Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : JURNAL TEKNIK INDUSTRI

Penyelesaian Heterogenous Fleet Vehicle Routing Problem with Time Windows Menggunakan Algoritma Sequential Insertion Marrica Ahmad; Annisa Kesy Garside
JURNAL TEKNIK INDUSTRI Vol. 12 No. 1 (2022): VOLUME 12 NO 1 MARET 2022
Publisher : Jurusan Teknik Industri, Fakultas Teknologi Indusri Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (640.086 KB) | DOI: 10.25105/jti.v12i1.13960

Abstract

Intisari— PT Sarwa Jaya Bersama merupakan distributor bihun jagung yang berlokasi di Surabaya. Dalam mendistribusikan produk tersebut, retail memiliki jam buka dan tutup dan kendaraan yang digunakan memilki kapasitas yang berbeda-beda. Permasalahan rute yang dihadapi perusahaan adalah kendaraan kadang-kadang datang terlambat sehingga pengiriman harus dijadwalkan ulang. Selain itu pemilihan kendaraan yang tepat untuk mengunjungi retail akan mempengaruhi total biaya bahan bakar yang dikeluarkan. Untuk menyelesaikan permasalahan perusahaan, penelitian ini mengusulkan penentuan rute dengan menggunakan algoritma sequential insertion. Dengan menggunakan algoritma ini, terbentuk 3 rute dengan jarak tempuh yang lebih minimum dan kedatangan kendaraan berada pada jam buka dan tutup pada masing-masing retail. Penghematan biaya bahan bakar dengan rute usulan sebesar 45,31% atau sejumlah Rp 254.720. Abstract— PT Sarwa Jaya Bersama is a distributor of corn vermicelli located in Surabaya. In distributing these products, retailers have opening and closing hours and the vehicles used have different capacities. The route problem faced by the company is that vehicles sometimes arrive late so deliveries must be rescheduled. In addition, the selection of the right vehicle to visit the retail will affect the total fuel costs incurred. To solve the company's problems, this research proposes determining the route by using sequential insertion algorithm. By using this algorithm, 3 routes are formed with a minimum mileage and vehicle arrivals are at the opening and closing hours of each retail. The fuel cost savings with the proposed route is 45.31% or Rp 254,720.
Penentuan Strategi Mitigasi Risiko pada Supply Chain AMDK dengan Metode House of Risk dan Analytical Hierarchy Process Sabrina Legtria Wardani; Annisa Kesy Garside; Shanty Kusuma Dewi
JURNAL TEKNIK INDUSTRI Vol. 12 No. 3 (2022): VOLUME 12 NO 3 NOVEMBER 2022
Publisher : Jurusan Teknik Industri, Fakultas Teknologi Indusri Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jti.v12i3.15670

Abstract

Intisari— Risiko yang terjadi pada proses supply chain management dapat mengakibatkan terganggunya proses pengolahan bahan baku menjadi barang jadi yang dapat merugikan perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada pabrik AMDK yang berada di NTB dikarenakan sering terjadinya permasalahan terkait proses supply chain yang dapat mempengaruhi perusahaan. Maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui risiko prioritas dan menentukan strategi mitigasi untuk meminimasi risiko yang dapat terjadi. Penelitian ini menggunakan metode AHP untuk menentukan nilai severity dari risk event dan nilai occurance dari risk agent, penggunaan AHP juga dibutuhkan untuk membandingkan antara risiko yang satu dengan risiko lain yang akan dilakukan pada perbandingan berpasangan. Sedangkan house of risk untuk menentukan prioritas risiko dan prioritas strategi mitigasi. Dari hasil penelitian diperoleh 3 risk agent prioritas dan 7 strategi mitigasi untuk menangani 3 risk agent prioritas yaitu risk agent A1, A2 dan A25 dan Strategi mitigasi prioritas SM3, SM1, SM2, SM5, SM7, SM4, dan SM 6. Abstract—The risks that occur in the supply chain management process can result in disruption of the processing of raw materials into finished goods which can harm the company. This research was conducted at an AMDK factory located in NTB due to the frequent occurrence of problems related to the supply chain process that could affect the company. So the purpose of this study is to determine priority risks and determine mitigation strategies to minimize risks that may occur. This study uses the AHP method to determine the severity value of the risk event and the occurrence value of the risk agent, the use of AHP is also needed to compare one risk to another which will be carried out in pairwise comparisons. Meanwhile, the house of risk is to determine risk priorities and mitigation strategy priorities. From the research results obtained 3 priority risk agents and 7 mitigation strategies to handle 3 priority risk agents, namely risk agents A1, A2 and A25 and priority mitigation strategies SM3, SM1, SM2, SM5, SM7, SM4, and SM 6.
Usulan Perawatan Mesin Dengan Menggunakan Metode Modularity Design Pada PT. Varia Usaha Beton Ahmad Zamawi Ghozali; Annisa Kesy Garside; Rahmad Wisnu Wardana
JURNAL TEKNIK INDUSTRI Vol. 13 No. 1 (2023): VOLUME 13 NO 1 MARET 2023
Publisher : Jurusan Teknik Industri, Fakultas Teknologi Indusri Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jti.v13i1.17515

Abstract

Intisari— PT Varia Usaha Beton bergerak dalam bidang pengadaan beton dan bangunan mengalami kerusakan pada salah satu mesin Batching Plant yang mengakibatkan terjadinya pembengkakan biaya. Mengatasi hal tersebut, diperlukan adanya perawatan preventive yang dilakukan sebatas pemeriksaan, penggantian, dan pengelompokan komponen mesin menurut proses perbaikan dan fungsinya dengan menerapkan modularity design sebagai metodenya. Tujuannya penelitian ini yaitu menentukan perawatan interval preventif dengan melakukan pengelompokan komponen kedalam modul untuk menghasilkan total biaya perawatan yang lebih minimum. Hasil penelitian ini didapatkan total biaya per tahun dengan metode modularity design per tahunnya adalah sebesar Rp 167.584.757,6 ,- sedangkan dengan metode perusahaan yang memiliki nilai sebesar Rp 220.869.687,- per tahun. Dimana biaya yang dikeluarkan oleh metode modularity design lebih kecil dibandingkan dengan total biaya perawatan pada perusahaan setiap tahunnya dengan nilai efisiensi sebesar 24,12%. Abstract— PT Varia Usaha Beton is engaged in the procurement of concrete and buildings experienced damage to one of the Batching Plant machines which resulted in cost overruns. To overcome this, preventive maintenance is needed which is limited to inspection, replacement, and grouping of machine components according to the repair process and function by applying modularity design as the method. The purpose of this study is to determine preventive maintenance intervals by grouping components into modules to produce a minimum total maintenance cost. The results of this study obtained that the total cost per year with the modularity design method per year is Rp. 167,584,757.6, - while the company method has a value of Rp. 220,869,687, - per year. Where the costs incurred by the modularity design method are smaller than the total maintenance costs at the company each year with an efficiency value of 24.12%.