Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JURNAL CERDAS PROKLAMATOR

KEBIJAKAN PENDIDIKAN DI SEKOLAH DASAR PADA MASA PANDEMI COVID-19 Agasi, Diren; Putri, Anggun Radika; Devi, Meila Yufrina; Rusdinal; Gistituanti, Nurhizrah
Cerdas Proklamator Vol 10 No 2 (2022): JURNAL CERDAS PROKLAMATOR
Publisher : Study program PGSD FKIP Universitas Bung Hatta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37301/cerdas.v10i2.122

Abstract

Kegiatan belajar dan pembelajaran apapun situasi yang melanda suatu daerah disatuan pendidikan tertentu haruslah tetap dilanjutkan dan terlakasana bagi semua siswa seperti wabah pandemic covid-19 saat ini. Majunya taraf hidup pada suatu negara tergantung pada tingkat pendidikan yang maju, dimana tingkat pendidikan yang sangat berkualitas  akan membentuk generasi yang cakap serta terampil dalam menghadapi tantangan global saat ini. Situasi saat ini yang diakibatkan oleh penyebaran covid-19 yang sangat masih diseluruh dunia menyebabkan perubahan yang terjadi pada kehidupan tidak terkecuali pada bidang pendidikan yang pada hakekatnya belajar itu menerapkan sistem pertemuan lansung atau tatap muka di sekolah, sekarang menjadi proses pembelajaran yang mengharuskan siswa belajar dari rumah melalui platform digital dan sebagainya. Situasi yang terjadi saat ini menyebabkan semua pihak yang berkaitan dengan dunia pendidikan harus menggunakan model ataupun metode pembelajaran yang tepat sehingga tujuan dari pembelajaran itu tetap terlaksana walaupun pembelajaran dilakukan secara tidak lansung disekolah. Penelitian yang dikembangkan ini memiliki tujuan dalam pengkajian mengenai bagaimana kebijakan pendidikan di sekolah dasar pada masa pandemic covid-19. Metode yang digunakan oleh peneliti ialah metode kualitatif deskriptif yang sumber datanya didapatkan melalui studi dokumentasi serta studi pustaka. Dari penelitian yang dilakukan ini maka diperoleh hasil bahwa kebijakan pendidikan disekolah dasar pada masa covid-19 bisa diterapkan dua metode yaitu metode pembelajaran secara daring dan metode pembelajaran secara luring dengan pembatasan yang ketat.   Kata kunci: Kebijakan, Pendidikan, Sekolah Dasar, Covid-19
Pengaruh Strategi Pembelajaran Aktif Tipe The Great Wind Blows terhadap Tingkat Kecemasan Matematis Siswa di Sekolah Dasar Setiawan, Herdi; Nurhizrah Gistituati; Azwar Ananda; Rusdinal; Rahmi Putri
Cerdas Proklamator Vol 11 No 2 (2023): JURNAL CERDAS PROKLAMATOR
Publisher : Study program PGSD FKIP Universitas Bung Hatta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Math anxiety is one of the most serious obstacles in education. Based on the results of observations, there are early indications that students experience anxiety in learning mathematics. The purpose of this study was to see the effect of the great wind blows type of active learning strategy on the level of students' mathematical anxiety. The method used for this paper is a quantitative method using a pre-experimental design. the pre-experimental design with the one group pretest post test design was used because the researcher wanted to see the difference between the level of anxiety before the action was taken and after the action was carried out so that from these results it could be seen whether there was an influence or not from the learning strategy used. The results of this study indicate that the average value of the posttest results obtained an average value of 45.32 with a standard deviation of 8.55 while the pretest results obtained an average value of 54.64 with a standard deviation of 9.21. the great wind blows type of active learning strategy (posttest) tends to decrease compared to before using the great wind blows type of active learning strategy (pretest).