Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)

EFEK KINERJA PEGAWAI DENGAN BUDAYA ORGANISASI, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA Asniwati Asniwati; Ahmad Firman
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 7 No 1 (2023): Edisi Januari - April 2023
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31955/mea.v7i1.2595

Abstract

Penelitian ini ingin mengkaji tentang pengaruh budaya organisasi, Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank Central Asia, Tbk Panakkukang Makassar. Penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif. Dengan metode penelitian deskriptif, menggambarkan bagaimana kepuasan kerja dan motivasi kerja berusaha mewujudkan kinerja karyawan di perusahaan dengan membandingkan keadaan sebenarnya. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT Bank Central Asia, Tbk Panakkukang Makassar dengan jumlah karyawan sebanyak 127 karyawan. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling maka diperoleh sampel atau responden sebanyak 63 orang dengan analisa yang digunakan analisa regresi linear berganda dengan menggunakan aplikasi SPSS 26.0. Hasil penelitian ini menemukan bahwa budaya organisasi, Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank Central Asia, Tbk Panakkukang Makassar.