This Author published in this journals
All Journal JURNAL FLYWHEEL
Alifia Yesi,Frista Yessita,Devva,SitiAisyah,Ina Anggraini
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Alat Pembuatan Kotak Kardus Yang Ergonomis Berdasarkan Ukuran Anthropometri Mujiono; Sujianto; Hardianto; Alifia Yesi,Frista Yessita,Devva,SitiAisyah,Ina Anggraini
JURNAL FLYWHEEL Vol 11 No 2 (2020): Jurnal Flywheel
Publisher : Teknik Mesin S1 ITN Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/flywheel.v11i2.2848

Abstract

Tim abdimas melakukan pertemuan untuk membahas pelaksanaan yang akan dilakukan untuk melakukan survey kelokasi mitra yang akan dijadikan obyek untuk abdimas. Tujuan dari survey ini untuk mengetahui apa saja yang dibutuhkan oleh mitra, hasilnya informasi yang diperoleh dari mitra adalah sering terjadinya kecelakaan, rusak, ukuran tidak bisa sama dalam melakukan pembuatan kotak kardus karena alat yang dipergunakan masih sangat sederhana yaitu cutter, pisau potong tekan atau pisau silet, mal kotak kardus dan mal kotak kardus dibedakan jadi dua sisi, sisi kanan dan sisi kiri kemudian kedua sisi tersebut dilem pakai lem kayu. Melihat kondisi yang terjadi pada mitra tersebut maka tim abdimas akan mengembangkan/inovasi perancangan alat pembuatan kotak kardos dengan menggunakan alat dengan desain ergonomis. Desain ergonomis yang dimaksud adalah desain alat yang menghasilkan suatu sistem kerja dengan menggunakan ukuran anthropometri., dengan tujuan agar supaya mitra lebih mudah untuk mengunakan alat tersebut dan menghidari sering terjadinya kecelakaan, kerusakan, sehingga pekerjaan mitra lebih effektif,effisien dapat menghemat waktu sehingga hasil jauh lebih baik dan produktif. Melihat masalah yang dihadapi mitra maka tim abdimas membuatkan alat dengan menggunakan data anthropometri dengan ukuran alat tinggi 105 cm, lebar 77 cm dan panjang 85 cm, sehingga dapat meningkatan produktifitas dari 2.4 kodi per jam menjadi 9.6 kodi per jam.