Devi Eka Johana
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERSEPSI SOSIAL PRIA TRANSGENDER TERHADAP PEKERJA SEKS KOMERSIAL Devi Eka Johana; Fattah Hanurawan; Indah Yasminum Suhanti
Jurnal Sains Psikologi Vol 6, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (72.391 KB) | DOI: 10.17977/um023v6i12017p16-21

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap secara mendalam persepsi sosial transgender terhadap pekerja seks komersial. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dan model penelitian studi kasus fenomenologi. Partisipan pada penelitian ini adalah tiga pria transgender yang berprofesi sebagai pekerja seks komersial. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara terpimpin, observasi dan catatan lapangan. Teknik analisis data menggunakan analisis tematik dan validasi data menggunakan triangulasi sumber dan member checking. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi sosial pria transgender terhadap pekerja seks komersial adalah seorang wanita yang bekerja memberi layanan seks komersial untuk tujuan pemenuhan ekonomi dan kebutuhan psikologis. Mereka tidak memiliki penampilan fisik menarik secara seksual namun memiliki interaksi sosial dan konsep diri yang baik.Kata Kunci: persepsi sosial, pria transgender, pekerja seks komersial