Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Pelestarian Kudapan Kalua Kulit Jeruk Sebagai Warisan Gastronomi Sunda di Ciwidey Jawa Barat Firmani, Sofia Nuur; Turgarini, Dewi; Putra, Mandradhitya Kusuma
Gastronomy Tourism Journal Vol 5, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (665.658 KB) | DOI: 10.17509/gastur.v5i2.22225

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejarah, filosofi dan tradisi kalua kulit jeruk, serta untuk mengetahui bagaimana proses pembuatan kalua kulit jeruk dan menggambarkan kalua kulit jeruk dapat menjadi daya tarik wisata gastronomi sunda di Ciwidey, Jawa Barat . Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan metode wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini adalah penghasil kalua kulit jeruk. Hasil penelitian ini menggambarkan sejarah awal penemuan kalua kulit jeruk, makna nama "kalua" dan tradisi yang terkait dengan kalua kulit jeruk dan menggambarkan proses pembuatan pemilihan awal bahan untuk proses penjualan dan melestarikan kalua kulit jeruk dengan membuat paket wisata gastronomi dan membuat kemasan untuk kalua kulit jeruk lebih menarik. Diharapkan dengan adanya beberapa upaya konservasi maka kalua kulit jeruk semakin diminati oleh masyarakat.
Identitas Gastronomi dan Perspektif Pariwisata yang Berkelanjutan Mandradhitya Kusuma Putra
Jurnal Ilmiah Pariwisata Vol 26 No 1 (2021): Jurnal Ilmiah Pariwisata
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30647/jip.v26i1.1471

Abstract

Gastronomy is one of the main reason for people to visit certain places. Furthermore, it often reflects tourism destination cultural identity where most researcher found a strong relationship with the development of sustainable tourism. This research aimed to evaluate the identity of Cirebon as capital of gastronomy tourism in West Java and its role in creating sustainable tourism experience. It was qualitative approach research with triangulation data collection method and used an in-depth interview involving 15 respondents from tourists, private sector and government official representatives. SWOT analysis and flow model analysis were then conducted to obtain the findings. Researcher found that Cirebon’s gastronomy tourism identity is the result of melting pot of culture between Chinese, Arabs, India and Indonesia. It is then highly influenced with the availability of local commodities, native technic of producing food, prevailing norms, religion and believes, and socially controlled culture. Hence, the impact on sustainable tourism experience is profoundly high. This research is expected to give contribution in developing gastronomy tourism in Cirebon and as reference in more researches related with sustainable gastronomy tourism experience in general. Keywords: Gastronomi Tourism; Sustainable Tourism Development
Produk Kuliner Berbahan Baku Lokal dalam Pengembangan Wisata Kuliner di Desa Wisata Neglasari, Kecamatan Cisompet Kabupaten Garut Mandradhitya Kusuma Putra; Mohammad Liga Suryadana; Atang Sabur Safari; M Misran
Barista : Jurnal Kajian Bahasa dan Pariwisata Vol. 9 No. 1 (2022): Juni
Publisher : Unit Bahasa, Politeknik Pariwisata NHI Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34013/barista.v9i01.450

Abstract

Desa Wisata sebagai alternatif pemulihan pariwisata Indonesia disaat kondisi new normal merupakan pilihan yang tepat, seiring dengan meningkatnya pasar domestik yang menuntut jenis pariwisata dengan memiliki karakteristik personalized, customized, localized dan small scale dengan mengedepankan kegiatan wisata berkelanjutan. Salah satu aplikasi kegiatan wisata yang berkelanjutan dan bertanggungjawab, mayoritas wisatawan membeli produk makanan/kuliner lokal untuk berinteraksi dan bersentuhan dengan masyarakat serta budaya lokal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi produk kuliner berbahan baku lokal dalam mengembangkan Desa Wisata Neglasari, Kecamatan Cisompet Kabupaten Garut. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan dukungan data kualitatif. Teknik pengumpulan data penelitian ini berupa observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Adapun narasumber dari penelitian ini yaitu, perangkat desa, organisasi pariwisata, wisatawan, pelaku usaha kuliner, pengelola tempat wisata, dan pelaku usaha pariwisata lainnya. Teknik intrepretasi data menggunakan Analisa SWOT, dan Matrik IE digunakan sebagai alat untuk menentukan strategi dan Matrik QSPM digunakan untuk menentukan skala prioritas dari strategi yang dipilih. Hasil dari penelitian dapat disimpulkan bahwa Desa Wisata Neglasari berpotensi untuk mengembangkan wisata kuliner karena memiliki sumber daya dan dukungan dari pihak pemerintah daerah maupun masyarakat lokal yang tergabung di dalam organisasi pariwisata. Strategi yang menjadi prioritas ialah pengembangan produk, strategi integrasi kedepan dan penetrasi pasar. Keywords: Desa Wisata, Wisata Kuliner, Pariwisata Berkelanjutan
Produk Kuliner Berbahan Baku Lokal dalam Pengembangan Wisata Kuliner di Desa Wisata Neglasari, Kecamatan Cisompet Kabupaten Garut Mandradhitya Kusuma Putra; Mohammad Liga Suryadana; Atang Sabur Safari; M Misran
Barista : Jurnal Kajian Bahasa dan Pariwisata Vol. 9 No. 1 (2022): Juni
Publisher : Unit Bahasa, Politeknik Pariwisata NHI Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34013/barista.v9i01.450

Abstract

Desa Wisata sebagai alternatif pemulihan pariwisata Indonesia disaat kondisi new normal merupakan pilihan yang tepat, seiring dengan meningkatnya pasar domestik yang menuntut jenis pariwisata dengan memiliki karakteristik personalized, customized, localized dan small scale dengan mengedepankan kegiatan wisata berkelanjutan. Salah satu aplikasi kegiatan wisata yang berkelanjutan dan bertanggungjawab, mayoritas wisatawan membeli produk makanan/kuliner lokal untuk berinteraksi dan bersentuhan dengan masyarakat serta budaya lokal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi produk kuliner berbahan baku lokal dalam mengembangkan Desa Wisata Neglasari, Kecamatan Cisompet Kabupaten Garut. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan dukungan data kualitatif. Teknik pengumpulan data penelitian ini berupa observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Adapun narasumber dari penelitian ini yaitu, perangkat desa, organisasi pariwisata, wisatawan, pelaku usaha kuliner, pengelola tempat wisata, dan pelaku usaha pariwisata lainnya. Teknik intrepretasi data menggunakan Analisa SWOT, dan Matrik IE digunakan sebagai alat untuk menentukan strategi dan Matrik QSPM digunakan untuk menentukan skala prioritas dari strategi yang dipilih. Hasil dari penelitian dapat disimpulkan bahwa Desa Wisata Neglasari berpotensi untuk mengembangkan wisata kuliner karena memiliki sumber daya dan dukungan dari pihak pemerintah daerah maupun masyarakat lokal yang tergabung di dalam organisasi pariwisata. Strategi yang menjadi prioritas ialah pengembangan produk, strategi integrasi kedepan dan penetrasi pasar. Keywords: Desa Wisata, Wisata Kuliner, Pariwisata Berkelanjutan