Sandra Dewi, Putu Krisna
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Model Reciprocal Teaching Berbasis Reinforcement Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Sandra Dewi, Putu Krisna; Ardana, I Ketut
Journal for Lesson and Learning Studies Vol 3, No 2 (2020): July
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jlls.v3i2.26439

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh model pembelajaran Reciprocal Teaching berbasis reinforcement terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas V SDN. Jenis penelitian yaitu quasi experiment dengan bentuk Non-Equivalent Control Grup Design. Populasinya ialah seluruh kelas V SDN sebanyak 9 kelas, 253 siswa.  Penentuan sampel dengan teknik random sampling sehingga terpilih 68 siswa yang dibagi menjadi 2 kelompok. Data dikumpulkan menggunakan metode tes berupa tes pilihan ganda biasa sebanyak 36 soal. Selanjutnya dianalisis dengan uji-t polled varian. Berdasarkan hasil analisis diperoleh harga thitung  = 2,086 , dk = 66 dan taraf signifikansi 5% diperoleh  ttabel = 1,997. Dengan demikian, harga thitung = 2,086 > ttabel = 1,997, maka H0 ditolak sehinga adanya perbedaan signifikan kompetensi pengetahuan IPA terhadap kedua kelompok sampel. Sehingga disimpulkan, model  Reciprocal Teaching berbasis reinforcement berpengaruh terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas V SDN.