Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Interferon Gamma Release Assay sebagai Diagnosis Infeksi Laten Mycobacterium tuberculosis Evriana Citra
Medula Vol 10 No 3 (2020): Medula
Publisher : CV. Jasa Sukses Abadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53089/medula.v10i3.90

Abstract

Mycobacterium tuberculosa (Mtb) infection is influenced by host-specific factors and pathogens interacting with the environment in a complex way to determine the outcome of infection. The result of infection with Mycobacterium tuberculosa is one of three possible outcomes, which are cured, latent, or active. asymptomatic latent tuberculosis infection, which is defined as a state of persistent bacterial viability, immune control, and no evi- dence of clinically manifested active tuberculosis. Latent tuberculosis infection (LTBI) is a persistent immunological evidence in the asymptomatic phase of active TB infection. LTBI can develop into active TB that depends on host factors, pathogens and the environment. The diagnosis of LTBI can reduce the rate of active TB by providing preventive therapy. At present one of the checks that can diagnose LTBI is the examination of Interferon Gamma Release Assay (IGRA) in addition to the tuberculin skin test (TST). The purpose of this study was to determine the specificity and sensitivity of the IGRA examination as a diagnosis of latent Mycobacterium tuberculosis infection. The result is IGRA examination is more specific and sensitive, unless active with TST that is unable to determine active TB or not
Hubungan Beban Kerja Mental terhadap kejadian Abortus pada Pekerja Bruruh Pabrik di PT. Great Giant Pineapple Ratna Dewi Puspita Sari; Soraya Rahmanisa; Evriana Citra
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung Vol 3, No 1 (2019): JK Unila
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jk unila.v3i1.2214

Abstract

Abortus merupakan salah satu penyebab kematian ibu, Komplikasi abortus berupa perdarahan atau infeksi dapat menyebabkan kematian. Abortus didefinisikan sebagai ancaman pengeluaran janin sebelum janin bisa hidup di luar kandungan dengan usia kehamilan kurang dari 20 minggu serta berat janin 500 gram. Salah satu faktor penyebab abortus adalah aktifitas yaitu aktifitas fisik dan mental, aktifitas mental dapat menimbulkan beban kerja yaitu beban kerja mental. Tujuan penelian ini adalah untuk mengetahui adanya hubungan beban kerja mental terhadap kejadian abortus. Beban kerja mental dapat menimbulkan stress kerja, Stres dapat mempengaruhi sistem kekebalan tubuh dan endokrin dengan secara langsung mempengaruhi pertumbuhan janin hingga menyebabkan abortus. Penelitian ini merupakan analitik observasional dengan ranncangan cross sectional, Instrumen penelitian adalah kuisioner beban kerja mental NASA tlx. Hasil penelitian berdasarkan uji chi square menunjukkan bahwa p=0,000. Ini menunjukkan bahwa terjadi peningkatan resiko untuk terjadi abortus pada pekerja dengan beban kerja mental yang berat. Disimpulkan bahwa Terdapat hubungan antara beban kerja mental terhadap kejadian abortus pada pekerja buruh pabrik di PT. Grat Giant Pineapple.Kata kunci : Abortion, Mental workload.