Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Cendekia Keuangan

Memprediksi kebangkrutan menggunakan Altman Z-Score pada perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman Putri, Mega Amalia; Maulana, Haikal Zulian
Jurnal Cendekia Keuangan Vol 2 No 2 (2023): Oktober
Publisher : Universitas Islam Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32503/jck.v2i2.3431

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui potensi kebangkrutan perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2021. Digunakan 16 sampel perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman. Dalam penelitian ini digunakan jenis penelitian kuantatif. Data yang digunakan adalah data sekunder dari laporan keuangan tahunan perusahaan go public. Penelitian ini menggunakan teknis analisis Altman Z-Score. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa terdapat 11 perusahaan yang berada pada kondisi sehat, yaitu AISA (2021), CAMP (2019-2021), CEKA (2019-2021), CLEO (2021), DLTA (2019-2021), ICBP (2019), HOKI (2019-2020), MLBI (2019), MYOR (2020), STTP (2019-2020), dan ULTJ (2019). Selanjutnya, terdapat 10 perusahaan yang mengalami greyrea, yaitu AISA (2020), CLEO (2019-2020), GOOD (2019-2021), HOKI (2021), MLBI (2020-2021), MYOR (2019 dan 2021), ROTI (2019-2021), SKBM (2019-2021), SKLT (2019-2021), dan ULTJ (2020-2021). Selain itu, terdapat 3 perusahaan yang mengalami kebangkrutan, yaitu AISA (2021), ICBP (2020-2021), dan INDF (2019-2021).