Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Syntax Jurnal Informatika

Artikel Implementasi Algoritma Best First Search untuk Pencarian Rute Terpendek pada Aplikasi Cerdas Pendaftaran Santri Baru: Aplikasi Cerdas Pendaftaran Santri Baru Herfandi Herfandi; Ulfatus Soleha; Agung Susilo Yuda Irawan; Kiki Ahmad Baihaqi; Reza Maulana
SYNTAX Jurnal Informatika Vol 11 No 01 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35706/syji.v11i01.6398

Abstract

Pesantren in Indonesia is a traditional Islamic educational institution that is able to exist until now. A less structured registration process allows errors and delays in the new santri registration process will be easy to occur. Pondok Pesantren Manbaul Ulum in carrying out the education administration process still uses conventional means this causes the service system used has not been efficient and the problem of dormitory limitations, registration regulations must be made in accordance with the distance zone of residence that has been determined. Therefore this study conducted the implementation of the best first search algorithm for the search of the shortest route on the new registration intelligent application. This research resulted in a new santri registration intelligent application by applying the best first search algorithm. The development method uses waterfall. Testing software with black box testing method with test case equivalence partitioning technique gets successful conclusions from various types of testing. With features for santri namely estimation data, home, instructions, contact us, register, login, fill out registration form, see verification, print proof of pass, and see the shortest tute, for admin setting school year, see registration, see registration accepted and rejected and see reports. As for the superadmin, crud admin data and see the report. This application is expected to help pesantren administration and prospective students see the route and support education in the Industrial 4.0 era.
Implementasi Algoritma Logistic Regression Untuk Klasifikasi Penyakit Stroke suhliyyah; Hanny Hikmayanti Handayani; Kiki Ahmad Baihaqi
SYNTAX Jurnal Informatika Vol 12 No 01 (2023): Mei 2023
Publisher : Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35706/syji.v12i01.8329

Abstract

Stroke menyebabkan kerusakan pada bagian otak yang muncul secara mendadak akibat dari gangguan peredaran darah non traumatik. Gangguan tersebut dapat menimbulkan gejala antara lain kelumpuhan seisi wajah atau anggota badan, bicara tidak jelas, bicara tidak lancar, gangguan penglihatan dan perubahan kesadaran. Penyakit stroke merupakan penyakit yang menjadi penyebab kematian nomor tiga tertinggi di indonesia setelah penyakit kanker dan jantung. Di indonesia, jumlah kasus dan prevalensi stroke belum diketahui secara jelas. Diperkirakan 500.000 penduduk terkena stroke setiap tahunnya, sekitar 2,5% atau 12.500 orang meninggal dunia dan sisanya mengalami cacat ringan. Hampir setiap hari, atau minimal rata-rata tiga hari sekali ada seseorang penduduk indonesia baik tua maupun muda meninggal dunia karena serangan penyakit stroke. Penelitian ini dibuat menggunakan metode Confusion matrix dan pengujian menggunakan algoritma Logistic Regression, penelitian ini dilakukan dengan pengumpulan data dan hasil analisis untuk meningkatkan akurasi, berdasarkan variabel berpengaruh meliputi jenis kelamin, hipertensi, penyakit jantung, kadar gula darah, berat badan dan status merokok. Berdasarkan hasil pengumpulan data yang telah dilakukan sebanyak 4981 data diperoleh hasil akurasi sebesar 94%.