Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS TINGKAT AKURASI FSM DALAM PERAMALAN IPM INDONESIA MENGGUNAKAN GUI MATLAB Vera Mandailina; Syaharuddin; Dewi Pramita; Sirajuddin
Jurnal Pemikiran dan Penelitian Pendidikan Matematika (JP3M) Vol 1 No 2 (2018): Edisi November
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengembangan Reka Karya Amerta (REKARTA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1100.248 KB)

Abstract

This study aims to determine the best method in the forecasting system by creating a mathematical model of time series data in the form of Indonesia's Human Development Index (HDI) in 2010-2017. The methods tested are Moving Average (SMA, WMA and EMA), Exponential Smoothing Method (SES and DES), Naive Method, and Artificial Neural Network (Back Propagation). Then to see the level of accuracy based on MAD, MSE, and MAPE of each method. Determination of the best method in the forecasting system is very helpful in the process of forecasting data in the field which has implications for the government's decision system in making policies or decisions especially in the population, education, and people's economies. The best simulation method for predictions is the Exponential Smooting Holt Method with the predicted results of 2018 of 71.42 with the smallest MAD, MSE, and MAPE of 0.037; 0.001; and 0.053.
MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA MELALUI PEMANFAATAN MEDIA BELAJAR BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN MIT APP INVENTOR Habib Ratu Perwira Negara; Syaharuddin Syaharuddin; Kiki Riska Ayu Kurniawati; Vera Mandailina; Farah Heniati Santosa
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 2, No 2 (2019): Mei
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (197.906 KB) | DOI: 10.31764/jpmb.v2i2.887

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan minat belajar matematika siswa dengan menggunakan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) khususnya Smartphone dalam bentuk aplikasi android. Tim pengabdian membuat media pembelajaran berbasis Android menggunakan Mit App Inventor sebanyak 36 media, metode pada pelatihan ini dengan cara sosialisasi kepada siswa SMP/MTs di Lombok Barat dengan melibatkan beberapa mahasiswa sebagai tutor sebaya. Hasil yang diperoleh, para peserta sangat antusias dalam mengikuti kegiatan, hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya peserta yang bertanya, dan mencoba media pembelajaran yang telah dikembangkan, serta semangat yang ditunjukkannya dalam mempresentasikan hasil skor yang diperoleh dari quis pada setiap media pembelajarannya