Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

Interaksi Sosial Berhubungan dengan Kualitas Hidup Lansia Ariska Oktavianti; Sri Setyowati
Jurnal Keperawatan Terpadu (Integrated Nursing Journal) Vol 2, No 2 (2020): Oktober
Publisher : Jurusan Keperawatan, Poltekkes Kemenkes Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32807/jkt.v2i2.68

Abstract

Interaksi sosial merupakan hubungan timbal balik yang saling mempengaruhi antar manusia dan berlangsung sepanjang hidupnya dalam masyarakat. Interaksi sosial membuat manusia tidak merasakan kesepian. Perasaan sepi ini sering dialami oleh lansia dan biasanya cenderung mengarah kearah yang kurang baik sehingga terjadi penurunan derajad kesehatan dan peran sosial lansia. Hal ini juga akan mengakibat lansia kehilangan pekerjaan dan merasa menjadi individu yang kurang mampu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan interaksi sosial dengan kualitas hidup pada lansia di Posyandu Lansia Melati, Dusun Karet, Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Penelitian ini adalah penelitian non-eksperimen dengan desain studi korelasional metode pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian adalah 50 responden, pemilihan sampel menggunakan total sampling. Pengumpulan data dengan wawancara dan kuesioner. Kuesioner yang digunakan yaitu kuesioner interaksi sosial dengan skala likert, dan kuesioner kualitas hidup lansia yaitu dengan HTQL dari sf-36 WHO. Analisa data statistik menggunakan rumus korelasi kendall-Tau. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar lansia memiliki interaksi sosial yang cukup yaitu 37 responden (74%) dan sebagian besar memiliki kualitas hidup yang baik yaitu sebanyak 40 orang (80%). Hasil uji korelasi menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara interaksi sosial dengan kualitas hidup lansia dengan nilai signifikan () value 0,017 < 0,05 dan koefisien korelasi sebesar 2,383. Dapat disimpulkan bahwa interaksi sosial berhubungan dengan kualitas hidup lansia dimana semakin baik interaksi sosial maka kualitas hidup lansia akan semakin baik.
Anxiety Levels Related to Flood Exposure in Disaster Victims Suniarti Sunny; Sri Setyowati
Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia Vol 8, No 4 (2020): November 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26714/jkj.8.4.2020.577-586

Abstract

One of the impacts caused by natural disasters is the increased level of anxiety in the community which, if left unchecked, might disrupt their life cycle. For example, the flood disaster that occurred in Imogiri, Yogyakarta in March 2019 is thought to have increased anxiety in the affected community so that handling efforts need to be done. This study aims to determine the correlation between the level of anxiety and the flood disaster that occurred in Imogiri. The population of respondents in this study were flood victims in Imogiri District. Samples were taken by 68 respondents with a non-probability sampling technique, namely accidental sampling. Data collection has been carried out through a survey using a questionnaire to 68 respondents spread across four villages in Imogiri. Data analysis was performed using the chi-square test. The results showed that there was a significant correlation (p <0.05; r = 0.584) between the level of anxiety and flood exposure in flood victims in Imogiri.
Terapi Tersenyum Untuk Mengurangi Kecemasan Lansia Di Wilayah Bantul Yogyakarta Sri Setyowati; Nasrul Hakim
Jurnal Abdimas Madani dan Lestari (JAMALI) Volume 03, Issue 02, September 2021
Publisher : UII

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/jamali.vol3.iss2.art5

Abstract

Kecemasan adalah perasaan yang tidak menyenangkan atau ketakutan yang tidak jelas dan hebat. Relaksasi dengan terapi tersenyum dapat memberikan respon relaksasi dan ketenangan yang akan membawa pengaruh terhadap rangsangan pada system saraf otonom yang berdampak pada respon fisiologi tubuh sehingga terjadi penurunan tekanan darah, denyut nadi dan pernapasan. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini untuk membantu lansia mengurangi rasa cemas secara mandiri. Sebelum dan sesudah dilakukan terapi tersenyum dilakukan pengukuran tingkat kecemasan pada lansia. Terapi tersenyum dilakukan selama 40 kali hitungan dengan yang dilakukan selama 20 kali. Hasil pengabdian kepada masyarakat dengan tema terapi tersenyum efektif untuk menurunkan kecemasan pada lansia di wilayah Timbulharjo Sewon Bantul.
Spirituality and Depression with Self-Moving Trends in Adolescents: Empirical Evidence in Yogyakarta, Indonesia Sri Setyowati; Suyatno Suyatno
Indonesian Journal of Global Health Research Vol 2 No 4 (2020): Indonesian Journal of Global Health Research
Publisher : GLOBAL HEALTH SCIENCE GROUP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (452.201 KB) | DOI: 10.37287/ijghr.v2i4.233

Abstract

Indonesia is the 14th country with the highest suicide rate in the world and the 8th highest country in ASEAN. Yogyakarta is the city that places the second rank in Indonesia with the highest child and adolescent suicide rates. The purpose of this study is to analyze spirituality and depression with suicidal tendencies in adolescents in Gunungkidul, Yogyakarta. The population in this study were high school and vocational high school students in the Gunungkidul Yogyakarta subdistrict, amounting to 988 students. The number of samples was 301 sampling techniques using purposive sampling. With inclusion criteria: students aged 15-24 years, not being treated in hospital. When the research was conducted in 12 months. Data collection techniques used in this study to capture data about Spirituality Spiritual Involvement and Beliefs Scale (SIBS), depression was measured using the Beck Depression Inventory-II. The method used is of quantitative research using multiple regression. This study found that there is a significant relationship between depression and suicidal tendencies.
Spiritualitas Berhubungan dengan Kesepian pada Lanjut Usia Sri Setyowati; Parmadi Sigit; Rizki Ihsani Maulidiyah
Jurnal Ilmu Keperawatan Jiwa Vol. 4 No. 1 (2021): Februari 2021
Publisher : Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Jawa Tengah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikj.v4i1.853

Abstract

Kesepian merupakan suatu keadaan tidak menyenangkan yang ditunjukkan dengan kesendirian akibat ketidaksesuaian antara harapan dengan kenyataan yang terjadi. Kesepian menjadi masalah yang sering terjadi pada lansia karena adanya masalah pada salah satu atau lebih baik pada aspek biologi, psikologi, social atau spiritual. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya hubungan spiritual dengan kesepian pada lansia. Penelitian non-eksperimen ini menggunakan pendekatan cross sectional. Pengambilan sampel menggunakan total sampling sebanyak 50 responden lansia di Posyandu Lansia Melati, Dusun Karet, Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul, Yogyakarta pada Mei 2020. Spiritual dan kesepian pada lansia merupakan variabel dalam penelitian ini. Instrumen kuesioner University California of Loneliness Angeles dan Daily Spiritual Experience Scale digunakan untuk mengukur variabel. Instrumen dinyatakan validitas dan reliabel. Uji analisa menggunakan uji korelasi kendall-tau. Hasil dari penelitian ini ditunjukkan mayoritas lansia dengan tingkat spiritualitas dalam kategori kurang dengan tingkat kesepian yang dirasakan lansia dengan kategori tinggi. Hasil uji statistik menggunakan kendal- tau diperoleh nilai p-value 0,002 < 0,05. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat hubungan yang signifikan antara spiritualitas dan kesepian pada lansia di Posyandu Lansia Melati Dusun Karet Desa Karet  Kecamatan Pleret Kabupaten Bantul Yogyakarta.
Spiritualitas dan tingkat pengetahuan HIV/AIDS dengan perilaku seksual pranikah nelayan di Yogyakarta sri setyowati; Nasrul Hakim
JHeS (Journal of Health Studies) Vol 3, No 1: Maret 2019
Publisher : Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (101.065 KB) | DOI: 10.31101/jhes.516

Abstract

Tujuan penelitian mengetahui hubungan spiritualitas dan tingkat pengetahuan HIV/AIDS dengan perilaku seksual pranikah pada nelayan. Rancangan Crossectional, sampel 26 responden teknik accidental sampling. kuesioner Spiritual Involvement and Beliefs Scale (SIBS), tingkat pengetahuan HIV/AIDS dan perilaku seksual pranikah. Hasil terdapat hubungan signifikan antara spiritualitas dan tingkat pengetahuan HIV/AIDS dengan perilaku seksual pranikah pada nelayan di Yogyakarta, nilai p value 0,002 dengan analisis Chi Square.
Hubungan Kemandirian Ekonomi dengan Kualitas Hidup Lansia Parmadi Sigit Purnomo; Sri Setyowati; Istika Dwi Kusumaningrum
Jurnal Indonesia Sehat Vol. 1 No. 1 (2022): JURINSE, April 2022
Publisher : SAMODRA ILMU: Lembaga Penelitian, Penerbitan, dan Jurnal Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (342.66 KB)

Abstract

The elderly are a group of people who experience a decrease in physical limitations due to the aging process, but some of the elderly are still able to carry out independent activities according to their abilities. Economic independence is one of the factors that can affect a person's quality of life. The purpose of this study was to determine the relationship between economic independence and quality of life in the elderly. The type of research used in this research is non-experimental research with a correlational study design that uses a cross sectional approach. The population in this study were all the elderly who joined the Posyandu Matahari Kepek Timbulharjo Sewon Bantul Yogyakarta as many as 32 elderly people. The sampling technique used was total sampling so that a sample of 32 elderly people was obtained. This research activity was conducted at the Elderly Posyandu Matahari Kepek Timbulharjo Sewon Bantul Yogykarata, in September 2021. The variables in this study were economic independence in the elderly and quality of life in the elderly. The instruments used are the economic independence questionnaire and the Hyper Text Query Language (HTQL) questionnaire from sf-36. The statistical test that will be used is the Kendall-Tau correlation formula. The results of this study indicate that the majority of respondents are men with the age of entering the elderly category and do not work so they have no income. The majority of respondents live with other family members. Economically, the majority of respondents fall into the category of not being independent in their economy, but the quality of life is still quite adequate. In this study also analyze the relationship between research variables. Test analysis using the Kendal tau correlation. The results of the analysis test showed a p-value of 0.059 < 0.005. The conclusion shows that there is no relationship between economic independence and the quality of life of the elderly.
Spirituality and Depression with Self-Moving Trends in Adolescents: Empirical Evidence in Yogyakarta, Indonesia Sri Setyowati; Suyatno Suyatno
Indonesian Journal of Global Health Research Vol 2 No 4 (2020): Indonesian Journal of Global Health Research
Publisher : GLOBAL HEALTH SCIENCE GROUP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (452.201 KB) | DOI: 10.37287/ijghr.v2i4.233

Abstract

Indonesia is the 14th country with the highest suicide rate in the world and the 8th highest country in ASEAN. Yogyakarta is the city that places the second rank in Indonesia with the highest child and adolescent suicide rates. The purpose of this study is to analyze spirituality and depression with suicidal tendencies in adolescents in Gunungkidul, Yogyakarta. The population in this study were high school and vocational high school students in the Gunungkidul Yogyakarta subdistrict, amounting to 988 students. The number of samples was 301 sampling techniques using purposive sampling. With inclusion criteria: students aged 15-24 years, not being treated in hospital. When the research was conducted in 12 months. Data collection techniques used in this study to capture data about Spirituality Spiritual Involvement and Beliefs Scale (SIBS), depression was measured using the Beck Depression Inventory-II. The method used is of quantitative research using multiple regression. This study found that there is a significant relationship between depression and suicidal tendencies.
Pelatihan Senam Ergonomis sebagai Upaya Pencegahan Nyeri Sendi pada Pekerja Vinyl di Bantul Sri Setyowati; Bety Agustina Rahayu; Parmadi Sigit
Jurnal Peduli Masyarakat Vol 4 No 4 (2022): Jurnal Peduli Masyarakat: Desember 2022
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/jpm.v4i4.1301

Abstract

Nyeri sendi merupakan kondisi ketidaknyamanan pada sendi yang dirasakan ketika bergerak bahkan beristirahat juga. Penyebabnya bervariasi dan perlu penanganan segera agar tidak mengganggu aktivitas. Senam ergonomic adalah salah satu intervensi yang dipilih untuk mengaktifkan fungsi organ tubuh, membangkitkan biolistrik sehingga melancarkan sirkulasi oksigen. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk melakukan pelatihan senam ergonomis sebagai upaya pencegahan nyeri sendi pada pekerja vinyl di Bantul. Waktu pelaksanaan dimulai tanggal 20 September 2022 hingga 23 Oktober 2022. Peserta kegiatan adalah para karyawan dan pemilik usaha mitra zaal handiycraft 18 peserta. Pelaksanaan dimulai dari perijinan, observasi masalah, perencanaan intervensi, implementasi dan melakukan evaluasi kegiatan. Hasil kegiatan pengabdian ini telah terlaksana pelatihan senam ergonomis sebagai upaya pencegahan nyeri sendi pada pekerja vinyl di bantul pada 18 peserta. Kegiatan berjalan lancar, peserta menyampaikan merasakan nyaman dari para pekerja setelah rutin melakukan senam ergonomis. Melihat hasil ini maka kegiatan ini maka dinyatakan pelatihan senam ergonomis sebagai upaya pencegahan nyeri sendi pada pekerja vinyl di mitra zaal handiycraft Bantul berhasil.