This Author published in this journals
All Journal Transmisi
Ardiyanto Ardiyanto
STTAD Lemjiantek Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KARAKTERISTIK BAHAN INNER RACE PADA CONSTANT VELOCITY JOINT TANK SCORPION 90 MM A. Riadi Siregar; Jumiadi Jumiadi; Ardiyanto Ardiyanto
TRANSMISI Vol 10, No 2 (2014): Edisi September 2014
Publisher : University of Merdeka Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26905/jtmt.v10i2.4616

Abstract

Penelitian tentang bahan untuk constant velocity joint yang digunakan dalam kendaraan tempur Tank Scorpion 90 mm memerlukan ketahanan maupun kekuatan yang tinggi terutama terhadap kekerasan, dan ketahanan ausnya, dikarenakan kondisi kerja mengalami pada putaran kejut yang tinggi dan fluktuatif pada saat kendaraan berjalan di medan datar dan berbelok. Penelitian ini dimaksud mengindetifikasi karakteristik bahan padaconstant velocity joint kendaraan tempur Tank Scorpion 90 mm khususnya pada bagian inner race yang berhubungan dengan komposisi kimia, struktur mikro, kekerasan, ketahanan aus dan tegangan bahannya.Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa bahan yang dipakai pada bahan inner race adalah baja konstruksi mesin S50C (AISI 1050) dengan persentase komposisi kimia yang paling tinggi adalah kadar karbon sebesar 0,53% C, dan struktur mikro menunjukkan adanya fasa ferrite, pearlite dan bainite fheatery dengan matrix martensite, Angka kekerasan maksimum sebesar 44 HRC terletak pada bagian permukaan atas inner race dan laju keausannya diperoleh sebesar 2,3 x 10-5 gram/m serta tegangan bahannya sebesar 65 kgf/mm2.