Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MODEL MATEMATIKA UNTUK ANALISIS KUANTITATIF PRODUKSI PLANT GROWTH-PROMMOTING RHIZOBACTERIA DALAM LOW-COST SUBSTRAT DENGAN PROSES ANAEROB Mathematical Model for Quantitative Analysis of Plant Growth-Promotting Rhizobacteria’s Production on Low-Cost Substra Gregorius Prima Indra Budianto; Susan Primadevi; Rahmat Budi Nugroho
JURNAL ILMIAH MOMENTUM Vol 12, No 2 (2016)
Publisher : Universitas Wahid Hasyim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36499/jim.v12i2.1627

Abstract

Plant Growth-Promotting Rhizobacteria (PGPR) adalah kelompok bakteri menguntungkan yang secara aktif mengkolonisasi daerah perakaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji proses pembuatan PGPR dalam low-cost substrat berdasarkan model matematis. Proses pembuatan PGPR dijalankan dalam kondisi anaerob dengan sistem batch. Hasil yang diperoleh adalah proses produksi PGPR dalam low-cost substrat dapat didekati dengan persamaan contois, nilai parameter kinetika terkait pertumbuhan yang meliputi , 12Ksx"> dan masing-masing sebesar 3,4556, 1189,8333 dan 0,0582 dan perbandingan optimum proses produksi PGPR asal akar bambu dalam low-cost substrat adalah 1 : 1 dengan waktu tinggal padatan (SRT)selama 10 hari. Kata kunci: model matematika, plant growth-prommoting rhizobacteria, proses anaerob ABSTRACT Plant Growth-Prommoting Rhizobacteria (PGPR) are advantageous bacteria consorcium that actively colonized on the rhizosfer. The objective of this research is investigate PGPR’s production on low-cost substrat using mathematical model. This research was conducted in batch anaerobic system. The result is PGPR’s production on low-cost substrat could be simulated with Contois’s Model, growth kinetics parameters values that include 12μm"> , 12Ksx"> and 12YXS"> are 3,4556; 1189,8333 and 0,0582 respectivelyand the optimum composition of PGPR’s production from bamboo’s root on low-cost substrat is 1 : 1 with Solids Retention Time (SRT) is 10 days. Key words: anaerobic process, mathematical model, plant growth-promotting rhizobacteria’s
PENGARUH PENAMBAHAN LEACHATE PADA PROSES PENGOMPOSAN DOMESTIC BIOWASTE SECARA ANAEROB Gregorius Prima Indra Budianto; Susan Primadevi; Rahmat Budi Nugroho
Techno (Jurnal Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Purwokerto) Vol 16, No 2 (2015): Techno Volume 16 No 2 Oktober 2015
Publisher : Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30595/techno.v16i2.51

Abstract

Pengomposan domestic biowaste dan leachate dijalankan dalam kondisi anaerob dengan sistem batch. Proses dijalankan dalam 3 set komposter dengan volume yang sama namun perbandingan komposisi bahan baku yang berbeda. Tujuan penelitian ini adalah mengkaji proses pengolahan domestic biowaste dan leachate dalam proses pengomposan. Hasil yang diperoleh, penambahan leachate dapat mempercepat proses pengomposan karena leachate mengandung sejumlah mikroorganisme yang dibutuhkan dalam proses pengomposan. Selain itu, leachate juga mengandung senyawa xenobiotik. Oleh karena itu penggunaan leachate dengan kadar 50% memberikan hasil lebih efektif jika dibandingkan dengan penggunannya dengan kadar 100%. Kata kunci: leachate, domestic biowaste, pengomposan, anaerob