Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JUDICIOUS: Journal of Management

Faktor Keuangan Sebagai Prediktor Manajemen Pajak pada Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Hani Ardiani; Anita Damajanti
JUDICIOUS Vol 2 No 2 (2021): Judicious
Publisher : Neolectura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37010/jdc.v2i2.541

Abstract

The basic and chemical industry has the characteristics of being a pioneer industry that has the opportunity to get a reduction in the tax burden. This study will examine whether the company's financial factors, namely assets, profitability, leverage, fixed asset intensity, and inventory intensity can be used as predictors of tax management in basic and chemical industries listed on the Indonesia Stock Exchange. The source of the data for this research is the company's financial statements which are accessed through the idx.co.id website. The observation period is 2016-2019. The criteria for selecting the sample are having been listed on the Indonesia Stock Exchange in the 2016-2019 period, not experiencing losses and using the rupiah currency for financial reporting. The results of data collection obtained 88 (eighty eight) data from 22 (twenty two) companies that meet the sample criteria. Hypothesis testing with multiple linear regression found empirical evidence that profitability, firm size as proxied by total assets, and fixed asset intensity can be used as predictors of tax management variables. Leverage and inventory intensity cannot be used as predictors of tax management by basic and chemical industrial companies.
Peran Sistem Informasi Akuntansi dan Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai di PT Pelni (Persero) Cabang Semarang Putri Agusta Lusiani; Anita Damajanti
JUDICIOUS Vol 3 No 2 (2022): Judicious
Publisher : Neolectura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37010/jdc.v3i2.930

Abstract

PT PELNI (Persero) adalah perusahaan milik pemerintah Indonesia. Perusahaan ini merupakan perusahaan yang menyediakan jasa angkutan laut untuk penumpang dan barang. Sistem pengendalian intern pada PT PELNI telah diterapkan di seluruh organisasi. Penerapan sistem pengendalian intern memerlukan integrasi dan koordinasi antara pimpinan dan karyawan yang terlibat di semua tingkatan organisasi, baik di tingkat pusat maupun cabang. Penelitian ini menguji dampak sistem informasi akuntansi dan sistem pengendalian internal terhadap kinerja karyawan pada PT PELNI Cabang Semarang. Data primer dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Pengukuran variabel menggunakan skala Likert. Sistem informasi akuntansi diukur dengan sembilan pertanyaan, sistem pengendalian intern dan kinerja karyawan masing-masing diukur dengan sebelas pertanyaan.  Hipotesis dianalisis dengan menggunakan regresi linier berganda. Kriteria pemilihan sampel adalah karyawan PT PELNI Cabang Semarang yang terlibat langsung dengan penggunaan sistem informasi akuntansi. Berdasarkan kriteria tersebut diperoleh 33 responden. Pengujian validitas dan reliabilitas instrumen menunjukkan bahwa semua instrumen yang digunakan dalam penelitian ini valid dan reliabel. Pengujian asumsi klasik pada model regresi yang digunakan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa model regresi memenuhi asumsi normalitas, tidak terjadi heteroskedastisitas, dan tidak terjadi multikolinearitas. Penelitian ini menemukan bahwa sistem informasi akuntansi dan pengendalian internal pada PT PELNI Cabang Semarang berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.