Syihaabul Hudaa
Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan

Published : 8 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Transliterasi, Serapan, dan Padanan Kata: Upaya Pemutakhiran Istilah dalam Bahasa Indonesia Syihaabul Hudaa
SEBASA Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Vol 2, No 1 (2019): Jurnal SeBaSa
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/sbs.v2i1.1346

Abstract

Indonesian has a word formation variant as an effort to update the vocabulary. However, not many people who use language know the terms transliteration, absorption and equivalent words in Indonesian. This makes a word accepted without knowing the original word form. The purpose of writing this article is to describe vocabulary written in the form of transliteration, absorption, and also equivalent words in Indonesian. The methodology used in this study is content analysis by focusing on the text used as the object of study. The results of research findings conducted by researchers are the existence of vocabulary in the form of transliteration, absorption, and equivalents that are often used in communication. The researcher gives an explanation of a word that is included in transliteration, absorption, and equivalence.Keyword: word form; language update; language terms.
PENULISAN KREATIF UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK DEKORASI RUMAH DALAM ERA DIGITAL (STRATEGI PEMASARAN DARING) Irma Novida; Syihaabul Hudaa; Yumniati Agustina
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol. 2, No. 2: Desember 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (189.294 KB) | DOI: 10.31764/jmm.v0i0.1317

Abstract

Abstrak: Produk dekorasi rumah umumnya hanya dijual secara langsung di toko atau di sentra khusus dekorasi rumah. Akan tetapi, hal tersebut berdampak pada penurunan nilai penjualan, karena produk ini bukanlah barang konsumsi yang dibutuhkan setiap harinya. Salah satu agen transisi penjualan berbasis daring yang dikaji oleh abdimas adalah Asna Home. Asna Home merupakan salah satu toko yang menjual produk berbasis daring dengan mengoptimalisasikan media seperti Instagram. Tujuan penulisan artikel ini untuk mengkaji penjualan produk dekorasi rumah menggunakan sistem daring. Abdimas menilai keefektivitasan penjualan menggunakan sistem daring dengan menggunakan metode survei dan wawancara kepada pemilik Asna Home Decor. Melalui metode survei dan wawancara, abdimas memeroleh data secara objektif, kemudian akan dianalisis peningkatannya dari penjualan secara langsung dengan menggunakan sistem daring. Kegiatan ini nantinya dapat ditinjau dan diaplikasikan untuk produk lainnya dengan tujuan yang serupa, yaitu meningkatkan penjualan produk nonkomsumsi yang terkadang memerlukan waktu yang lama untuk laku terjual. Menggunakan strategi penjualan daring, produk Asna Home Decor mengalami peningkatan penjualan yang signifikan sebesar 30% dari tahun sebelumnya.Abstract:  Home Decoration products are generally only sold directly in stores or in special Home Decoration centers. However, this has an impact on the decline in sales value, because this product is not a consumer item that is needed every day. One of the online-based sales transition agents reviewed by researchers is Asna Home. Asna Home is one of the stores that sell online-based products by optimizing media such as Instagram. The purpose of writing this article is to examine the sales of Home Decorating products using an online system. The researcher assessed the effectiveness of sales using the online system using survey and interview methods to the owner of Asna Home Decor. Through survey and interview methods, researchers obtain data objectively, then the increase will be analyzed directly from sales using an online system. This research can later be reviewed and applied to other products with a similar goal, namely to increase sales of non-consumption products, which sometimes require a long time to sell. Using an online sales strategy, Asna Home Decor products experienced a significant sales increase of 30% from the previous year
PENULISAN KREATIF UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK DEKORASI RUMAH DALAM ERA DIGITAL (STRATEGI PEMASARAN DARING) Irma Novida; Syihaabul Hudaa; Yumniati Agustina
JCES (Journal of Character Education Society) Vol 2, No 2 (2019): Juli
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (736.253 KB) | DOI: 10.31764/jces.v2i2.1487

Abstract

Abstrak: Produk dekorasi rumah umumnya hanya dijual secara langsung di toko atau di sentra khusus dekorasi rumah. Akan tetapi, hal tersebut berdampak pada penurunan nilai penjualan, karena produk ini bukanlah barang konsumsi yang dibutuhkan setiap harinya. Salah satu agen transisi penjualan berbasis daring yang dikaji oleh peneliti adalah Asna Home. Asna Home merupakan salah satu toko yang menjual produk berbasis daring dengan mengoptimalisasikan media seperti Instagram. Tujuan penulisan artikel ini untuk mengkaji penjualan produk dekorasi rumah menggunakan sistem daring. Peneliti menilai keefektivitasan penjualan menggunakan sistem daring dengan menggunakan metode survei dan wawancara kepada pemilik Asna Home Decor. Melalui metode survei dan wawancara, peneliti memeroleh data secara objektif, kemudian akan dianalisis peningkatannya dari penjualan secara langsung dengan menggunakan sistem daring. Penelitian ini nantinya dapat ditinjau dan diaplikasikan untuk produk lainnya dengan tujuan yang serupa, yaitu meningkatkan penjualan produk nonkomsumsi yang terkadang memerlukan waktu yang lama untuk laku terjual. Menggunakan strategi penjualan daring, produk Asna Home Decor mengalami peningkatan penjualan yang signifikan sebesar 30% dari tahun sebelumnya. Abstract:  Home decoration products are generally only sold directly in stores or in special home decoration centers. However, this has an impact on the decline in sales value, because this product is not a consumer item that is needed every day. One of the online-based sales transition agents reviewed by researchers is Asna Home. Asna Home is one of the stores that sell online-based products by optimizing media such as Instagram. The purpose of writing this article is to examine the sales of home decorating products using an online system. The researcher assessed the effectiveness of sales using the online system using survey and interview methods to the owner of Asna Home Decor. Through survey and interview methods, researchers obtain data objectively, then the increase will be analyzed directly from sales using an online system. This research can later be reviewed and applied to other products with a similar goal, namely to increase sales of non-consumption products, which sometimes require a long time to sell. Using an online sales strategy, Asna Home Decor products experienced a significant sales increase of 30% from the previous year.
PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBAHASA INDONESIA DENGAN SIMULASI TES UKBI SEBAGAI TES STANDAR BAHASA INDONESIA Syihaabul Hudaa
Salingka Vol 16, No 1 (2019): SALINGKA, Edisi Juni 2019
Publisher : Balai Bahasa Sumatra Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/salingka.v16i1.229

Abstract

Indonesian people in the correct language practice often find language barriers, one of them is the application of Indonesian language rules. In fact, in appreciating the Indonesian language, the general public is not aware of a standard test that measures language skills, namely UKBI. The purpose of writing this article is to convey that the UKBI simulation test can be used in an effort to measure ability and improve the language skills of the general public. The method used in this study is direct action by providing training. Value retrieval is carried out in two cycles, so that the differences can be seen before training. The author found a significant increase in the Semanan community's language skills. Cycle I shows the existence of a community that has a predicate: limited to 7%, marginal 7%, average 23%, middle 36%, and superior 27%. Conversely, cycle II shows an increase in predicate, namely: 17%, middle 47%, superior 33%, and very superior 3%. It can be seen that the results of the second cycle have no more people with a limited predicate.
REPRESENTASI BUDAYA DALAM NOVEL BOENGA ROOS DARI TJIKEMBANG Syihaabul Hudaa; Ahmad Bahtiar; Novi Diah Haryanti; Winci Firdaus
JENTERA: Jurnal Kajian Sastra Vol 10, No 1 (2021): Jentera: Jurnal Kajian Sastra
Publisher : Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/jentera.v10i1.3316

Abstract

Novel bukan hanya menyajikan unsur seni, melainkan unsur budaya, sejarah, dan nilai estetik lainnya melalui bahasa. Akan tetapi, tidak semua pembaca menemukan nilai tersebut dan sekadar menikmati cerita yang dituliskan oleh penulisnya. Tujuan penulisan artikel ini untuk menemukan nilai budaya apa saja yang terdapat di dalam novel Boenga Roos dari Tjikembang karya Kwee Tek Hoay yang merupakan keturunan Tionghoa. Penelitian ini termasuk ke dalam jenis kualitatif deskriptif di mana peneliti memaparkan hasil penelitiannya menggunakan teks secara deskriptif. Kemudian, peneliti menggunakan pendekatan di dalam penelitian berupa analisis isi dengan memfokuskan pada novel dengan melakukan kajian objektif. Kajian objektif dipilih karena peneliti dapat menelaah secara mendalam nilai-nilai yang terdapat di dalam novel tersebut. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh peneliti, ditemukan unsur kebudayaan Sunda, Jawa, dan Tionghoa dalam novel Boenga Roos dari Tjikembang.
Pemanfaatan Teknologi untuk Pengajaran Bahasa Indonesia di Tengah Pandemi Covid-19 Syihaabul Hudaa; Ahmad Bahtiar; NFN Nuryani
Ranah: Jurnal Kajian Bahasa Vol 9, No 2 (2020): Ranah: Jurnal Kajian Bahasa
Publisher : Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/rnh.v9i2.2361

Abstract

Pandemic that struck Indonesia made learning activities at all levels of education unable to function as usual. This outbreak makes language learning activities at the university level using a variety of available technologies. However, teachers and learners have their own challenges, one of which is teaching techniques and the use of existing media. The purpose of writing this article is to convey the effectiveness of Indonesian language learning by using various kinds of available technology. This research uses direct action, by interacting with students through the Zoom, Whatsapp, and Google Classroom applications. Data in this study were collected using Google Class applications and Google Docs for collection. Then, the data are analyzed by the researchers to be presented in the discussion. The discussion of the material was carried out by researchers using the Zoom application. Based on research conducted by researchers concluded that two-way communication in language learning is needed. Students still need an interaction process, meaning that it is not enough to provide questions and answers in the Google Class column. The discussion at Zoom makes students able to work on the questions given by the lecturers well. The first cycle obtained unsatisfactory results, where students read the material and work on the questions without getting discussion through the Zoom application. However, the second cycle shows significant results where students have already gotten discussion in the Zoom application. AbstrakPandemi yang melanda Indonesia membuat kegiatan pembelajaran di semua tingkat pendidikan tidak bisa berjalan seperti biasanya. Wabah ini membuat kegiatan pembelajaran bahasa di tingkat universitas menggunakan pelbagai macam teknologi yang ada. Akan tetapi, pengajar dan pemelajar memiliki tantangannya tersendiri, salah satunya teknik pengajaran dan pemanfaatan media yang ada. Tujuan penulisan artikel ini untuk menyampaikan keefektivitasan pembelajaran bahasa Indonesia dengan menggunakan pelbagai macam teknologi yang ada. Penelitian ini menggunakan tindakan langsung, dengan melakukan interaksi kepada pemelajar melalui aplikasi Zoom, Whatsapp, dan Google Kelas. Data dalam penelitian ini dikumpulkan menggunakan aplikasi Google Kelas dan Google Docs untuk pengumpulannya. Kemudian, data tersebut dianalisis hasilnya oleh peneliti untuk disampaikan di dalam pembahasan. Pembahasan materi dilakukan oleh peneliti dengan menggunakan aplikasi Zoom. Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan oleh peneliti disimpulkan bahwa komunikasi dua arah dalam pembelajaran bahasa sangatlah diperlukan. Mahasiswa masih memerlukan proses interaksi, artinya tidak cukup dengan pemberian soal dan jawaban di kolom Google Kelas. Pembahasan di Zoom membuat mahasiswa mampu mengerjakan soal yang diberikan oleh dosen pengampu dengan baik. Siklus pertama didapatkan hasil yang kurang memuaskan, di mana mahasiswa membaca materi dan mengerjakan soal tanpa mendapatkan pembahasan melalui aplikasi Zoom. Akan tetapi, siklus kedua menunjukkan hasil yang signifikan yaitu mahasiswa sudah mendapatkan pembahasan di dalam aplikasi Zoom.
Pemanfaatan Aplikasi SPAI untuk Mahasiswa Asing dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Syihaabul Hudaa
Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing Vol 3, No 1 (2021): Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (JBIPA)
Publisher : Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/jbipa.v3i1.3391

Abstract

Mastery of vocabulary in Indonesian properly and correctly is not an easy thing. This problem is often conveyed by Indonesian language learners for foreign speakers (BIPA) at the Syarif Hidayatullah State Islamic University Jakarta. The purpose of writing this article is to convey the use of the SPAI application carried out by foreign students to obtain the definition of a foreign word and find the right word equivalent in Indonesian. This research belongs to the type of descriptive qualitative research using the online direct action research approach using zoom. The use of zoom was used because of the pandemic that made face-to-face classes impossible. Based on the research conducted, the researcher found that the SPAI application was very effective in using foreign students in finding the equivalent of a word in Indonesian.
Pemanfaatan Aplikasi SIPEBI untuk Pemelajar BIPA Syihaabul Hudaa
Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing Vol 3, No 2 (2021): Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (JBIPA)
Publisher : Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/jbipa.v3i2.4201

Abstract

Learning Indonesian for foreign speakers is not an easy thing. This difficulty arises because in Indonesian there are various kinds of language rules regulated by: KBBI, PUPI, PUEBI, and other grammars. The purpose of writing this article is to convey that the use of technology can streamline learning activities. This paper will discuss how the Sipebi application can be used for BIPA learning activities, especially in studying writing competence. This article is still limited to a literature review, so this design still needs to be implemented in learning activities. However, the use of the Sipebi application in improving the ability of BIPA students in writing was considered effective based on the design presented by the researcher. The design includes: application introduction, installation, application utilization, writing, and evaluation. By utilizing the Sipebi application, researchers hope that BIPA students will be happier learning Indonesian.