Sita Husnul Khotimah
Sekolah Tinggi Agama Islam Alhikmah Jakarta

Published : 6 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan Metode Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau dari Sikap Siswa Pada Pelajaran Matematika Sita Husnul Khotimah
Hikmah: Journal of Islamic Studies Vol 13, No 1 (2017): Ragam Model dan Metode Pembelajaran dalam Pendidikan Islam
Publisher : STAI ALHIKMAH Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (190.639 KB) | DOI: 10.47466/hikmah.v13i1.83

Abstract

The purpose of this study is to determine the effect of learning methods on students’ mathematics learning outcomes, find out the influence of students’ attitudes toward students’ mathematics learning outcomes. Moreover, to know the influence of learning methods and students’ attitudes together with the students’ mathematics learning outcomes. Sample used from the affordable population were taken by 20 people as samples of instrument test and 64 people as research samples using proportional random samplingtechniquefromall VIIgradeinstate SMP 7 andstate SMP 8 Depok West Java. Data collection is carried out by the technique of giving learning test result and by questionnaire dispersion. The data analysis consists of testing the research instrument through validity, reliability, difficulty index, and distinguishing strength. Then test the requirement analysis using normality test and homogeneity test. Hypothesis testing with 2 lane ANOVA test and Tukey test. Based on the result of hypotheses and data analisis, summed up some things as follows. 1) The students’ mathematics learning outcomes that were taught using group work methods werehigher than using conventional methods. 2) There is influence of interaction between learning method and student attitude on students’ mathematics learning outcomes. 3) There is difference on the result of mathematics learning by group work method which is better than mathematics learning outcomes with conventional methods, on the group of students with positif attitudes. There is not difference on mathematics learning outcomes by group work methods or conventional methods on the group of students with negative attitudes. Keywords: Learning methods, Student attitudes, Learning outcomes Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran terhadap hasil belajar matematika siswa, mengetahui pengaruh sikap siswa terhadap hasil belajar matematika siswa. Selanjutnya untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran dan sikap siswa secara bersama-sama terhadap hasil belajar matematika siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen. Sampel yang digunakan dari populasi terjangkau diambil 20 orang sebagai sampel ujicoba instrumen dan 64 orang sebagai sampel penelitian menggunakan teknik proporsional random sampling dari seluruh kelas VII di SMPNegeri 7 dan SMPNegeri 8 Depok Jawa Barat. Pengumpulan data dilaksanakan dengan teknik pemberian tes hasil belajar dan dengan penyebaran angket. Analisis data terdiri dari pengujian instrumen penelitian dengan uji validitas, reliabilitas, indeks kesukaran, dan daya pembeda. Selanjutnya dilakukan uji persyaratan analisis dengan uji normalitas dan uji homogenitas. Pengujian hipotesis dengan uji ANOVA 2 Jalur dan Uji Tukey. Berdasarkan hasil hipotesis dan analisis data, disimpulkan beberapa hal sebagai berikut: 1) Hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan menggunakan metode kerja kelompok lebih tinggi dari pada dengan menggunakan metode konvensional. 2) Terdapat pengaruh interaksi antara metode pembelajaran dan sikap siswa terhadap hasil belajar matematika siswa. 3) Ada perbedaan hasil belajar matematika dengan metode kerja kelompok lebih baik dari pada hasil belajar matematika dengan metode konvensional pada kelompok siswa yang bersikap positif. Tidak ada perbedaan hasil belajar matematika dengan metode kerja kelompok maupun metode konvensional pada kelompok siswa yang bersikap negatif Kata Kunci: Metode pembelajaran, Sikap siswa, Hasil belajar
Pengaruh Kemampuan Menghafal Al-Qur'an dan Sikap Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Sita Husnul Khotimah
Hikmah: Journal of Islamic Studies Vol 15, No 2 (2019): Hikmah: Journal of Islamic Studies
Publisher : STAI ALHIKMAH Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (154.405 KB) | DOI: 10.47466/hikmah.v15i2.137

Abstract

The purpose of this study is to determine the effect of ability to memorize al-Qur'an, students' attitude, and interactions both of them towards students' learning outcomes in mathematics. The research method used is the correlational survey method, the number of sample are 60 students from two classes who conduct memorization of Al-Qur'an. Data collection was done by using questionnaire distribution and test technique. Data analysis using correlation analysis and multiple regression methods. The statistical test used was t test and F test. Data analysis used correlation and regression techniques (simple & plural). From the research results found that: (1) there is a significant influence between the ability to read Al-Qur'an towards mathematics learning outcomes (r = 0.883 and Ŷ = 1,276 + 1,182X1). (2) there is significant influence between students' attitude towards mathematics learning outcomes (r = 0.876 and Ŷ = 0.509 + 0.138X2). (3) there is significant influence between the ability to memorize Al-Qur'an and students' attitude towards mathematics learning outcomes (r = 0.893 and Ŷ = 0.183 + 0.062X1 + 0.689X2). Keywords: Memorize al-Qur’an, Student’s Attitude, Matematics Learning Outcame. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kemampuan menghafal al-Qur’an, sikap siswa dan interaksi keduanya terhadap hasil belajar matematika siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey korelasional, sampel berjumlah 60 siswa dari dua kelas yang menerapkan hafalan al-Qur’an. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik penyebaran angket dan teknik tes. Analisa data dengan menggunakan metode analisis korelasi dan regresi ganda. Uji statistik yang digunakan adalah uji t dan uji F. Analisis data menggunakan teknik korelasi dan regresi (sederhana & jamak). Dari hasil penelitian ditemukan bahwa: (1) terdapat pengaruh yang berarti antara kemampuan membaca al-Qur’an terhadap hasil belajar matematika (r = 0,883 dan Ŷ = 1.276 + 1,182X1). (2) terdapat pengaruh yang berarti antara sikap siswa terhadap hasil belajar matematika (r = 0,876 dan Ŷ = 0.509 + 0,138X2). (3) terdapat pengaruh yang berarti antara kemampuan menghafal Al-Qur’an dan sikap siswa terhadap hasil belajar matematika (r = 0,893 dan Ŷ = 0.183 + 0,062X1 + 0,689X2). Kata Kunci: Menghafal al-Qur’an, Sikap Siswa, Hasil Belajar Matematika.
PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR KARYAWAN (STUDI KASUS KARYAWAN DI KANTOR SUKU DINAS PENANGGULANGAN KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT KOMPI A,B, DAN C) Sita Husnul Khotimah; Nofi Maria Krisnawati; Ahmad Rasuli; Ratna Dewi
Jurnal Inovasi Penelitian Vol 1 No 5: Oktober 2020
Publisher : Sekolah Tinggi Pariwisata Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47492/jip.v1i5.171

Abstract

Tujuan dari peneiltian ini adalah untuk mengetahui apakah pengembangan karir berpengaruh tehadap motivasi belajar karyawan di Kantor Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan Kota Administrasi Jakarta Barat Kompi A, B Dan C. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan program SPSS 22.0. Tehnik pengumpulan data melalui kuesioner sebanyak 58 responden dengan menggunakan tehnik sampling jenuh, yaitu menggunakan seluruh populasi untuk dijadikan sampel. Dari pengujian hipotesis secara parsial (uji t) yang telah dilakukan, menunjukkan bahwa pengembangan karir berpengaruh terhadap motivasi belajar karyawan. Dengan demikian, proses pengembangan karir di perusahaan harus di manage dengan baik agar dapat meningkatkan motivasi karyawan untuk belajar, dalam hal ini menempuh pendidikan yang lebih tinggi ke jenjang berikutnya.
PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA GURU MADRASAH IBTIDAIYAH Mustolihudin; Sita Husnul Khotimah
Jurnal Pendidikan Dasar Vol 11 No 1 (2020): JPD- Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Pendidikan Dasar - Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (300.026 KB) | DOI: 10.21009/jpd.v11i1.20588

Abstract

This study aims to determine and analyze the effect of work discipline and organizational commitment on the performance of teachers at MI Mumtaza Islamic School Pondok Cabe, South Tangerang, either individually or collectively. This study used a survey method with a quantitative approach. The study population was all teachers of MI Mumtaza Islamic School Tangerang Selatan, totaling 115, with a sample of 45 teachers. Data were collected using a questionnaire on work discipline, organizational commitment and teacher performance. Data were analyzed using descriptive and inferential statistics, while hypothesis testing used multiple linear regression tests. The results of the study: 1) There is an influence between work discipline on teacher performance with a correlation coefficient value of 0.783, this shows that work discipline affects teacher performance by 61% with a strong category, 2) There is an influence between organizational commitment on teacher performance and the coefficient value. The correlation is 0.487, this shows that organizational commitment affects teacher performance by 24% with a low category, 3) There is an influence between work discipline and organizational commitment simultaneously on teacher performance as indicated by the correlation coefficient value of 0.728. This shows that together work discipline and organizational commitment have an effect of 53% on teacher performance in the medium category.
GAYA BELAJAR SISWA BERPRESTASI DALAM PEMBELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI SMPIT BINA INSAN KAMIL DEPOK Taufik; Sabilil Muttaqin; Sita Husnul Khotimah; Sayyidul Mubarok; Sarah Safira
INSTRUKTUR Vol 2 No 2 (2023): INSTRUKTUR
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51192/instruktur.v2i2.559

Abstract

This study aims to determine the learning styles of outstanding students at SMPIT Bina Insan Kamil Depok, with a sample of 5 (five) outstanding students. Data collection was carried out through observation, interviews, questionnaires and documentation. Data analysis was carried out descriptively according to the data collected from the instrument. The results showed that each outstanding student had a different learning style, students A and B had an auditory learning style, students C and D had a visual learning style, and student E had a kinesthetic learning style
PENGARUH PENGGUNAAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR FIQIH Mustolihudin Mustolihudin; Sita Husnul Khotimah; Anita Nur Hidayah
Reflektika Vol 18, No 1 (2023)
Publisher : Institut Dirosat Islamiyah Al-Amien Prenduan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28944/reflektika.v18i1.1202

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh metode Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap hasil belajar Fiqih kelas VIII di MTs Al-Islamiyah AMZ Depok. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode quasi eksperimen. Sampel berjumlah 32 untuk kelas kontrol dan 30 untuk kelas eksperimen. Data diperoleh melalui observasi, tes dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan bantuan SPSS 22. Hasil analisis diperoleh bukti empiris yang menunjukkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar pada kelas eksperimen dan kelas kontrol. Hasil uji hipotesis dengan Independent sample t test didapat t hitung sebesar 0,807 dengan jumlah sampel 62 didapat df 60, maka dihasilkan t tabel sebesar 1,671 dengan demikian t hitung 0,807 < dari t tabel 1,671. nilai p sebesar 0,423 > 0,05. Kesimpulan dari penelitian ini tidak terdapat pengaruh signifikan antara pendekatan kontekstual terhadap hasil belajar pembelajaran Fiqih di MTs. Al-Islamiyah AMZ Depok.