Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Praktik Baik Kelompok Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Program PKH Setelah Exit Program Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Jehamat, Lasarus; Jelahut, Yosef Emanuel; Meka, Christine Erika
Sosio Konsepsia Vol 10, No 2 (2021)
Publisher : Puslitbangkesos Kementerian Sosial RI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33007/ska.v10i2.2360

Abstract

Kajian ini berjudul Praktik Baik Pelaksanan Program Keluarga Harapan (Studi Kasus Di Desa Oesena dan Kelurahan Nonbes, Kecamatan Amarasi Kabupaten Kupang). Kajian ini didasarkan pada data banyaknya dana PKH yang tidak digunakan dengan baik di beberapa daerah termasuk di NTT. Realitas seperti itu tidak terjadi disemua tempat. Kelompok Penerima Manfaat (KPM) di Desa Oesena dan Nonbes mempelihatkan praktik baik dari dana PKH. Kajian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengidentifikasi usaha yang dikembangkan KPM Program PKH pasca-exit program PKH dan strategi usaha penerima dana PKH pasca-exit program dalam meningkatkan kesejahteraan. Subjek penelitian ini adalah anggota KPM yang pernah menjadi anggota PKH sebanyak 12 orang. Teknik penarikan sampel dilakukan dengan cara sampel bertujuan. Data dianalisis menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, FGD, dan wawancara mendalam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Praktik Pelaksaanan program dana PKH di desa Oesena dan kelurahan Nonbes sangat baik dan cerdas dalam mengembangkan dana PKH. KPM di Desa Oesena dan Kelurahan Nonbes memenuhi kebutuhan anak sekolah dan ibu hamil terlebih dahulu (30%) dan kemudian menyisihkan dana yang lain untuk ditabung (20) serta mengembangkan usaha rumah tangga (50%). Anggota KPM memiliki jiwa inovatif, kreatif, dan produktif dalam mengelolah dana bantuan PKH. Kelompok Penerima Manfaat (KPM)  PKH di desa Oesena dan kelurahan Nonbes memiliki strategi untuk meningkatkan kesejahteraan yaitu dengan  membuat rencana anggaran individu, merintis usaha kecil-kecilan, memasarkan produk-produk dari modal dan PKH.
THEORICAL REVIEW: SOCIAL RESPONSES TO COMMUNICATION TECHNOLOGIES THEORY (SRCT THEORY) Felisianus Efrem Jelahut; Yosef Emanuel Jelahut; Lasarus Jehamat
Jurnal Jurnalisa: Jurnal Jurusan Jurnalistik Vol 7 No 1 (2021)
Publisher : Fakultas Dakwah dan Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/jurnalisa.v7i1.18818

Abstract

This research is a review of a theory in media communication that plays an important role in analyzing the impact of computers and other technologies on human social life. The theory reviewed in this study is the Theory of Social Responses to Communication Technologies. This theory talks about the human response to interactive communication technology with a number of behaviors and attitudes that are determined by the same social rules and expectations that apply when communicating with other humans. The figure who initiated this theory was Clifford Nass. Born on April 3, 1958 in New Jersey - United States. The purpose of this study is to review a media communication theory. This study uses a qualitative method with a literature study approach that investigates the work of the theory initiator, Clifford Nass. The results of the research are a complete description of the theory which consists of figures who initiate theories, history, theoretical models, definitions and assumptions as well as examples of the application of theory in scientific research
MENALAR SKEPTIS ADOPSI ARTIFICIAL INTELIGENCE (AI) DI INDONESIA: ‘Sebuah Tinjauan Filsafat Ilmu Komunikasi’ Felisianus Efrem Jelahut; Herman Yosep Utang; Yosep Emanuel Jelahut; Lasarus Jehamat
Jurnal Filsafat Indonesia Vol. 4 No. 2 (2021)
Publisher : Undiksha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jfi.v4i2.33794

Abstract

Penelitian ini dilakukan atas dasar rujukan penelitian dari Microsoft Indonesia mengenai adopsi artificial intelligence di Indonesia yang memperoleh hasil penelitian bahwa terdapat 14% karyawan dan pemimpin perusahaan berbasis teknologi di Indonesia yang masih skeptis terhadap adopsi artificial intelligence tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran teoretis dari sudut pandang filsafat ilmu komunikasi dalam menjawabi pertimbangan mengenai baik dan buruknya ‘keraguan’ atau skeptik 14% karyawan dan pemimpin perusahaan terhadap adopsi platform Artificial Inteligence oleh perusahaan Microsoft di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi pustaka. Adapun referensi pustaka berupa buku yang menjadi sumber primer dalam penelitian ini adalah buku berjudul Aristotle Physic Book VIII dan buku Filsafat Ilmu Komunikasi: Pengantar Ontologi, Epistemologi, Aksiologi. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari sudut pandang filsafat ilmu, hakekat AI adalah alat atau sarana dan juga mesin yang diciptakan dengan komponen yang menyerupai dan memainkan peran seolah-oleh akal budi yang mampu mencipta atau berkreasi seperti manusia. AI dijadikan manusia sebagai co-creator yang pada prinsipnya tetap terbatas dan tak akan pernah sempurna ‘in se’ sehingga patutlah nada skeptis tetap menyertainya.
KAJIAN SOSIAL MENGENAI REALITAS DAN TOLERANSI ANTARUMAT BERGAMA DI KOTA KUPANG PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR Yosef Emanuel Jelahut; Lasarus Jehamat; Susana C.L Pellu; Imanta I Perangin Angin; Felisianus Efrem Jelahut
Jurnal Dakwah Tabligh Vol 23 No 1 (2022)
Publisher : Fakultas Dakwah dan Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/jdt.v23i1.29664

Abstract

This study aims to analyze the social reality of tolerance in inter-religious life in Kupang City as well as to explain and analyze the various solutions that can be offered to erode and build a more authentic tolerance. The research method used is a qualitative research method with a descriptive approach. The results of the study show that 1) The inter-religious life in Kupang City is characterized by the phenomenon of pseudo-tolerance. This is indicated by the high level of tolerance ideally at the elite data level, but in religious practice cases of intolerance are still found, 2) There is a spirit to maintain and maintain unity in the field of religion and society. This is marked by the existence of various kinds of togetherness movements in the practice of practicing religion and maintaining unity in the midst of the plurality of the people of Kupang City, 3) Minorities seem to inhabit various kinds of social practices which are discriminatory not only ethnically but also religiously
Socio-Economic Network of Cattle Business in the Animal Market of Lili - Camplong, Kupang Regency Lasarus Jehamat; Yosef Emanuel Jelahut; Christine E. Meka; Marianus Saldanah Neno; Felisianus E. Jelahut
Journal of Business Management and Economic Development Том 1 № 02 (2023): May 2023
Publisher : Pt. Riset Press International

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59653/jbmed.v1i02.145

Abstract

There are four fundamental goals for the people of East Nusa Tenggara in raising and developing cattle as a legacy from the Colonial. First, the cow is a sign of social status. The social status of the local community is not solely determined by how much money a family has, but more than that, social status is also determined by how many cows are kept in a large paddock. Secondly, the cow is an animal that supports the mating process. The cow is an animal that is a symbol of marriage for the people of NTT. Third, cows as animals that help the economy. Fourth, cattle are a commodity that is traded by local economic authorities who have extensive business networks. This descriptive qualitative research aims to examine the socio-economic networks among cattle farmers who come from the lower classes who also work as subsistence farmers, concerning cattle businessmen. As qualitative research, this study used three main methods to obtain field data. First, the in-depth interview was conducted with buyers, the local strong man Business Network, and the government of Kupang Regency. The second is the observation which was done in several villages in Kupang Regency and Camplong Market. Third, focus group discussion (FGD) was carried out on various related parties in the selling cycle involving local governments, businesses, cattle traders, and the community in general. The results of this study will be published in scientific journals and local media