Soraya, Lusiana Rani
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PKn MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE TGT DI SD Soraya, Lusiana Rani; Asran, Mastar; Margiati, K.Y
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 6, No 3 (2017): Maret 2017
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (496.507 KB)

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan menggunakan Model Kooperatif Tipe TGT pada kelas V SDN 07 Kubu Raya. Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan bentuk penelitian tindakan kelas, dan bersifat kolaboratif. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar ovservasi serta dan lembar soal. Teknik analisis data yang digunakan yaitu rumus perhitungan rata-rata. Penelitian ini dilaksanakna sebanyak 3 siklus, Subjek penelitian 28 siswa. Dengan hasil 1) IPKG I pada siklus I 3,17. Siklus II 3,58. Siklus III 3,77. 2) IPKG II pada siklus I 3,20. Siklus II 3,49. Siklus III 3,88. 3) Aktivitas belajar siswa Siklus I 66%. Siklus II 84%. Siklus II 94%. Hasil belajar siklus I 79,91. Siklus II 88,21. Siklus III 95.   Kata Kunci: Aktivitas, Hasil Belajar, Pembelajaran PKn, Model Kooperatif Tipe TGT Abstract: This study attempts to describe oncreased activity and student study results in learning citizenship education use the model coopetative type TGT V grade school students 07 Kubu Raya. Methods used is descriptive to the research clas action, and to collaborative. Using techniques data collection sheets ovserving and sheets of about. Analysis techniques the data uses the calculation mean formula. This research held as much as 3 cycle, the subject of study 28 student. With the 1) IPKG I in I cycle of the 3,17, II cycle of the 3,58, III cycle of the 3,77. 2) IPKG II in I cycle of the 3,20, II cycle of the 3,49. III cycle of the 3,88. 3) Activity student learning I cycle of the 66%, II cycle of the 88%, III cycle of the 94%. 4) Study result I cycle of the 79.91, II cycle of the 88,21, III cycle of the 95. Keywords: Activity, Study result, learning Citizenship Education, A Cooperative Type TGT