Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KETERAMPILAN MEMPREDIKSI DAN MENGELOMPOKKAN PADA MATERI KOLOID MENGGUNAKAN INKUIRI TERBIMBING Helvira Aysah; Ila Rosilawati; Nina Kadaritna
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia Vol 3, No 3 (2014): Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (207.152 KB)

Abstract

This research aimed to describe predicting and classifying skill in the colloid matery using guided inquiry models learning for high, intermediate, and low groups of student. The research subjects were students of class XI IPA5 SMA Perintis 1 Bandar Lampung. The method that applied in this research is pre-experimental with one shot case study design. Analysis done by descriptive statistic analysis. The results showed that the skill of predict in high level group 75% were excellent, and 25% were good; in the intermediate level group, 25% were excellent, and 75% were good; in the low level group, 25% were excellent, 50% were good, and 25% were enough. The skill of classify in high level group 75% were excellent, and 25% were good; in the intermediate level group 44% were excellent, 44% were good, and 12% were enough; in the low level group 25% were excellent, 50% were good, and 25% were enough.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keterampilan memprediksi dan mengelompokkan pada materi sistem koloid dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri terbimbing untuk siswa berkemampuan kognitif tinggi, sedang dan rendah. Subyek penelitian adalah siswa kelas XI IPA5 SMA Perintis 1 tahun ajaran 2012/2013. Metode yang digunakan pre-eksperimental dengan desain one shot case study. Analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan memprediksi pada kelompok tinggi 75% sangat baik, dan 25% baik; kelompok sedang, 25% sangat baik, 75% baik; kelompok rendah, 25% sangat baik, 50% baik, dan 25% cukup. Keterampilan mengelompokkan pada kelompok tinggi 75% sangat baik, dan 25% baik; kelompok sedang 44% sangat baik, 44% baik, dan 12% cukup; kelompok rendah 25% sangat baik, 50% baik, dan 25% cukup.Kata kunci: inkuiri terbimbing, kelompok kognitif, keterampilan memprediksi dan mengelompokkan.