Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : ASSET: Jurnal Manajemen dan Bisnis

Efektifitas Customer Satisfaction Sebagai Pemediasi dalam Membangun Repurchase Intention Layanan Transportasi Maxim Shidiqy, Dhiya'u; Triyono, Bambang
ASSET: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 6, No 2 (2023): Desember
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/asset.v6i2.7697

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas peran customer satisfaction dalam memediasi service quality dan customer value dalam membangun repurchase intention Maxim. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah member Nubita Babyfood yang menggunakan layanan transportasi Maxim dengan sampel sebanyak 76 responden. Pedoman ukuran sampel dengan menggunakan sampel jenuh. analisis data pada penelitian ini dengan teknik statistik deskiptif dan analisis statistik inferensial dengan aplikasi SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa  Service quality terbukti tidak berpengaruh terhadap customer satisfaction namun terbukti berpengaruh terhadap repurchase intention, baik lansung maupun dengan mediasi customer satisfaction. Sedangkan customer value terbukti berpengaruh posistif dan signifikan terhadap customer satisfaction dan pengaruhnya terhadap repurchase intention dengan mediasi customer satisfaction. Namun customer value tidak berpengaruh terhadap repurchase intention secara langsung.