Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Monitoring Sistem Keamanan Laci Kasir Dengan Fingerprint Berbasis Android Mardia, Ahmad Muslih; Fitri, Iskandar; Ningsih, Sari
Jurnal JTIK (Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi) Vol 6, No 3 (2022): July-September
Publisher : KITA Institut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35870/jtik.v6i3.426

Abstract

Internet of things menjadi salah satu trend di dunia teknologi, penggunaan teknologi seperti ini dapat ditemukan salah satunya yaitu dalam menjaga keamanan suatu toko. Dalam penelitian ini, kunci laci kasir mekanik akan digantikan dengan teknologi pengenalan biometrik sidik jari yang ada pada ponsel pintar. Penggunaan solenoid doorlock sebagai pengganti kunci laci kasir. Sidik jari akan memverifikasikan oleh aplikasi untuk dapat dicocokkan dengan database, lalu mengirim data ke mikrokontroler nodemcu yang terintegrasi dengan perangkat ponsel pintar sebagai monitoring. Data-data akan dikirimkan ke database dan dibaca oleh sistem aplikasi yang ada pada perangkat ponsel pintar untuk dapat diakses dimana saja. Solenoid doorlock sebagai pengganti kunci laci. Apabila fingerprint berhasil memverifikasikan sidik jari dan sesuai dengan data yang ada pada sistem, maka kunci laci kasir akan terbuka.