Putri, Indri Oktavia Sinta
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Stigma Keluarga dalam Merawat Orang dengan Gangguan Jiwa di Rumah Ibad, Muhammad Rosyidul; Fikri, Zahid; Arfianto, Muhammad Ari; Nazarudin, Alvian; Putri, Indri Oktavia Sinta
Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia Vol 9, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26714/jkj.9.3.2021.637-644

Abstract

Beban yang ditanggung oleh keluarga yang hidup bersama penderita gangguan jiwa meliputi beberapa faktor baik secara mental, sosial, maupun ekonomi. Stigmatisasi terhadap penderita gangguan jiwa juga mempersulit penanganan penderita gangguan jiwa secara komprehensif. Tujuan dari penelitian ini adalah mengeksplorasi tentang pengalaman keluarga dengan ODGJ dalam menghadapi stigma yang ada di masyarakat sekitar tempat tinggal. Metode penelitian yang dilakukan adalah dengan kualitatif riset, proses wawancara dilakukan dengan indepth interview pada enam partisipan utama, keabsahan data dilakukan dengan metode triangulasi sumber hingga tercapat saturasi data, proses analisa dilakukan dengan analisa tematik. Hasil penelitian yang telah didapatkan dari berupa empat tema utama yaitu: 1)Kekhawatiran masyarakat terhadap perilaku ODGJ di wilayahnya. 2)Labeling negatif dari masyarakt disekitar klien. 3)Perlakuan deskriminatif dari masyarakat sekitar klien. 4)Pengetahuan tentang kesehatan jiwa disekitar tempat tinggal pasien yang masih terbatas.