Feri Dwi Agustina
FMIPA UNNES Gd D6 Lt 1 Jln. Raya Sekaran-Gunungpati-Semarang 50229 Telp./Fax. (024) 8508033

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEK PERENDAMAN INFUSA DAUN SALAM (Syzygium polyanthum) TERHADAP KUALITAS DAGING AYAM POSTMORTEM Agustina, Feri Dwi; Widiyaningrum, Priyantini; Yuniastuti, Ari
Biosaintifika: Journal of Biology & Biology Education Vol 4, No 2 (2012): September 2012
Publisher : Department of Biology, Faculty of Mathematics and Sciences, Semarang State University . Ro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/biosaintifika.v4i2.2271

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengevaluasi efek perendaman daging ayam broiler dalam konsentrasi infusa daun salam yang berbeda. Penelitian menggunakan desain faktorial dengan 3 taraf konsentrasi infusa (0%; 5%; dan 10%) serta dua waktu pengamatan yaitu 0 dan 8 jam setelah perlakuan perendaman. Parameter yang diukur meliputi rata-rata bilangan peroksida, pH, kadar air dan water holding capacity (WHC). Data dianalisis menggunakan analisis varian dan uji perbedaan akibat perlakuan dilakukan dengan uji beda nyata terkecil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengukuran pH dan WHC sesaat setelah perlakuan memperlihatkan perbedaan nyata (P<0,05), sementara bilangan peroksida dan kadar air tidak berbeda nyata. Pada 8 jam setelah perendaman, terlihat bahwa nilai peroksida, pH, kadar air dan WHC menunjukkan perbedaan nyata. Penelitian ini menyimpulkan bahwa infusa daun salam mampu memperlambat laju bilangan peroksida, memperlambat penurunan pH dan memperlambat penurunan WHC.The aim of this study was to evaluate the effects of the immersion of chicken meat in the bayleaf extract and the time of measurement on the quality of the meat. This was a factorial experiment with three levels of bayleaf extract concentrations (0%, 5% and 10%), and two time of measurement (at 0 and 8 hours after the treatment). The parameters observed were the average peroxide value, the pH, the water content and the water holding capacity. The data were analyzed using ANOVA and followed by the least significant difference test for any significant difference. The results showed that the pH and the water holding capacity were significantly different (P<0.05), whereas the peroxide value and the water content were not significantly different. Nevertheless, at eight hours after the immersion it was seen that the peroxide value, the pH, the water content and the water holding capacity were significantly different. It was concluded that the extract of bayleaves might slower the rate of the peroxide value, could decrease the pH, and decrease the water holding capacity.