Siddeh, Khoirul Anam
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DALAM ISLAM “Toleransi Beragama Dalam Kehidupan Masyarakat” Siddeh, Khoirul Anam; Bakri, Maskuri -
el-Buhuth: Borneo Journal of Islamic Studies EL BUHUTH: BORNEO JOURNAL OF ISLAMIC STUDIES VOL 4 NO 1, 2021
Publisher : IAIN Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21093/el-buhuth.v4i1.3585

Abstract

ABSTRACT Tolerance (tasamuh) is one of the core teachings of Islam which is very urgent to continue to be developed and built in a multicultural society. With tolerance we can appreciate and accept differences with others. So that everything goes according to nature, peacefully, without any coercion and threats from other parties.History records that Muslims have a very high tolerance, starting from the period of the Prophet, the period of the Companions, and subsequent generations. In Indonesia, Muslims have very good tolerance for followers of other religions, so they can live side by side in peace. But on the other hand, recently there have been various conflicts that have led to violence between religious communities. Seeing this phenomenon, it is necessary for the cooperation of all parties to initiate, seek, and realize tolerance in the daily life of this nation's multicultural society. So that the ideals of the formation of a civil society, namely a society that is inclusive, tolerant, humanist, and egalitarian, is actually achieved and is a reality. Keywords: Cooperation-Respect-Tolerance  ABSTRAK Toleransi (tasamuh) ini didefinisikan sebagai satu dari berbagai ajaran utama dalam ajaran dari agama Islam yang begitu penting yang wajib untuk dibangun dan juga dikembangkan secara terus-menerus dalam kehidupan masyarakat yang multikultural. Dengan toleransi ini, semua orang dapat menerima dan juga menghargai berbagai perbedaan dengan yang lainnya, oleh sebab itu semua hal akan berlangsung dengan damai, alami dan tidak terdapat ancaman dan juga paksanaa dari pihak manapun.Dalam catatan historisnya, bahwa umat Islam memiliki toleransi yang kuat dan tinggi semenjak era Rasulullah, para sahabat, dan berbagai generasi setelahnya. Umat islam yang ada di Negara Indonesia ini memiliki sikap dan tindakan toleransi yang kuat dan juga baik dengan pemeluk dari agama yang lainnya, dengan demikian dapat hidup rukun dan juga berdampingan dengan baik. Akan tetapi, dalam suatu fenomena tertentu, akhir-akhir ini timbul beberapa konflik yang tidak kunjung selesai yang berkaitan dengan kekerasan yang memperlibatkan antar umat agama tertentu. Dengan berbagai fenomena yang ada ini, dengan demikian mendesak dibutuhkan kerjasama yang memperlibatkan seluruh pihak guna mewujudkan, menggagas dan juga mengupayakan toleransi dalam kehidupan masyarakat yang multikultural ini. Demikian, impian untuk terciptanya masyarakat yang madani ini dapat terwujud, yakni suatu masyarakat yang bersikap egaliter, humanis, toleran dan juga inklusif ini dapat terwujud Kata Kunci : Kerjasama-Menghargai-Toleransi