Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Aplikasi Wifi TB dengan Metode Delon and Mclean: Studi Kasus Klinik Kabupaten Purwakarta Imelda Fitriana; Dayan Singasatia; Ismi Kaniawulan
sudo Jurnal Teknik Informatika Vol. 2 No. 3 (2023): Edisi September
Publisher : Ilmu Bersama Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56211/sudo.v2i3.324

Abstract

Pengguna aplikasi Wajib Notifikasi tuberkulosis (Wifi TB) diimplementasikan di lingkungan Klinik Kabupaten Purwakarta. Pada penelitian ini dilakukan penyebaran kuesioner pra penelitian yang digunakan sebagai data pendukung penelitian yang disebarkan kepada Petugas di lingkungan Klinik Kabupaten. ditemukan beberapa permasalahan yang dirasakan oleh pengguna Wajib Notifikasi Tuberkulosis (Wifi TB). Permasalahan yang dirasakan oleh pengguna saat mengakses Wajib Notifikasi Tuberkulosis (Wifi TB) antara lain, terdapat fitur dalam sistem yang tidak berfungsi dengan baik, Sering terjadinya server yang down, Sistem yang kurang responsive, Tampilan kurang menarik dan susah dipahami, Tidak user friendly, Pengguna merasa sistem susah dioperasikan. Hal ini pada akhirnya mengarah pada tingkat kepuasan yang berbeda untuk setiap pengguna. Tujun Penelitian untuk menguji faktor apa saja yang dapat mempengaruhi kepuasan pengguna Aplasi Wajib Notifikasi Tuberkulosis (Wifi TB). Model penelitian yang digunakan adalah DeLone & McLean Penelitian ini pengolahan datanya menggunakan aplikasi SPSS versi 26.0 dan IBM SPSS dan SmartPLS 4. Hasil penelitian ini yaitu hipotesis ke-1 Service Quality (SQR) berpengaruh positif dan signifikan terhadap User Satisfaction (US), hipotesis ke-2 Sistem Quality (SQ) berpengaruh positif dan signifikan terhadap User Satisfaction (US), hipotesis ke-3 Information Quality (SQL) berpengaruh positif dan signifikan terhadap User Satisfaction (US) hipotesis ke-4 User Satisfaction (US) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Net Benefit (NB).
ANALISIS PENERIMAAN APLIKASI MYPERTAMINA MENGGUNAKAN METODE TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) Rendra Faisal Jatnika; Ismi Kaniawulan; Dayan Singasatia
JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Vol 14 No 2 (2023): September
Publisher : UNIVERSITAS STEKOM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/jtikp.v14i2.714

Abstract

In an effort to protect and maintain customer loyalty, PT Pertamina introduced a loyalty program called MyPertamina. This application allows customers to make non-cash transactions through LinkAja! Meanwhile, the government is currently testing official transactions for fuel oil (BBM), diesel and pertalite subsidies, through this program. The objective of this research is to recognize the determinants that influence the public's acceptance of the MyPertamina application. In this study, the Technology Acceptance Model (TAM) approach is utilized to gauge the extent to which users accept technology based on their behavior. There are four variables in TAM that are used, namely Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, Behavioral Intention to Use, and Actual System Use. As many as 160 respondents who are users of the MyPertamina application are the subject of this study, selected using the Lemeshow formula. The results showed that after the primary data was processed using the SPSS application, hypothesis testing was carried out using Structural Equation Modeling (SEM). In addition, Perceived Ease of Use also has a positive and significant effect on Behavioral Intention to Use and Actual System Use. However, there is no positive and significant effect between Behavioral Intention to Use and Actual System Use.
IMPLEMENTASI INTRUSION DETECTION SYSTEM (IDS) SNORT SEBAGAI SISTEM KEAMANAN MENGGUNAKAN WHATSAPP DAN TELEGRAM SEBAGAI MEDIA NOTIFIKASI Tommy Purnama; yusuf muhyidin; dayan singasatia
JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Vol 14 No 2 (2023): September
Publisher : UNIVERSITAS STEKOM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/jtikp.v14i2.726

Abstract

Intrusion Detection System (IDS) adalah sebuah sistem yang berfungsi untuk mengidentifikasi dan mendeteksi serangan yang dilakukan oleh pihak-pihak yang tidak sah pada sebuah jaringan. Namun, beberapa sistem IDS yang ada saat ini memiliki kekurangan dalam memberikan notifikasi kepada administrator jika terjadi serangan, terkadang administrator mungkin tidak dapat memantau jaringan setiap saat. Hal ini dapat menyebabkan serangan yang tidak terdeteksi pada jaringan dan memberikan celah bagi peretas untuk mengambil kendali atas sistem. Oleh karena itu, perlu adanya Implementasi IDS menggunakan WhatsApp dan Telegram sebagai Media Notifikasi untuk memastikan keamanan jaringan yang lebih baik dan efektif. Network Development Life Cycle (NDLC) adalah sebuah pendekatan yang digunakan untuk mengembangkan atau merancang sistem jaringan komputer. Metode ini memungkinkan pemantauan terhadap sistem yang sedang dirancang atau dikembangkan agar dapat mengetahui kinerjanya dengan lebih baik, Metode NDLC terdiri dari 6 (enam) tahapan yaitu Analysis, Design, Simulation Prototype, Implementation, Monitoring dan Management. Setelah dilakukan pengujian, disimpulkan bahwa IDS Snort dapat mengidentifikasi dan mendeteksi berbagai serangan, seperti ping attack (ICMP Traffic), Port Scanning, serta DOS/DDOS UDP Flooding yang ditujukan ke server berdasarkan rules IDS yang dibuat dan juga bash shell mampu merekam dan mengirimkan pesan alert ketika terjadi serangan melalui WhatsApp dan Telegram. Jumlah pesan alert yang terkirim berbeda tergantung pada jenis serangan, durasi serangan dan juga media notifikasi yang digunakan.
Analisis Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Penyewaan Alat Outdoor & Booking Online Trip Pendakian Berbasis Website Muhammad Asep Budiana; Dayan Singasatia; Dede Irmayanti
Blend Sains Jurnal Teknik Vol. 2 No. 2 (2023): Edisi Oktober
Publisher : Ilmu Bersama Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56211/blendsains.v2i2.348

Abstract

Kebutuhan akan halnya sebuah informasi yang sangat baik pada sistem penyewaan alat outdoor & booking online trip pendakian Warbah Adventure sangatlah penting, namun sistem transaksi di sana masih manual. Sering kali customer datang ke toko hanya untuk memesan sebuah tenda dan terkadang barang yang hendak disewa tersebut tidak tersedia. Adapun tujuan penelitian yang dilakukan ini adalah membangun sebuah sistem informasi penyewaan alat outdoor & booking online trip pendakian. Dengan menggunakan metode Waterfall, perancangan sistem menggunakan UML, software pemrograman menggunakan CodeIgniter, menggunakan bahasa PHP dan database MySQL diharapkan prosesnya lebih terstruktur. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, penulis berhasil membuat sebuah sistem informasi dari perancangan dan pembangunan aplikasi penyewaan alat outdoor & booking online trip pendakian berbasis website. Sistem tersebut memiliki fitur rental alat, booking trip pendakian, serta mempermudah customer dan admin untuk mendata transaksi di Warbah Adventure. Hasil tersebut dapat dimanfaatkan sebagai media promosi dan penyewaan online agar dapat dengan mudah diakses oleh orang banyak. Pengguna juga dapat merasakan kemudahan yang ada di dalam sistem tersebut sehingga memaksimalkan proses transaksi serta efisiensi jasa pendakian.
ANALISIS PENERIMAAN FITUR SHOPEE PAYLATER PADA APLIKASI SHOPEE MENGGUNAKAN TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) Fachry Nurfaidzi; Ismi Kaniawulan; Dayan Singasatia
Jurnal Informatika Teknologi dan Sains (Jinteks) Vol 5 No 4 (2023): EDISI 18
Publisher : Program Studi Informatika Universitas Teknologi Sumbawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/jinteks.v5i4.3262

Abstract

Commercial organizations or companies must use e-commerce to remain competitive on a worldwide scale. Shopee is the most popular e-commerce, the features provided are related to the payment system, is the SPaylater feature. The paylater that is widely used throughout 2021 is Shopee Paylater as much as 78.4%. Applying the Technology Acceptance Model (TAM) method with four constructs namely Perceived usefulness, Perceived ease of use, Attitude to use, Actual system use, and one external variable namely Trust, this study aims to find out what influences the acceptance of the Spaylater feature in the Shopee application. Utilizing the structural equation model (SEM) as a hypothesis test. The findings from this study found a significant positive effect between Trust on Perceived Ease of Use and Perceived Usefulness. Then found a significant positive effect between Perceived Ease of Use, Perceived Usefulness on Attitude Toward Using and Attiude Toward Using a significant positive effect on Actual System Use.
Design And Develop A Mobile-Based Tour Guide Application In Purwakarta City Nina Nuraprian; Meriska Defriani; Dayan Singasatia
RISTEC : Research in Information Systems and Technology Vol. 2 No. 2 (2021): JURNAL RISTEC : Research in Information Systems and Technology
Publisher : RISTEC : Research in Information Systems and Technology

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract Puwrakarta City is one the regencies in West Java that is currently developing. Purwakarta city is located in a geographical area thatis rich in natural attraction, culinary tourism, and cultural tourism so that the city of Purwakarta become a tourist attractio, but not all tourist attractions in the city of purwakarta are know by local tourists and tourists outside the srea who want to visit and the lack of information anda there are many remote areas which are very unfortunate to miss its tourist attraction. Therefore, a mobile-based tourism application was made to make it easier for tourists to find tours. This software development uses the waterfall method to the dev stage, software modeling uses the Unified modeling Language (UML) modeling which consists of 4 stage, namely use case diagrams, activity diagrams, sequence diagrams, and class diagrams, with programming language using Dart, Firebase database, and using Flutter. This research produces a mobile-based application that has information about natural tourism, culinary tourism, and cultural tourism to that it can be used to disseminate between locak tourists and tourists outside the area in Purwakarta City.
Decision Support System for Selection of Achieving Student Using Weighted Product Method in SMA XYZ Imam Ma'ruf Nugroho; Candra Dewi Lestari; Imay Kurniawan; Dayan Singasatia
RISTEC : Research in Information Systems and Technology Vol. 5 No. 1 (2024): JURNAL RISTEC : Research in Information Systems and Technology
Publisher : RISTEC : Research in Information Systems and Technology

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The decision support system is able to provide the best recommendations from existing alternatives based on calculation results. One method that can be implemented is the Weighted Product (WP) Method.  The Weigted Product method is a method whose solution uses multiplication to connect attribute values, where the value must be raised to the power of the weight value of the attribute in question. In the academic activities of a Senior High School (SMA), there are activities to select outstanding students. This activity aims to ensure that students who excel can become school representatives in various activities at the sub-district, regency, provincial and national levels. The criteria used in this research are average grades, attendance, attitudes and behavior, extracurriculars, and non-academics. The case study used a total of five alternatives. The implementation results show that the alternative with the highest V value calculation results, namely 0.238, can be recommended as an outstanding student.
Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) Menggunakan Metode EUCS (Studi Kasus ASN di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Purwakarta) Haryani, Rani; Singasatia, Dayan; Kaniawulan, Ismi
Jurnal Teknologi Sistem Informasi Vol 3 No 2 (2022): Jurnal Teknologi Sistem Informasi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi, Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/jtsi.v3i2.3050

Abstract

Sistem Informasi Tambahan Penghasilan Pegawai adalah sistem elektronik yang memuat mekanisme penilaian kinerja Pegawai Negeri Sipil. Fungsi Sistem Informasi Tambahan Penghasilan Pegawai adalah untuk mempermudah pengelolaan kinerja ASN pada instansi/perangkat daerah yaitu dalam memonitoring kehadiran, memonitoring kumulatif indisipliner, memonitoring pembayaran tunjangan kinerja, membuat dan memonitoring laporan kinerja ASN, membuat Sasaran Kinerja Pegawai (SKP), dan mempermudah melakukan penilaian prestasi kerja ASN. Terdapat beberapa permasalahan dalam Sistem Informasi Tambahan Penghasilan pegawai seperti sistem mengalami delay dalam kehadiran, yang mana tidak langsung menampilkan kehadiran pada saat pegawai melakukan absensi dan menampilkan rekapitulasi tunjangan kinerja yang kurang sesuai. Tujuan penelitian ini untuk menguji faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan pengguna Sistem Informasi Tambahan Penghasilan Pegawai dengan menggunakan metode penelitian End User Computing Satisfaction (EUCS) yang berfokus pada 5 konstruk diantaranya Isi (Content), Akurat (Accuracy), Bentuk (Format), Kemudahan Penggunaan (Ease of use), dan Ketepatan waktu (Timeliness) serta menggunakan analisis Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Content, Accuracy, Format, dan Timeliness terdapat pengaruh signifikan terhadap User Satisfaction. Sedangkan Variabel Ease of Use tidak terdapat pengaruh signifikan terhadap User Satisfaction.
Object Tracking Menggunakan Algoritma You Only Look Once (YOLO)v8 untuk Menghitung Kendaraan Hayati, Nurhaliza Juliyani; Singasatia, Dayan; Muttaqin, Muhamad Rafi
Komputa : Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika Vol 12 No 2 (2023): Komputa : Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika
Publisher : Program Studi Teknik Informatika - Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/komputa.v12i2.10654

Abstract

Kendaraan adalah alat transportasi yang sudah ada pada zaman dahulu sampai saat ini, banyak masyarakat menggunakan kendaraan seperti mobil dan sepeda motor. Pencacahan jenis dan jumlah kendaraan dilakukan untuk mengumpulkan informasi data lalu lintas. Dalam memperoleh parameter data jumlah kendaraan, masih menggunakan perhitungan secara manual biasanya rentan dengan kesalahan serta memakan banyak waktu serta tenaga. Penerapan Artificial Intelligence seperti deteksi objek merupakan bidang pada computer vision. Pada intelligent transportation system, data lalu lintas menjadi kunci untuk melakukan penelitian serta merancang sebuah sistem. Untuk mengatasi permasalahan peneliti melakukan object tracking menggunakan algoritma You Only Look Once (YOLO)v8 untuk mendeteksi jenis dan menghitung jumlah kendaraan. Metodologi yang diterapkan adalah AI Project Cycle tahapan yang digunakan problem scoping, data acquisition, data exploration, modelling, dan evaluation confusion matrix. Hasil evaluation confusion matrix diperoleh tingkat accuracy 89%, precision 89%, recall 90% dan perbandingan precision, recall yang dibobotkan diperoleh nilai F1-Score sebesar 89%. Dengan demikian algoritma You Only Look Once (YOLO)v8 cukup akurat mendeteksi object tracking untuk menghitung kendaraan.