Oktrina Gustanela
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Personal Hygiene dan Kepadatan Hunian Terhadap Kejadian Penyakit Kulit di Pondok Pesantren Al-Mukhtariah Ambai Edison edison; Oktrina Gustanela; Oktariyani Dasril; Noni Wulandari; Chamy Rahmatiqa; Annisa Novita Sary
Jurnal Kesehatan Saintika Meditory Vol 6, No 1 (2023): Mei 2023
Publisher : STIKES Syedza Saintika Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30633/jsm.v6i1.1838

Abstract

Lingkungan dan perilaku merupakan faktor yang paling berpengaruh pada derajat kesehatan seseorang.Penyakit kulit dapat ditularkan secara langsung maupun tidak langsung. Berdasarkan survei awal yangdilakukan di Pondok Pesantren Al-Mukhtariah Ambai, Kabupaten Jambi ditemukan 8 dari 10 santrimengalami gejala penyakit kulit, seperti gatal, ruam, dan adanya gelombang dengan air disela-sela jari.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan personal hygiene dan kepadatan hunian terhadapkejadian penyakit kulit pada santri di Pondok Pesantren Al- Mukhtariah Ambai Kabupaten Kerinci Tahun2022. Penelitian dilakukan secara kuantitatif dengan pendekatan survei analitik bersifat observasionalanalitik dengan desain Cross Sectional. Penelitian dilakukan di Pondok Pesantren Al-Mukhtariah AmbaiKabupaten Kerinci pada bulan April 2022. Teknik pengambilan sampel mengunakan teknik totalsampling yaitu sebanyak 60 orang. Data di analisis dengan univariat dan bivariat menggunakan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan lebih dari separuh resonden memiliki gejala kejadian penyakit kulit(53,3%), personal hygine buruk (56,7%), dan kepadatan hunian padat (63,3%). Berdasarkan uji statistikterdapat hubungan yang bermakna antara personal hygine dengan kejadian penyakit kulit (p=0,023).Terdapat hubungan kepadatan hunian dengan kejadian penyakit kulit (p=0,0005). Hasil penelitian dapatdisimpulkan ada hubungan personal hygine dan kepadatan hunian dengan kejadian penyakit kulit padasantiri di Pondok Pesantren Al-Mukhtariah Ambai Kabupaten Kerinci.Kata kunci: Personal hygine; Penyakit kulit; Kepadatan hunian.