : Jurnal Teknologi, Fakultas Teknologi Industri, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Indonesia sebagal negara tropis memiliki potensi untuk pengembangan pemanfaatan energl surya sebagal salah satu dari banyak sistem konversl energl surya, sistem konversl energl surya ini dapat di terapkan untuk mengatasi semakin menipis nya cadangan bahan bakar konvensional yang ada. Dalam penelilian ini menunjukkan bahwa temperatur relektor sebanding dengan temperatur silinder panas, reflektor aluminium dapat mematulkan panas matahari ke silinder panas dengan baik Uji unjuk kerja mesin striling tanpa beban diperoleh pada suhu 900C mesin start running dengan kecepatan 160 rpm sedangkan pada uji unjuk kerja mesin striling berbeban pada suhu 96 0C mesin start running dengan kecepatan 160 rpm. Kecepatan putaran mesin maksimal dicapai pada suhu 66,90C dengan kecepatan putar mencapai 482 rpm untuk kondisi uji unjuk kerja mesin Stirling tanpa beban sedangkan untuk kondisi uji unjuk kerja mesin slir1ing berbeban kecepatan putar mesin stir1ing dicapai pada suhu 1620C dengan kecepatan putar 236 rpm, pada percobaan berbeban generator menghasilkan tegangan 15, 7 volt dc